Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

Peningkatan Pengetahuan Model Praktik Keperawatan (MPKP) dan Standar Asuhan Keperawatan (SAK) pada Pelayanan Keperawatan Riama Marlyn Sihombing; Peggy Sara Tahulending
PengabdianMu: Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat Vol 6 No 5 (2021): PengabdianMu: Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : Institute for Research and Community Services Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33084/pengabdianmu.v6i5.2028

Abstract

Management function, which consists of planning, organization, directing/actuating, controlling, is a cycle in the management process that cannot be separated). A manager does not only perform one management function but an entire function to ensure service quality. Based on the results of the study and discussion with the head of the nursing division at an Indonesian private hospital, it was found that most nurses did not understand the application of Professional Nursing Practice Models (MPKP) ward. The aim is to provide a proper understanding of professional nursing practice, how the process and what needs to be done by nursing practice, and a correct understanding of nursing care standards (SAK) that can be addressed as a result of evaluation in the form of documentation carried out by nurses by the SDKI, SIKI and SLKI standards. The method of implementation includes a pre-test, providing MPKP and SAK materials, and implementing post-tests. The results of the 49 nurses who attended showed that there was an increase in understanding (p 0.001). Further suggestions are expected to be carried out by training with demonstration methods, role-play, or case studies to increase cognitive, affective, and psychomotor knowledge.
PEMERIKSAAN FAKTOR RISIKO STROKE PADA JEMAAT DAN MASYARAKAT SEKITAR GEREJA X PADANG SUMATERA BARAT [SCREENING OF STROKE RISK FACTORS AMONG CHURCH CONGREGATION AND COMMUNITY AROUND CHURCH X IN PADANG, WEST SUMATERA] Riama Marlyn Sihombing; Sandra Sembel; Apriliani Siburian; Septa Meriana Lumbantoruan
Jurnal Sinergitas PKM & CSR Vol 2, No 2 (2018): April
Publisher : Universitas Pelita Harapan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Latar belakang: Stroke merupakan masalah kesehatan yang mendapat perhatian khusus karena menyerang siapa saja dan kapan saja, tanpa memandang ras, jenis kelamin, atau usia. Kasus stroke semakin banyak karena gaya hidup masyarakat Indonesia semakin tidak sehat. Makanan bersantan, daging, jeroan dan tinggi garam kerap dijumpai pada masakan masyarakat Sumatera Barat di berbagai rumah makan Padang  membuat banyak orang Sumatera Barat menderita kolesterol tinggi dan hipertensi yang merupakan faktor risiko utama stroke. Tujuan: Kegiatan pengabdian kepada masyarakat berupa pemeriksaan faktor risiko stroke yang bertujuan agar jemaat dan masyarakat sekitar gereja X  mengetahui status kesehatan mereka secara umum dan faktor risiko stroke yang dimiliki oleh setiap jemaat.  Metode: Pemeriksaan kesehatan dilakukan dengan mengukur tekanan darah, kolesterol dan kadar gula darah. Hasil: Berdasarkan faktor yang tidak dapat diubah ditemukan peserta berjenis kelamin perempuan (69,12%) lebih banyak dibandingkan laki-laki (30,88%), jumlah terbanyak (27,94%) peserta berusia antara 25 – 34 tahun. Berdasarkan faktor risiko yang dapat diubah sebagian besar (52,94%) peserta mempunyai tekanan darah normal (sistolik <120 mmHg, diastolic <80 mmHg), sebagian besar (61,77%) mempunyai indeks massa tubuh normal (IMT <25 kg/m2) dan hanya sebagian kecil (10,30%) peserta mempunyai kebiasaan merokok, sebagian besar (97,06%) peserta mempunyai kadar gula darah sewaktu dalam batas normal (<200 mg/dl) dan hampir separuhnya (44,11%) peserta yang mempunyai kadar kolesterol total yang meningkat (≥ 200 mg/dl). Jemaat dan masyarakat sekitar gereja X antusias dalam mengikut kegiatan pemeriksaan ini. Simpulan dan Saran:  Dari pemeriksaan disimpulkan bahwa jemaat dan masyarakat sekitar gereja X cukup berisiko terkena stroke. Disarankan agar jemaat menerapkan pola hidup sehat. 
