cover
Contact Name
Muhamad Muslihudin
Contact Email
muslih.udin@ymail.com
Phone
-
Journal Mail Official
muslih.udin@ymail.com
Editorial Address
-
Location
Kab. pringsewu,
Lampung
INDONESIA
Jurnal TAM (Technology Acceptance Model)
ISSN : 23391103     EISSN : 25794221     DOI : -
Core Subject : Science,
The journal TAM (Technology Acceptance Model) pISSN : 2339-1103; eISSN :2579-4221, is a peer-reviewed, scientific journal published by STMIK Pringsewu Lampung. Receives articles in technology information and this Journal publishes research articles, literature review articles, case reports and concept or policy articles, in all areas such as, Geographical Information System, Information systems scale Enterprise, Database, Data Warehouse, Computer Network Security, Data Mining, Computer Architecture Design, Mobile Computing, Computing Theory, Embedded system, Electronic Government, Electronic Commerce, Application Program, Decision Support System, Artificial Intelligence, Expert System, And Various Fields of Science Related to Information Technology and Information System.
Arjuna Subject : -
Articles 211 Documents
MODEL DSS UNTUK MENGETAHUI TINGKAT BAHAYA ASAP KENDARAAN MENGGUNAKAN METODE FUZZY MULTIPLE ATTRIBUTE DECISION MAKING (FMADM) Muhamad Muslihudin; Musfika Amrullah
Jurnal TAM (Technology Acceptance Model) Vol 6 (2016): Jurnal TAM (Technology Acceptance Model)
Publisher : LPPM STMIK Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (431.748 KB)

Abstract

Udara yang bersih merupakan kebutuhan bagi manusia. Manusia membutuhkan udara yang bersih dan sehat tanpa tercemar oleh asap kendaraan yang dapat dapat membahayakan kesehatan manusia.asap kendaraan mengandung zat berbahaya bagi manusia diantaranya  karbon oksida (CO2), karbon monoksida (CO),oksida nitrogen (NOx) danlogam timbal (Pb).Hal tersebut dapat mengakibatkan kualitas udara semakin memburuk dan dapat menyebabkan manusia terserang  penyakitdiantaranya, ISPA (Infeksi Saluran Pernafasan Akut), seska nafas, mata perih, batuk-batuk, kerusakan otak dan cacat mental pada anak-anak.Sistem Pendukung Keputusan atau DecisionSupport Sistem (DSS) merupakan sebuah sistem untuk mendukung para pengambil keputusan Manajerial dalam situasi keputusan semi terstruktur dan disini penulis membuat suatu penelitian tentang model DSS untuk mengetahui tingkat bahaya asap kendaraan, penelitian ini  menggunakan metodeFuzzy Multiple Attribute Decision Making (FMADM)dimana metode ini merupakan suatu cara untuk mencari alternatif optimal dari sejumlah alternatif dengan kriteria tertentu, dari hal yang sangat rendah yaitu dari 0-0,25, sedang yaitu dari 0,3-0,50,sampai hal yang paling berbahaya yaitu dari 0,8-1. Dari alternatif yang di uji V7 meliliki tinggkat bahaya tertinggi yaitu dengan nilai bahaya 0,9757.
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI DATA PROBIOTIK UDANG MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN VISUAL BASIC NET. 2005 PADA LABORATORIUM PT CENTRAL PERTIWI BAHARI Pamuji Setiawan
Jurnal TAM (Technology Acceptance Model) Vol 6 (2016): Jurnal TAM (Technology Acceptance Model)
Publisher : LPPM STMIK Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (515.515 KB)

