Jurnal Digit : Digital of Information Technology
Vol 10, No 2 (2020)

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN DAN PENJUALAN PADA TOKO RIA BANGUNAN DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN VISUAL BASIC 2010 DAN DATABASE MYSQL

Novri Ultariani (Universitas Putra Indonesia “YPTK”, Padang)
Nursaka Putra (Universitas Catur Insan Cendekia)
Amroni Amroni (Universitas Catur Insan Cendekia)



Article Info

Publish Date
12 Dec 2020

Abstract

Abstrak Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan pada toko Ria Bangunan di Dhamasraya ternyata sistem pengolahan data barang dan transaksi penjualan masih dilakukan secara manual sehingga sering terjadi kesalahan. Dengan adanya perancangan sistem informasi pengendalian barang menggunakan metode Economic Order Quantity dan Reorder Point dibantu dengan bahasa pemrograman VB-NET, akan memberikan solusi yang lebih baik terhadap masalah-masalah yang dihadapi. Hasil dari metode ini akan meningkatkan sistem dan meminimalisir kesalahan dalam pengolahan data barang serta transaksi penjualan. Mempercepat dan mempermudah bagian administrasi dalam membuat laporan, sehingga dapat menghasilkan informasi yang akurat. Kata kunci : Penjualan, Persediaan, VB-NET, MySQL

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

DIGIT

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Education Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Jurnal Digital Of information Technology (DIGIT) adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Catur Insan Cendekia (UCIC) Cirebon. Jurnal DIGIT di terbit dua kali dalam satu tahun yaitu setiap bulan Mei dan November Jurnal DIGIT ...