Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

KUALITAS PELAYANAN DAN FASILITAS TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA BENGKEL MAZDA DI KOTA BATAM William, William; Purba, Tiurniari
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 8, No 1 (2020): JE VOL 8 NO 1 (2020)
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (390.993 KB) | DOI: 10.35794/emba.v8i1.28051

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan dan fasilitas terhadap kepuasan pelanggan di bengkel Mazda di Batam. Populasi dalam penelitian ini terdiri dari 263 pengguna mobil Mazda yang menggunakan layanan garasi Mazda di kota Batam. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan rumus slovin 5% sehingga ada 158 pelanggan yang memenuhi kriteria pemilihan sampel. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji regresi linier berganda dan pengujian hipotesis menggunakan t-statistik dan F-statistik dengan tingkat signifikansi 5%. Hasil penelitian menunjukkan variabel kualitas layanan secara parsial mempengaruhi kepuasan pelanggan dengan nilai 5,830 lebih besar dari nilai t tabel 1,97529 dengan signifikansi 0,000 dan variabel fasilitas secara parsial juga mempengaruhi kepuasan pelanggan dengan nilai 9,440 lebih besar dari nilai t tabel. 1, 97529 dengan signifikansi 0,000 juga. Variabel kualitas layanan dan fasilitas secara simultan mempengaruhi kepuasan pelanggan dengan nilai F hitung 667.847 dan ini lebih besar dari F tabel 3.05 dan nilai signifikan 0,000 <0,05.Kata Kunci: Kualitas Layanan, Fasilitas, Kepuasan Pelanggan
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LOYALITAS PELANGGAN PADA PT. ALCO JAYA RAYA DI KOTA BATAM Frindy, Frindy; Purba, Tiurniari
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 8, No 3 (2020): JE VOL 8 NO 3 (2020)
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1269.479 KB) | DOI: 10.35794/emba.v8i3.29083

Abstract

Penelitian ini mengkaji pengaruh kualitas pelayanan dan kualitas produk melalu dimensi (tangible, reliability, responsiveness, assurance dan emphaty) dengan mengajukan lima hipotesis. Dan kulitas produk dengan dimensi (performance, Features, Conformance to Spesification, realibilty, Durability, Esthetica, perceived quality, serviceability) dengan mengajukan delapan hipotesis. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengukur apakah kualitas pelayanan dan kualitas produk berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan . Berdasarkan nilai R Square (R2) sebesar 0,791 atau 79,1%, dan thitung (13,258) > ttabel (2,35782) dan nilai signifikansi = 0,000 < 0,05 dan thitung (3,810) > ttabel (2,35782) dan nilai signifikansi = 0,000 < 0,05, Penelitian dengan variable Kualitas pelayanan dan kualitas produk ini berpengaruh positif signifikan terhadap loyalitas pelanggan. Diperoleh juga nilai F sebesar 221,395 yang lebih besar dari f tabel 3,07 dengan nilai probabilitas (sig) = 0.000 jauh lebih kecil dari nilai 0,005 maka H3 diterima, berarti secara bersama-sama (simultan).  maka bisa disimpulkan variable kualitas pelayanan dan kualitas produk berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan . Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif, dengan populasi berjumlah 120 orang, dan sampel yang digunakan adalah sebesar 120 orang. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif, uji kualitas data, uji asumsi klasik, dan uji pengaruh menggunakan regresi linear berganda SPSS 25. Kata Kunci: Kulitas Pelayanan; Kualitas Produk; Loyalitas Pelanggan
PENGARUH PROMOSI, KUALITAS PELAYANAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PT SAF MITRA ABADI CennataI, Ankho; Purba, Tiurniari
MOTIVASI Vol 5, No 1 (2020): MOTIVASI Jurnal Manajemen dan Bisnis
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/mti.v5i1.2473

Abstract

ABSTRACTPurpose - This study aims to determine the effect of promotion, service quaIity and product quaIity on purchasing decisions at PT Saf Mitra Abadi in Batam City and using simpIe random sampIing techniques.Design/methodology - The number of sampIes used in this study were 196 respondents. The instrument used to coIIect data was a questionnaire. By using a vaIidity test and a reIiabiIity test to test data quality and using Iinear anaIysis and the coefficient of determination to conduct a cIassic assumption and infIuence. SPSS version 25 is a program used by author to process data obtained from respondents.Findings - The resuIts of the coefficient of determination indicate that promotion, service quaIity and product quaIity simuItaneousIy infIuence 39,90% on purchasing decisions. WhiIe the resuIts of muItipIe Iinear regression test indicate that promotion partiaIIy infIuence 24,20%, service quaIity partiaIIy infIuence 16,00% and product quaIity partiaIIy infIuence 42,50% on purchasing decisions. The concIusions obtained from the resuIts of this study indicate that promotion, service quaIity and product quaIity partiaIIy and simuItaneousIy have a positive and significant effect on purchasing decisions.Keywords :Product QuaIity, Promotion, Purchase Decision, Service QuaIity.
Pengaruh Citra Merek Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Pelanggan Terhadap PT Continental Industry Supply Wijaya, Fredric; Purba, Tiurniari
MOTIVASI Vol 5, No 2 (2020): MOTIVASI Jurnal Manajemen dan Bisnis
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/mti.v5i2.2750

Abstract

ABSTRACT Purpose - Regarding marketing, brand image is a meaningful part so that it has a lot of impact on customers so they can buy because customer direction takes precedence on branded and achieved goods. But the brand image, product quality also gives a part thatinfluences the desire of the customer to buy when running a product, not  just looking  at  value  in the aspect of quality, or  the brand and quality still influences with the brand image that is closely related to a particular product. This study uses the influence of brand image and product quality on customer purchasing decisions on PT Continental Industry Supply.Design/methodology - Descriptive research design and quantitative approach along with data dissemination is data used by researchers to carry out a way of distributing questionnaires to respondents. Non-probability sampling and saturated sampling techniques are tools used by researchers to examine a sample of 130 respondents on a questionnaire to spread to respondents, To find out the results analyzed and linear regression analysis using research has used SPSS version 25 as a number calculation equipment program.Findings - Regarding the calculation results, it is known that brand image (X1) is partially similar and has a positive and significant influence on purchasing decisions (Y) with a significant value of 0,000<? 0.05. Product quality (X2) is similar to partial and positive and significant influence on purchasing decisions (Y) with a significant value of 0,000 <? 0.05. Brand Image (X1) and Product Quality (X2) simultaneously have positive and significant influence on purchasing decisions (Y) with a significant value of 0,000 <? 0.05.