Abstract

Permasalahan yang ada di dalam laporan Tugas Akhir (Skripsi) ini adalah “Pengembangan Sistem Informasi Data Probiotik Udang dari segi Laporan terjadi Pada  Bagian Laboratorium Pada PT Central Pertiwi Bahari Cabang Tulang Bawang”. Tujuan dari penyusunan laporan Tugas Akhir (Skripsi) ini adalah  untuk mengetahui bagaimana Sistem Probiotik dari segi Laporan data plasma,supervisor dan data lab.lapangan, Mengingat permasalahan yang akan dibahas mengenai Pengembangan Sistem Informasi Data Probiotik Udang maka penelitian hanya difokuskan pada Laboratorium Central Pertiwi Bahari. Masalah yang dibahas disini adalah bagaimana mengelola suatu data yang berkaitan dengan data probiotik dengan menggunakan teknologi informasi, sehingga dapat memberikan pelayanan yang lebih optimal kepada Plasma (petani tambak). maka penulis mengambil judul " Pengembangan Sistem Informasi data Probiotik Udang Menggunakan Pemrograman Visual Basic Net. 2005 pada Laboratorium PT Central Pertiwi Bahari ".
PROTOTIPE INTEGRASI DATA MORBIDITAS PASIEN PUSKESMAS KEDALAM DATA WAREHOUSE DI DINAS KESEHATAN KABUTEN BANTUL Totok Suprawoto; Enny Itje Sela; Syamsu Windarti
Jurnal TAM (Technology Acceptance Model) Vol 7 (2016): Jurnal TAM (Technology Acceptance Model)
Publisher : LPPM STMIK Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (985.014 KB)

Abstract

Bantul District Health Office (DHO Bantul) is one of the agencies that are currently having problems to obtain health information that is accurate and current. The report should be made regularly by the health center then recapitulated in Bantul Health Office is a statement of outpatient morbidity such as Integrated Disease Surveillance (STP) report, a report based on the type of disease and others. The increasing number and complexity of morbidity data in Bantul Health Office environment, as well as the importance of planning and decision making, it is necessary to analyze and design data further using the data warehouse. From the analysis and design of data warehouse based on the fact constellation schema that includes dimensions: time, patient, age, disease and health centers, can then be further analyzed for purposes of making decisions using data mining. Furthermore, it can also be used to analyze patient data from multiple dimensions (time, patient, age, disease and health centers), and to analyze the growing number of patients from each period of benefit to the management of Bantul Health Office.
ANALISIS PERANCANGAN E-COMMERCE PADA WISA ELEKTRONIK KEMILING BANDAR LAMPUNG Sri Hartati
Jurnal TAM (Technology Acceptance Model) Vol 1 (2013): Jurnal TAM (Technology Acceptance Model)
Publisher : LPPM STMIK Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (336.831 KB)

Abstract

Persaingan dibidang bisnis semakin canggih seiring dengan berkembangnya (eknologi informasi pada saai ini dapat menciptakan peluang bisnis bagi para pedagang uniuk melakukan penjualan secara online. Dengan adanya teknologi berbasis online para pedagang dengan mudah untuk melakukan transaksi tanpa harus mendatangi tempat penjualan elektronik yang diinginkan. Sarana internet menunjang para penjualan untuk melakukan penjualan online. Fasilitas yang digunakan untuk mengoneksikan jaringan internet belum tersedia, untuk itu akan dirancang program penjualan online menggunakan macromedia dreamweaver, php Mysql dan Xampp. Dengan dirancanganya penjualan berbasis web diharapkan dapat membantu dan menarik minat para pelanggan. Maka dibuatlah sistem informasi penjualan elektronik di wilayah Kemiling Bandar Lampung guna mendapatkan informasi penjualan yang dapat meningkatkan produktivitas dalam bidang elektronik
PERANCANGAN MAIL SERVER ZIMBRA MENGGUNAKAN TEKNOLOGI VIRTUALISASI STUDI KASUS : SMK PANCAKARYA KOTA TANGERANG Heru Prasetiawan
Jurnal TAM (Technology Acceptance Model) Vol 7 (2016): Jurnal TAM (Technology Acceptance Model)
Publisher : LPPM STMIK Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (792.582 KB)

