Filter By Year

1945 2024


Found 1 documents
Search 10.31004/obsesi.v6i2.789 , by doi

Pengembangan Media Busy Book dalam Pembelajaran Motorik Halus Anak Usia 4-5 Tahun Qonitah Faizatul Fitriyah; Sigit Purnama; Yudha Febrianta; Suismanto Suismanto; Hafidh ‘Aziz
Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Vol 6, No 2 (2022)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/obsesi.v6i2.789

Abstract

Penggunaan media dalam proses pelaksanaan pembelajaran dapat menjadi solusi dalam keefektifan perkembangan motorik halus pada anak dengan jenis RnD atau Reserach and Development menggunakan model Borg and Gall, teknik anallisis data diperoleh data hasil validasi instrumen berupa data deskriptif oleh para ahli, yitu ahli media, ahli materi dan user. Hasil ini adalah media busy book mendapatkan penilaian dari ahli materi yang menunjukkan kriteria sangat baik menunjukkan presentase 82%. Skor oleh ahli media dengan kriteria sangat baik  dengan presentase 92%. Uji coba lapangan produk media busy book diujikan kepada 8 peserta didik ant class (Kelompok A) dan direspon oleh guru kelas serta pendidik sebagai user di TK Ceria Demangan Yogyakarta, hasil dari tahap uji coba menunjukkan 50% anak didik mendapatkan kategori “Sangat Baik” dan 50% anak didik mendapatkan kategori “Baik”. Kesimpulannya adalah media bermain busy book layak digunakan

Page 1 of 1 | Total Record : 1