Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

IDENTIFIKASI KARAKTERISTIK DAN PROFIL KEMISKINAN DI PULAU LOMBOK: BASIS PERUMUSAN INTERVENSI KEBIJAKAN Suryani, Embun; Permadi, Lalu Adi; Serif, Sarifudin
JURNAL SOSIAL EKONOMI DAN HUMANIORA Vol 5, No 1 (2019): JURNAL SOSIAL EKONOMI DAN HUMANIORA
Publisher : LPPM Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jseh.v5i1.28

Abstract

Masalah kemiskinan merupakan fenomena sosial kemasyarakatan yang terdapat di berbagai daerah di Indonesia, termasuk di Pulau Lombok. Di lain sisi program penanggulangan kemiskinan diduga tidak memberikan dampak yang signifikan terhadap indikator-indikator kemiskinan. Tulisan ini mencoba menggambarkan dan mendeskripsikan karakteristik kemiskinan dilihat dari gambaran umum kemiskinan, karakteristik wiliyah dan akses infrastruktur. Fokus utama dari penelitian ini adalah karakteristik dan profil rumah tangga dan penduduk miskin di desa termiskin di Kabupaten Lombok Utara, Kabupaten Lombok Tengah, dan Kabupaten Lombok Timur. Berdasarkan hasil analisis data dapat dirumuskan dua aspek bagi penanggulangan kemiskinan di wilayah penelitian. Pertama, dilakukan melalui pemantapan pada tahap transisi dari pendidikan dasar ke pendidikan lanjutan melalui perbaikan akses, ketersediaan infrastruktur pendidikan khususnya bagi wilayah miskin, dan peningkatan akses kesehatan dan perbaikan kualitas pelayanan di tingkat puskesman. Kedua dilihat dari akses sumber daya dan infrastruktur wilayah miskin perlu dipertimbangkan beberapa pendekatan program penanggulangan kemiskinan, yaitu: 1) perbaikan lingkungan, karena seringkali penduduk miskin merupakan korban sekaligus agen kerusakan lingkungan; 2) meningkatkan akses air bersih serta perbaikan sanitasi bagi penduduk miskin; 3) memperluas akses lahan bagi penduduk miskin; 4) reformasi pertanian dan ekonomi yang berpihak bagi penduduk miskin.
Analisis dan Identifikasi Hygiene Factors dan Pengaruhnya terhadap Kepuasan Kerja pada Mitra Kerja PT. PLN UIP Nusa Tenggara Suryani, Embun; Wahyulina, Sri; Hidayati, Siti Aisyah
JURNAL SOSIAL EKONOMI DAN HUMANIORA Vol 6, No 1 (2020): JURNAL SOSIAL EKONOMI DAN HUMANIORA
Publisher : LPPM Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jseh.v6i1.77

Abstract

This study aims to identify hygiene factors and analyze their effects on job satisfaction. The data collection method in this study is a survey method, using a questionnaire as a data collection tool. The population in this study were all employees at the staff level and executors/non-staff of PT. PLN UIP Nusra consists of PT. PP Wartsila, PT. Hydro Techno Utama, and PT. Purnama Indonesia. Employees at the staff and executive/non-staff level are 75 people. At the same time, the determination of the sample is done by using accidental sampling method with a total sample of 50 people. The research variables consist of independent variables in the form of dimensions of hygiene factors and the dependent variable in the form of job satisfaction. Data analysis procedures in this study were divided into three stages, namely: 1) Conducting an importance-performance; 2) analysis (IPA) on the dimensions of hygiene factorsConducting analysis Crosstabs (cross table); 3) Conducting multiple regression analyzes. The results of data analysis showed that overall the quality performance of the dimension hygiene factors was in a proper category. Then, an analysis of the level of employee job satisfaction shows that the employees of PT. PLN UIP Nusra shows job satisfaction. Meanwhile, the results of multiple linear regression analysis showed that the variable hygiene factors and motivating factors had a positive and significant effect on the level of employee job satisfaction at PT. PLN UIP Nusra
PENGARUH LEVERAGE DAN LIKUIDITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KEBIJAKAN DIVIDEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING Rahmasari, Dewi Rahmasari; Suryani, Embun; Oktaryani, Sri
JURNAL SOSIAL EKONOMI DAN HUMANIORA Vol 5, No 1 (2019): JURNAL SOSIAL EKONOMI DAN HUMANIORA
Publisher : LPPM Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jseh.v5i1.34