Abstract

 The development of information technology is growing rapidly spur the emergence of new technologies are constantly evolving. The development of technologies that generate more reliable, efficient, economical, and powerful than previous technology. Electronic mail (email) is a form of communication and correspondence electronically through a computer system and transmitted to another computer that is intended to traverse the computer network. The existence of mail server is needed to support the communication needs via email. Zimbra Mail Server is implemented using virtualization technology with the operating system Proxmox which is a Linux distribution based on Debian and to guestnya operating system SLES (Suse Linux Enterprise Server). This research was conducted at the agency already has a previous computer networking facilities, so that the research was conducted to complement the needs of the mail server at the institution. The result achieved is a mail application server using virtualization technology that has the facilities and the web-based mail client applications, antivirus and antispam.
PENGAMBILAN KEPUTUSAN PENERIMA BEASISWA DENGAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) (STUDI KASUS : SMK NEGERI 1 PUGUNG, TANGGAMUS) Nungsiyati Nungsiyati
Jurnal TAM (Technology Acceptance Model) Vol 1 (2013): Jurnal TAM (Technology Acceptance Model)
Publisher : LPPM STMIK Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (404.174 KB)

Abstract

SMK Negeri 1 Pugung merupakan salah satu SMK di kabupaten Tanggamus, memiliki tiga program keahlian yaitu Teknik Kendaraan Ringan, Teknik Audio Video, dan Teknik Komputer dan Jaringan, mempunyai tenaga pendidik dan staf yang berkualitas, serta mempunyai salah satu misi membekali keterampilan dalam bidang rekayasa dan jasa yang berwawasan professional, produktif, dan mandiri hingga mampu menyesuaikan diri dengan tuntutan dunia usaha dan industri. Dengan jumlah siswa yang cukup banyak, sekolah mengalami kendala dalam menentukan siapa saja yang berhak menerima beasiswa dari pemerintah. Dalam menentukan penerimaan beasiswa, setiap siswa harus memiliki kriteria-kriteria yang telah ditetapkan, dan untuk membantu penentuan dalam menetapkan seseorang yang layak menerima beasiswa, maka dibutuhkan sebuah sistem pendukung keputusan. Pada penelitian ini akan diangkat suatu kasus yaitu mencari alternatif terbaik berdasarkan kriteria-kriteria yang telah ditentukan dengan menggunakan metode Analytical Hierarchy Process (AHP). Dimana masing-masing kriteria setiap siswa dibandingkan satu dengan lainnya sehingga akan didapatkan siswa-siswa yang layak untuk menerima beasiswa. Dalam penghitungan Analytical Hierarchy Process menggunakan  sistem komputerisasi yaitu  perangkat lunak microssoft excel. Dan dari pengolahan data hasil yang didapat adalah konsisten,  ini dikarenakan hasil perhitungan < 0,1. Nilai Rasio konsistensi yang didapat adalah – 0,017.
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENDIAGNOSA PENYAKIT MENULAR PADA BALITA DENGAN MENGGUNAKAN PHP (PHP HYPERTEXT PREPROCESOR) Yuri Fitrian; Wiwik Setriyeni
Jurnal TAM (Technology Acceptance Model) Vol 2 (2014): Jurnal TAM (Technology Acceptance Model)
Publisher : LPPM STMIK Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (174.945 KB)

Abstract

Kesehatan merupakan bagian terpenting dalam kehidupan kita sehari-hari dari jiwa, badan dan social,maka dari itu kita harus menjaga kesehatan tubuh kita agar tidak mudah terserang penyakit. Penyakit menular adalah penyakit yang berbahaya bagi balita karena dapat menyebar dengan cepat Keterlambatan dalam pengobatan penyakit dapat menyebabkan penyakit yang lebih parah dan sulit disembuhkan Biaya untuk berkonsultasi dengan ahli tidak murah. Oleh karena itu orang tua perlu sebuah sistem yang memiliki kemampuan sebagai seorang ahli untuk diagnosis penyakit .Sistem pakar diagnosa penyakit menular pada bayi dibangun untuk diagnosis penyakit tropis disebabkan infeksi virus , jamur dan bakteri . Dengan sistem ini orang tua dapat mencari jawaban atas penyakit menular yang diderita oleh balita mereka. Sistem ini menyediakan informasi mengenai diagnosis , pengobatan dan pencegahan .Sistem ini dikembangkan  dengan berbasis web menggunakan bahasa pemrogramman PHP sedangkan untuk mengolah basis data pengetahuan menggunakan database MySQL. dengan sistem pengetahuan ahli diagnosa menunjukkan bahwa sistem ini mampu mendeteksi penyakit dan memberikan pengobatan berdasarkan gejala yang telah dialami oleh pengguna Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem dapat mendukung untuk mendiagnosis penyakit menular pada balita.
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN HUBUNGAN PELANGGAN PADA PT. XYZ PALEMBANG Fransisca Fransisca; Imelda Imelda2; Dafid Dafid
Jurnal TAM (Technology Acceptance Model) Vol 8, No 1 (2017): Jurnal TAM (Technology Acceptance Model)
Publisher : LPPM STMIK Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (561.713 KB)

