Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

PERBEDAAN PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBING PROMPTING DAN SQ4R SISWA MADRASAH ALIYAH Jatmiko, Dhanar Dwi Hary
Gammath : Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Matematika Vol 2, No 1 (2017): Gammath : Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Matematika
Publisher : Universitas Muhammadiyah Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (517.378 KB) | DOI: 10.32528/gammath.v2i1.685

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengaruh model pembelajaran probing prompting dan SQ4R (Survey, Question, Read, Reflect, Recite, and Review) ditinjau dari prestasi belajar materi geometri, kemampuan berpikir kreatif, dan self concept siswa dan model pembelajaran yang lebih berpengaruh diantara keduanya. Penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu. Populasinya adalah siswa kelas X MAN 2 Jember dengan kelas XB dan XE sebagai sampelnya. Untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran probing prompting dan SQ4R pada setiap variabel, data dianalisis menggunakan uji paired sample t-test (α = 5%). Selanjutnya untuk membandingkan pengaruh kedua model, data dianalisis multivariat dengan statistik uji T2 Hotelling (=5%) dan dianalisis lanjut dengan uji independent sample t-test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran probing prompting dan SQ4R berpengaruh positif ditinjau dari prestasi belajar materi geometri, kemampuan berpikir kreatif dan self-concept siswa, dan model pembelajaran probing prompting lebih berpengaruh positif ditinjau dari prestasi belajar materi geometri dan kemampuan berpikir kreatif sedangkan model pembelajaran SQ4R lebih berpengaruh positif ditinjau dari self-concept siswa.Kata Kunci: Model pembelajaran probing prompting, model pembelajaran SQ4R, prestasi belajar materi geometri, kemampuan berpikir kreatif, dan self-concept siswa
Perbandingan Pembelajaran Strategi Konflik Kognitif Bersetting Pemecahan Masalah dengan Pembelajaran Ekspositori terhadap Hasil Belajar Dhanar Dwi Hary Jatmiko
Indonesian Journal of Mathematics Education Vol 1, No 1 (2018): Indonesian Journal of Mathematics Education
Publisher : Universitas Tidar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31002/ijome.v1i1.912

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian quasi eksperimen dengan subjek penelitian siswa kelas X SMK Negeri 3 Jember. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan antara strategi konflik kognitif bersetting pemecahan masalah dengan pembelajaran ekspositori terhadap hasil belajar matematika siswa. Penelitian ini menggunakan rancangan kelompok kontrol non ekuivalen dengan melibatkan satu kelas (29 siswa) kelompok eksperimen dan  satu kelas (29  siswa)  kelompok kontrol. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Hasil belajar siswa kemudian dianalisa dengan uji chi-kuadrat untuk uji data normal, uji-F varian terbesar dibanding varian terkecil untuk uji homogenitas, uji-t untuk uji hipotesis yang parametrik, dan uji-U untuk uji hipotesis non-parametrik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar siswa kelompok eksperimen lebih baik daripada siswa kelompok kontrol secara signifikan.
OPTIMALISASI KEUNTUNGAN PADA PRODUKSI TEMPE DENGAN PENERAPAN LINEAR PROGAMMING DI KECAMATAN BANJAR KOTA BANJAR JAWA BARAT Dhanar Dwi Hary Jatmiko; Ervin Oktavianingtyas; Suci Isnasari
KadikmA Vol 12 No 1 (2021): April 2021
Publisher : Department of Mathematics Education , University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/kdma.v12i1.24809

Abstract

Soybean is one of the main food commodities after rice and corn. Tempe is a traditional food made from soybeans. Tempe is widely produced by small and medium industries. This study aims to determine the maximum benefits obtained in the District of Banjar, Banjar City, West Java Province in producing tempe. This type of research is a descriptive study with a qualitative approach. By using the probably sampling method, take a random sample. Determination of the sample is taken in 3 tempe productions with different tempe production income. By determining the decision variables, objective functions, and constraint functions by linear programming methods. In Tempe production in the Banjar District, Banjar City, West Java, the maximum profit was Rp. 29.257.080 and the maximum income was Rp. 28.862.790. The maximum profit and income are obtained from a large workforce so that it can produce a lot of tempe production and the cost of depreciation of the tool is small. The more tempe production, the more revenue obtained.
PENGEMBANGAN LKS BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA MATERI PRISMA UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KREATIF SISWA Nur Izzatun Nisa Liliyan; Toto' Bara Setiawan; Lela Nur Safrida; Erfan Yudianto; Reza Ambarwati; Dhanar Dwi Hary Jatmiko
Saintifika Vol 23 No 2 (2021)
Publisher : Jurusan Pendidikan MIPA FKIP Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/saintifika.v23i2.28807