PELATIHAN TEKNIK PENGAMBILAN DARAH KAPILER DAN PENGELOLAAN LIMBAH MEDIS PADA PENGURUS KOMISI KESEHATAN GEREJA X [TRAINING OF CAPILLARY BLOOD DRAWING TECHNIQUE AND MEDICAL WASTE MANAGEMENT TO COMMITTEE OF HEALTH COMMISSION IN CHURCH X] Dora Samaria; Riama Marlyn Sihombing; Theresia Theresia; Maria Maxmilla Yoche
Jurnal Sinergitas PKM & CSR Vol 3, No 1 (2018): October
Publisher : Universitas Pelita Harapan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Early detection of degenerative disease can be done by capillary blood screening. Church X Health Commision has a regular working program of blood screening test. However, most of the members of the committee do not have enough knowledge and skills of in performing cappilarry blood drawing technique and managing medical waste. This community service aims to provide information and to train the Health Commission committee in Church X in conducting standard blood tests and managing medical waste. The training methods were lecture, discussion, demonstration and redemonstration to six participants of Health Commission. Participants worked on the pretest questions, were provided training materials, and discussion session. Then, the facilitators supervised the participants to demonstrate blood examination techniques and medical waste disposal practice using digital blood test kits, safety boxes, jerry cans, yellow and black plastic bags. Participants practiced the activities three to five times. At the end of the training, participants filled out the posttest questionnaire. Paired t Test results showed that the mean pretest score was 47.92, while the mean posttest score was 83.33 (p value 0.005). It was concluded that there was a significant difference between the average knowledge scores of the participants before and after the training. It is hoped that the Health Commission Committee can apply the knowledge and skills that have been acquired in this service. 
PAKET EDUKASI KESEHATAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN REMAJA DI HKBP PERUMNAS TANGERANG [ADOLESCENTS’ GROWTH AND DEVELOPMENT EDUCATION PACKAGE IN HKBP PERUMNAS TANGERANG] Lia Kartika; Belet Lydia Ingrit; Riama Marlyn Sihombing; Ester Silitonga; Aktri Margaret Manihuruk
Jurnal Sinergitas PKM & CSR Vol 4, No 1 (2019): October
Publisher : Universitas Pelita Harapan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Children are the nation’s next generation. The transformation era and technology bring out enormous challenges for parents in achieving and maintaining children's health. Children may not realize that their bodies are worth for caring and nurturing because of their lack of information about the adolescents’ rapid physical, psychological, psychosocial, cognitive, moral, and spiritual development change. Various problems can arise throughout this adaptation process. The purpose of this community service was to increase the children’s knowledge on adolescent’s general growth and development, reproductive health for female participants and efforts to prevent injury for male participants. It also aimed to assess the nutritional status as an indicator of child’s normal growth. We found the increased of mean knowledge percentage of the male participants by 9.91% and female participants by 29.23% before and after providing education. The anthropometry results revealed that 56% of the male participants were in the normal range of the nutritional status. Nevertheless, 67,58% of female participants were in the poor nutritional status. At the end of the activity, participants were able to mention the health information that had been received and the efforts that had to be made to prevent health problems that could occur in their teenage years.
THE DIFFERENCE OF PAIN SCALE USING NUMERIC RATING SCALE AND VISUAL ANALOG SCALE IN POST-OPERATIVE PATIENTS Natya Ayu Paluwih; Riama Marlyn Sihombing; Kinanthi Lebdawicaksaputri
Nursing Current: Jurnal Keperawatan Vol 7, No 1 (2019): June
Publisher : Universitas Pelita Harapan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19166/nc.v7i1.2224

