Eyet Hidayat
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Terapi Relaksasi Progresif terhadap Penurunan Tingkat Kecemasan dalam Menghadapi Uji Kompetensi Mahasiswa Tingkat III Akper Muhammadiyah Cirebon Hidayat, Eyet
Jurnal Keperawatan Soedirman Vol 12, No 2 (2017)
Publisher : Jurusan Keperawatan FIKES UNSOED

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.jks.2017.12.2.740

Abstract

A nurse is deemed competent to have a competency certificate obtained through a competency test. Anggraeni Novi (2013): 3rd grader D III Nursing Universitas Pendidikan Indonesia 56% experience anxiety from mild to moderate level in facing competency test. There is an effect of progressive muscle relaxation on anxiety levels in schizophrenic patients in RSJ Bali Province (Laksmi, 2015). This study aims to determine the effect of progressive relaxation therapy to decrease the level of anxiety in the face of nurse competence test at the level III student AKPER Muhammadiyah Cirebon. The study design used "Quasi Experimental Pre-Post Test with Control Group" with progressive relaxation therapy intervention. Population were all students at level III AKPER Muhammadiyah Cirebon with a sample of 72 people. The data collection tool used is an anxiety HARS rating scale (Hamilton Anxiety Rating Scale) measurement questionnaire. The analysis of research results consisted of univariate and bivariate analysis, using percentage, test of t-test and independent t-test. Results: There was a significant decrease in anxiety levels in the intervention group after progressive relaxation therapy (p 0.000). Advice: Progressive relaxation therapy may be applied to decrease anxiety levels among students in the face of competency tests.
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Merokok Remaja di Sekolah Menengah Kejuruan Kabupaten Kuningan Rochayati, Ati Siti; Hidayat, Eyet
Jurnal Keperawatan Soedirman Vol. 10 No. 1 (2015)
Publisher : Jurusan Keperawatan FIKES UNSOED

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.jks.2015.10.1.587

Abstract

Merokok merupakan suatu kebiasaan yang merugikan bagi kesehatan dan jembatan ke penyalahgunaan napza. Rokok diketahui banyak mengandung racun/bahan kimia berbahaya yang dapat menimbulkan berbagai penyakit seperti penyakit jantung, stroke, dan kanker. Menurut WHO (2009) saat ini Indonesia masih menjadi negara ketiga dengan perokok aktif terbanyak di dunia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku merokok pada remaja Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Kabupaten Kuningan, Jawa Barat. Jenis penelitan ini adalah explanatory study dengan pendekatan cross sectional. Total populasinya adalah 2616 orang dengan sampel sebanyak 347 orang dipilih dengan pendekatan simple random sampling. Analisis bivariat dengan menggunakan uji chi square dan analisis multivariat dengan regresi logistik metode enter. Hasil analisis bivariat menunjukkan ada pengaruh yang signifikan (p<0,05) antara variabel  bebas  dengan  variabel  terikat  (perilaku merokok).  Faktor yang paling dominan mempengaruhi kebiasaan merokok pada remaja SMK adalah pengetahuan remaja tentang rokok dengan nilai eksp (β) = 8.842.  Karena nilai eksp (β) > 2 menjadikan hasil analisis ini sah untuk diintepretasikan dalam analisis pengaruh bersama-sama (multivariat).