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui “Pengaruh Leverage Dan Likuiditas Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kebijakan Dividen Sebagai Variabel Intervening”. Sampel penelitian diambil dari perusahaan sektor Perdagangan, Jasa dan Investasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2012-2017 dengan metode purposive sampling. Diperoleh 10 perusahaan sebagai sampel, yang diobservasi selama 6 tahun dengan total observasi sebanyak 60. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis jalur, analisis outer model, analisis inner model dan uji hipotesis dengan bantuan SmartPLS 3.2.8. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Leverage dan Kebijakan Dividen tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan, sedangkan Likuiditas berpengaruh positif dan signifikan terhadap Nilai Perusahaan. Leverage tidak berpengaruh terhadap Kebijakan Dividen dan Likuiditas berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kebijakan Dividen. Pengaruh tidak langsung menunjukkan variabel Leverage dan Likuiditas tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaann melalui Kebijakan Dividen
PENGARUH MAKROEKONOMI TERHADAP HARGA SAHAM DENGAN FINANCIAL DISTRESS SEBAGAI VARIABEL MEDIASI : STUDI KASUS PADA KONDISI PANDEMI COVID-19 Ningsih, Septia; Husnan, Lalu Hamdani; Suryani, Embun
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 9, No 2 (2021): JE VOL 9 NO 2 (2021)
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1160.418 KB) | DOI: 10.35794/emba.9.2.2021.34517

Abstract

Abstract: This study aims to determine the effect of macroeconomics on stock prices with financial distress as a mediating variable: a case study in the Covid-19 pandemic condition. This type of research is in the form of quantitative research conducted on the consumer company Cyclicals listed on the Indonesia Stock Exchange for the period 2020. The method used in selecting the sample is the purposive sampling method. The analytical technique used is SmartPLS. The results of the study show that inflation and interest rates have no effect on financial distress, inflation, interest rates and financial distress affect stock prices, financial distress is not able to mediate the effect of inflation and interest rates on stock prices, this is because the inflation rate of 1.68% is still below 10% and changes in interest rates are still stable in 2020 so that macroeconomic conditions do not affect the company's performance. Keywords: Inflation, interest rates, financial distress, stock prices Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh makroekonomi terhadap harga saham dengan financial distress sebagai variable mediasi : studi kasus pada kondisi pandemi covid-19 . Jenis penelitian berupa penelitian kuantitatif yang dilakukan  pada perusahaan konsumsi non primer yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2020. Metode yang digunakan dalam pemilihan sampel adalah metode purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah SmartPLS. Hasil penelitian menujukkan inflasi dan suku bunga tidak berpengaruh terhadap financial distress, inflasi, suku bunga dan financial distress berpengaruh terhadap harga saham, financial distress tidak mampu memediasi pengaruh inflasi dan suku bunga terhadap harga saham, hal ini disebabkan nilai inflasi 1,68% masih dibwah 10% dan perubahan suku bunga masih stabil pada tahun 2020 sehingga keadaan makroekonomi tidak mempengaruhi kinerja perusahaan. Kata kunci : Inflasi, Suku bunga, financial distress, Harga saham
PENGARUH FINANCIAL ATTITUDE DAN FINANCIAL KNOWLEDGE TERHADAP KEPUTUSAN KEUANGAN PADA PEMILIK USAHA KECIL DAN MENENGAH (UKM) DI PULAU LOMBOK: SUATU PERSPEKTIF BEHAVIORAL FINANCE Hidayati, Siti Aisyah; Wahyulina, Sri; Suryani, Embun
JURNAL SOSIAL EKONOMI DAN HUMANIORA Vol 6, No 2 (2020): JURNAL SOSIAL EKONOMI DAN HUMANIORA
Publisher : LPPM Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jseh.v6i2.93

Abstract

This study aims to analyze the effect of Financial Attitude and Financial Knowledge on financial decisions on Small and Medium Business Owners (UKM) on Lombok Island. The theoretical contribution of this research is expected to contribute to science and the development of behavioral finance theories related to financial decision making in Small and Medium Enterprises (SMEs). It is also expected that behavioral finance will be the subject of financial management courses. Furthermore, the practical contribution of this research is expected to provide input, suggestions and recommendations to the policy maker of the NTB Provincial Government in making policies related to the development of SMEs. This research is a quantitative approach based research, with the type of explanatory research. The study population is all SMEs in the island of Lombok. The sampling technique is done by using Non probability sampling, which uses judgment sampling, which is choosing SMEs that are engaged in the pottery industry and have already exported. From the existing population, there are 35 (thirty-five) SMEs that can be taken as samples. Respondents in this study are the owners of each of these UKM. Data collection techniques used in this study were using a questionnaire. To achieve research objectives and hypothesis testing, the data obtained will be processed according to needs using GSCA (Generalized Structured Component Analysis) statistical tools.The results showed that Financial Attitudes had a positive and significant effect on financial decision making by SME owners and owners. This means that the better the Financial Attitudes owned by SME owners, the bolder they are in making financial decisions. Financial Knowledge has a positive and significant impact on financial decision making by SME owners and owners. This means that the better the Financial Knowledge possessed by SME owners, the bolder the financial decisions will be