Abstract

Post-operative pain is acute and subjective therefore the perceived pain intensity will be different. In one of the western Indonesia Hospitals in measuring the pain threshold using 2 tools namely Numeric Rating Scale and Wong Baker Face. Measurement of the pain intensity can be done with NRS and VAS scale. The objective of this research was to identify the difference of pain scale using the NRS and VAS scale in post-operative patients. The research method was descriptive quantitative using comparative approach. The study was conducted on 1 November 2017 – 12 December 2017.The population of the study are the post-operative patients at the In-Patient wards in a private hospital in Western Part of Indonesia. The samples were obtained using purposive sampling with n = 41. Research instrument consists of observation sheet using NRS and VAS scale. The results showed most respondents during the first eight hours using NRS scale had mild pain (80.5%); first 16 hours had light pain (63.4%); and had mild pain in the first 24 hours (85.4%). Using VAS scale, most of the respondents on the first eight hours has mild pain (87.8%); first 16 hours has mild pain (68.3%); and has mild pain in the first 24 hours (87.8%). The conclusion of this study is there is no difference in pain scale of post-operative patients using VAS scale and NRS scale. So, hospitals can also use the VAS scale to assess pain scale in post-operative patients.
A DESCRIPTIVE STUDY ON DETERMINANTS OF PREOPERATIVE PATIENT’S COMPLIANCE USING CHLORHEXIDINE 2% [STUDI DESKRIPTIF TENTANG FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI KEPATUHAN PASIEN PRE-OPERASI MENGGUNAKAN CHLORHEXIDINE 2%] Inggrid Claudine; Riama Marlyn Sihombing; Kinanthi Lebdawicaksaputri
Nursing Current: Jurnal Keperawatan Vol 7, No 2 (2019): December
Publisher : Universitas Pelita Harapan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19166/nc.v7i2.2316

Abstract

Chlorhexidine 2% used as an antiseptic soap in preparation before surgery at a central Indonesian hospital. But there were preoperative patients who are not compliant using Chlorhexidine 2%. The purpose of this study was to identify the determinants of patient compliance in using Chlorhexidine 2% before undergoing surgery. This research used descriptive quantitative design with cross sectional approach. The population was all preoperative patients who used Chlorhexidine 2% with a sample of 53 patients who were determined using purposive sampling technique. This instrument was a questionnaire that was adapted from previous studies and had tested the reliability validity of 30 respondents with r tables between 0.363 - 0.880 and Cronbach's alpha value 0.695. The results showed that more than half (62.3%) of respondents were not eligible to used Chlorhexidine 2%. Respondents with secondary education are 54.7% and more than half (51%) have low knowledge, more than half (67.9%) patients' attitudes are good while most (69.8%) attitudes of health workers are not good, the majority (96.2%)) respondents showed high motivation and almost half (66.1%) had high family support. Future research needs to identify the relationship between health care worker attitudes and compliance using Chlorhexidine 2% as a preoperative preparation.BAHASA INDONESIA Chlorhexidine 2% digunakan sebagai sabun mandi antiseptik dalam persiapan pre operasi di satu rumah sakit swasta Indonesia tengah. Namun masih ada pasien pre operasi yang tidak patuh menggunakan Chlorhexidine 2%. Tujuan penelitian untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang memengaruhi kepatuhan pasien dalam menggunakan Chlorhexidine 2% sebelum menjalani operasi. Penelitian ini menggunakan desain kuantitatif deskriptif dengan pendekatan cross sectional. Populasi adalah semua pasien pre operasi yang menggunakan Chlorhexidine 2% dengan sampel sebanyak 53 pasien yang ditetapkan menggunakan tehnik purposive sampling. Instrumen berupa kuesioner yang diadaptasi dari penelitian sebelumnya dan telah dilakukan uji validitas reliabilitas kepada 30 responden dengan r tabel antara 0,363 – 0,880 dan nilai Cronbach’s alpha 0,695. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lebih dari setengah (62,3%) responden tidak patuh menggunakan Chlorhexidine 2%. Responden dengan pendidikan menengah sebanyak 54,7% dan lebih dari setengah (51%) memiliki pengetahuan rendah, lebih dari setengah (67,9%) sikap pasien baik sedangkan sebagian besar (69,8%) sikap petugas kesehatan tidak baik, mayoritas (96,2%) responden menunjukkan motivasi tinggi dan hampir dari setengah (66,1%) memiliki dukungan keluarga yang tinggi. Penelitian selanjutnya perlu mengidentifikasi hubungan sikap petugas kesehatan dengan kepatuhan dalam menggunakan Chlorhexidine 2% sebagai persiapan sebelum operasi.
Hubungan Pola Perilaku Hidup Sehat dengan Prestasi Akademik Mahasiswa Keperawatan[Correlation Between Healthy Lifestyle With The Academic Performance Of Nursing Students] Riama Marlyn Sihombing; Ed Rosi Pratama
Nursing Current: Jurnal Keperawatan Vol 6, No 1 (2018): June
Publisher : Universitas Pelita Harapan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19166/nc.v6i1.1346