Abstract

Student worksheet based on Problem Based Learning (PBL) is a learning media that presents questions in the form of contextual problems so as to stimulate students' thinking skills. This type of research is development research using the Thiagarajan model or the Four-D Model which aims to describe the process and results of developing PBL-based student worksheets for class VIII students on Prism material that is valid, practical, and effective in training students' creative thinking skills. The method used in this research is the questionnaire method to determine the validity and practicality of the student worksheets and the test method to determine the effectiveness. The results of this study are the achievement of increasing students' creative thinking skills with very good interpretations. The student worksheets based on PBL model on prism material produced were declared valid, practical, and effective. This student worksheet could be used to improve students' creative thinking skills.
PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR DAN PEMAHAMAN KONSEP HIMPUNAN MENGGUNAKAN METODE INKUIRI Amir Mahmud; Lady Agustina; Anas Malik; Dhanar Dwi Hary Jatmiko
SIGMA Vol 3, No 2 (2018): SIGMA
Publisher : Prodi Pendidikan Matematika FKIP Universitas Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (169.206 KB) | DOI: 10.0324/sigma.v3i2.387

Abstract

Penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas dengan subyek penelitian siswa kelas VII A MTs Baiturrohman Salak Randuagung yang berjumlah 23 siswa yang terdiri dari 23 siswa laki-laki. Penelitian Ini dilaksanakan dalam dua siklus yang terdiri dari 4 tahap pada setiap siklusnya yaitu perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Instrumen yang digunakan berupa lembar observasi aktivitas guru, lembar observasi aktivitas siswa, dan analisis hasil belajar siswa untuk data pendukung pemahaman konsep siswa. Hasil dari penelitian yang dilaksanakan diketahui bahwa perolehan rata-rata aktivitas siswa pada siklus I sebesar 69% dan siklus II menjadi 89%. Meningkat 20%. Sedangkan untuk pemahaman konsep siswa pada siklus I sebesar 70% dengan 16 siswa tuntas belajar dan 7 siswa tidak tuntas belajar, sedangkan pada siklus ke II sebesar 83% dengan 19 siswa tuntas belajar dan 4 siswa tidak tuntas belajar. Mengalami peningkatan 13%. Berdasarkan pembahasan diatas menunjukkan bahwa penerapan inkuri, aktivitas belajar dan pemahaman konsep siswa  mengalami npeningkatan dari siklus I ke siklus II. Sehingga dapat disimpulkan bahwa metode inkuiri dapat meningkatkan aktivitas belajar dan pemahaman konsep siswa kelas VII A MTs Baiturrohman Salaka Randuagung.
PERBEDAAN PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBING PROMPTING DAN SQ4R SISWA MADRASAH ALIYAH Dhanar Dwi Hary Jatmiko
Gammath : Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Matematika Vol 2, No 1 (2017): Gammath : Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Matematika
Publisher : Universitas Muhammadiyah Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32528/gammath.v2i1.685

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengaruh model pembelajaran probing prompting dan SQ4R (Survey, Question, Read, Reflect, Recite, and Review) ditinjau dari prestasi belajar materi geometri, kemampuan berpikir kreatif, dan self concept siswa dan model pembelajaran yang lebih berpengaruh diantara keduanya. Penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu. Populasinya adalah siswa kelas X MAN 2 Jember dengan kelas XB dan XE sebagai sampelnya. Untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran probing prompting dan SQ4R pada setiap variabel, data dianalisis menggunakan uji paired sample t-test (α = 5%). Selanjutnya untuk membandingkan pengaruh kedua model, data dianalisis multivariat dengan statistik uji T2 Hotelling (=5%) dan dianalisis lanjut dengan uji independent sample t-test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran probing prompting dan SQ4R berpengaruh positif ditinjau dari prestasi belajar materi geometri, kemampuan berpikir kreatif dan self-concept siswa, dan model pembelajaran probing prompting lebih berpengaruh positif ditinjau dari prestasi belajar materi geometri dan kemampuan berpikir kreatif sedangkan model pembelajaran SQ4R lebih berpengaruh positif ditinjau dari self-concept siswa.Kata Kunci: Model pembelajaran probing prompting, model pembelajaran SQ4R, prestasi belajar materi geometri, kemampuan berpikir kreatif, dan self-concept siswa
PELATIHAN PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS POWER POINT DAN ISPRING UNTUK GURU SMPN 4 JEMBER Dhanar Dwi Hary Jatmiko; Lela Nur Safrida
JAMAIKA: JURNAL ABDI MASYARAKAT Vol 2, No 3 (2021): OKTOBER
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (130.511 KB)