Abstract

PT. XYZ is distributor and sales of mobile phone in Palembang city. PT. XYZ is not maximal for giving services to customers where it need more time in purchase order and sale products . There’s no easiness in interaction process between customer and company where company when interacting with customers only by phone and face to face. Information delivery about products, promotions, customers critique and suggestions can not informed quickly. For customer data management by this day can not used and maximized for analysing customers needs and customers purchase behaviors. In the development of this system use Iteration methodology with PHP language programming and MySQL database. The system that is being develop has feature like product order, purchase, critique and suggestions, and live chat that make communication more communicative and interactive. These system also generates customers report, best customers report, transactions report, and best sales product report. The result of this research is a design of customer relationship management system that easier PT. XYZ to manage relationship to customer
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN SISWA BARU SMK MA’ARIF 01 KALIREJO LAM-TENG MENGGUNAKAN METODE SAW (SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING) Oktafianto Oktafianto; Imam Aulia
Jurnal TAM (Technology Acceptance Model) Vol 2 (2014): Jurnal TAM (Technology Acceptance Model)
Publisher : LPPM STMIK Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (488.159 KB)

Abstract

Penerimaan calon siswa baru untuk jenjang pendidikan menengah atas atau menengah kejuruan  di kecamatan Kalirejo Lampung Tengah menggunakan sistem tes khususnya di SMKMa’arif 01 Kalirejo, penerimaan siswa baru pada sekolah ini mengisi formulir dan tes tertulis. Penerimaan siswa baru di SMK Ma’arif 01 Kalirejo Lampung Tengah sampai tahun 2014 masihmenggunakan sistem tes tertulis. Dalam proses penerimaan siswa baru, tes tertulis digunakan untuk mengetahui kriteria-kriteria  yang telah ditentukan, untuk mengetahui prestasi non akademik calon siswa tersebut, nilai tes masuk yang telah ditentukan  dan untuk menciptakan lulusan-lulusan yang berkualitas. Sistem pendukung keputusan yang akan dibangun adalah sistem pendukung keputusan penerimaan siswa baru dengan menggunakan metode Simple Additive Weighting, metode ini juga sering disebut metode penjumlahan berbobot. Sistem pendukung keputusan ini sangat membantu dalam pemilihan siswa baru yang berkualitas agar kedepannya menjadi generasi-generasi pilihan yang tidak diragukan lagi kemampuannya.
PEMANFAATAN E-GOVERNMENT PADA DESA WONOKARTO UNTUK MENINGKATKAN AKURASI DAN INFORMASI POTENSI DESA Eviana Septiana Rachman; Beni Noviyanto
Jurnal TAM (Technology Acceptance Model) Vol 8, No 1 (2017): Jurnal TAM (Technology Acceptance Model)
Publisher : LPPM STMIK Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (475.806 KB)

Abstract

E-government at the village Wonokarto a web-based electronic governance aimed at improving the quality of government services to publik. Development e-government is an effort to develop an electronic-based management government in order to improve the quality of public services effectively and efesien.Wonokarto a village be in the district Gadingrejo Pringsewu Lampung regency. During the service in the village Wonokarto still use manual methods so that the public service of information Wonokarto village less than optimal, with this then to solve it in create a new system that could help the government apparatus Wonokarto village in providing information to the public. The process of creation of e-government at the village Wonokarto is done by analyzing analyzing the existing system in the village of Wonokarto, then making a couple of diagrams, namely, DAD (Data Flow Diagrams), DFD (Data Flow Diagram) and Flowchart. Followed by the web designing and database My SQL .E-Government on Wonokarto village is expected to help government personnel in making the letter and provide services to the community and the right information quickly so that people who want to get information, services and potential Wonokarto Village can access via the Internet. 

Page 1 of 22 | Total Record : 211