Abstract

Pada masa pandemi covid-19 seperti saat ini berbagai macam kegiatan yang melibatkan banyak orang menjadi tidak bisa dilakukan, termasuk kegiatan pembelajaran yang dilakukan secara daring. Oleh karena itu, SMPN 4 Jember sebagai lembaga pendidikan yang terdampak oleh pandemi Covid-19 ini juga perlu bergerak dan mengembangkan kegiatan pembelajaran secara daring dengan bantuan media pembelajaran. Kegiatan yang Pendampingan Pembuatan Media Pembelajaran Interaktif berbasis Power Point dan Ispring di SMPN 4 Jember ini bertujuan untuk menunjang pembelajaran secara daring dengan memanfaatkan media pembelajaran yang sudah dikenal oleh guru di sekolah tersebut. Kegiatan ini dilakukan dengan metode Systems Development Life Cycle (SDLC) yang memiliki 5 tahapan yaitu planning, analysis, design, implementation, dan maintenance. Hasil pendampingan yang dilakukan menghasilkan sebuah media pembelajaran yang dibuat oleh guru dan kemudian akan diujicobakan kepada siswa SMPN 4 Jember.
ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMP DALAM MEMECAHKAN MASALAH MATEMATIKA MATERI BENTUK ALJABAR DITINJAU DARI GAYA KOGNITIF REFLEKTIF DAN IMPULSIF Guvinta Rahayu; Dian Kurniati; Dhanar Dwi Hary Jatmiko; Nurcholif Diah Sri Lestari; Reza Ambarwati
Jurnal Edukasi dan Sains Matematika (JES-MAT) Vol 8, No 2 (2022): Jurnal Edukasi dan Sains Matematika (JES-MAT)
Publisher : Department of Mathematics Education, Universitas Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25134/jes-mat.v8i2.6372

Abstract

Students' critical thinking skills in learning are very important to have in the 2013 curriculum. The purpose of the study was to describe the critical thinking skills of students in SMP Negeri 7 Jember class VII J in solving mathematical problems in algebraic material, in terms of reflective and impulsive cognitive styles. This research is a descriptive study that uses a qualitative approach with 4 research subjects from class VII J consisting of 2 reflective subjects and 2 impulsive subjects. Data collection techniques used are tests and interviews. Data analysis techniques were carried out by reducing data, presenting data and drawing conclusions. Technique of data validity using triangulation method. The results of the research that have been carried out are that reflective subjects are able to meet all of the FRISCO critical thinking indicators (Focus, Reason, Inference, Situation, Clarity and Overview) in solving critical thinking test questions tend to be thorough, take a long time and the answer is correct. Impulsive subjects were only able to fulfill some of all the FRISCO critical thinking indicators (Focus, Reason, Inference, Situation, Clarity and Overview), namely focus and situation. Impulsive subjects cannot solve critical thinking questions because they do not understand how to solve problems.
ANALISIS KARAKTERISTIK KECERDASAN VISUAL SPASIAL SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL PISA KONTEN SHAPE AND SPACE DITINJAU DARI TIPE KEPRIBADIAN MENURUT DAVID KEIRSEY Ais Nuraini; Sunardi Sunardi; Reza Ambarwati; Hobri Hobri; Dhanar Dwi Hary Jatmiko
KadikmA Vol 13 No 1 (2022): April 2022
Publisher : Department of Mathematics Education , University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/kdma.v13i1.31637

Abstract

This study aims to describe students' spatial-visual ability in solving PISA questions in shape and space content based on David Keirsey's personality type are guardian, artisan, idealist, and rational. This type of research used in this research is descriptive qualitative research. Subjects in the study were eight students from Class XI MIPA 1 SMA Negeri 7 Kediri consisting of two students from each of the guardian, artisan, idealist, and rational personality type. The data collection methods used were questionnaires, tests, and interviews. The instruments used in this study were MBTI questionnaires, shape and space content PISA test questions, and interview guidelines. The results showed that the achievement of the characteristics of the eight spatial-visual abilities of the subjects differed. Students with guardian personality are able to fulfill two characteristics of visual-spatial intelligence consisting of pattern search and conceptualization, but unable to fulfill the characteristics of problem-solving and imagining. Students with artisal personality are able to fulfill two characteristics of visual-spatial intelligence which consist of pattern searching and imagining. Students with idealist personality are able to fulfill the three characteristics of visual spatial intelligence which consist of pattern searching, conceptualizing, and imagining. Students with rational personality are able to fulfill all the characteristics of visual abilities consisting of pattern search, conceptualization, problem solving, and complete imagination in solving shape and space content PISA questions. This can be seen from the results of solving the questions given and interviews conducted on the research subjects.
PENGEMBANGAN LKS BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA MATERI PRISMA UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KREATIF SISWA Nur Izzatun Nisa Liliyan; Toto' Bara Setiawan; Lela Nur Safrida; Erfan Yudianto; Reza Ambarwati; Dhanar Dwi Hary Jatmiko
saintifika Vol 23 No 2 (2021)
Publisher : FKIP Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (503.066 KB)

Abstract

Student worksheet based on Problem Based Learning (PBL) is a learning media that presents questions in the form of contextual problems so as to stimulate students' thinking skills. This type of research is development research using the Thiagarajan model or the Four-D Model which aims to describe the process and results of developing PBL-based student worksheets for class VIII students on Prism material that is valid, practical, and effective in training students' creative thinking skills. The method used in this research is the questionnaire method to determine the validity and practicality of the student worksheets and the test method to determine the effectiveness. The results of this study are the achievement of increasing students' creative thinking skills with very good interpretations. The student worksheets based on PBL model on prism material produced were declared valid, practical, and effective. This student worksheet could be used to improve students' creative thinking skills.