Abstract

Maintaining a healthy lifestyle pattern is a challenge for health practitioners. As a prospective member of the health profession with the greatest number in Indonesia, nursing students are expected to have knowledge and adequate healthy living behavior in order to become a role model for the community. The pattern of healthy life behavior affects the value of student achievement. This study aims to determine the relationship of healthy behavior patterns with the academic achievement of nursing students. The research design is using quantitative descriptive which is data collection cross sectional. The population is a student of the Faculty of Nursing and Health Sciences at the University X. The sample of the study of 179 students is taken based on purposive sampling with inclusion criteria of students of class 2015 active and willing to be a respondent. The instrument in the form of Health Promoting Lifestyle Profile II (HPLP-II) questionnaire that has been adapted in Indonesian consists of 22 items of questions on a Likert scale and a cumulative grade point. The result of the research shows that more than half of the students (59,8%) have unhealthy behavior pattern (M = 2,474, SD = 0,382) and most (87,7%) students have very satisfactory academic achievement. The statistical test showed that there was no correlation between healthy behavior pattern with student achievement (P = 0,944 > 0,05). Further research is expected to examine the factors that influence healthy behavior patterns with the academic achievement of nursing students.BAHASA INDONESIA Mempertahankan pola perilaku hidup sehat merupakan tantangan bagi praktisi di bidang kesehatan. Sebagai calon anggota profesi kesehatan dengan jumlah terbanyak di Indonesia, mahasiswa keperawatan diharapkan mempunyai pengetahuan dan perilaku hidup sehat yang memadai agar dapat menjadi role model bagi masyarakat. Pola perilaku hidup sehat berdampak pada nilai prestasi akademik mahasiswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pola perilaku hidup sehat dengan prestasi akademik mahasiswa keperawatan. Desain penelitian menggunakan deskriptif kuantitatif yang pengumpulan datanya secara cross sectional. Populasi adalah mahasiswa Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan di Universitas di bagian Barat Indonesia. Sampel penelitian sebanyak 179 mahasiswa diambil berdasarkan purposive sampling dengan kriteria inklusi mahasiwa angkatan 2015 yang aktif kuliah dan bersedia menjadi responden. Instrumen berupa kuesioner Health Promoting Lifestyle Profile II (HPLP-II) yang telah diadaptasi dalam bahasa Indonesia terdiri dari 22 item pertanyaan dalam skala Likert dan indeks prestasi kumulatif. Hasil penelitian menunjukkan lebih dari setengah (59,8%) mahasiswa mempunyai pola perilaku hidup tidak sehat (mean = 2,474, SD = 0,382) dan sebagian besar (87,7%) mahasiswa memiliki prestasi akademik yang sangat memuaskan. Uji Mann-Whitney U didapatkan tidak ada hubungan pola perilaku hidup sehat dengan prestasi akademik mahasiswa (P = 0,944 > 0,05). Penelitian selanjutnya diharapkan dapat meneliti faktor-faktor yang mempengaruhi pola perilaku hidup sehat dengan prestasi akademik mahasiswa keperawatan.
DIFFERENCES IN HEALTHY BEHAVIOR PATTERNS OF NURSING AND NON-NURSING STUDENTS [PERBEDAAN POLA PERILAKU HIDUP SEHAT MAHASISWA KEPERAWATAN DAN NON-KEPERAWATAN] Riama Marlyn Sihombing; Sandro Nainggolan
Nursing Current: Jurnal Keperawatan Vol 5, No 2 (2017): December
Publisher : Universitas Pelita Harapan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19166/nc.v5i2.1713

Abstract

Nursing students as health profession members are educated to adequate knowledge and positive attitude toward healthy lifestyle. Nursing students are expected healthier lifestyle than the non-nursing students. Health lifestyle of nursing students will affect their lives in the future. However, no studies have found relationships between nursing students and non-nursing students using Health Promoting Lifestyle Profile II (HPLP-II) questionnaire in Indonesia. The purpose of this study is to identify similarities and differences between the nursing students and non-nursing students used a descriptive quantitative with comparative approach. Data were collected by using the Indonesian version of the HLPL II questionnaire. In the present study, HPLP-II questionnaire consist of a 22-item with a 4-point Likert in three theoretical dimensions. The respondents are 113 nursing students and 112 non-nursing students. The result reveals that the mean item score for total HPLP-II of nursing students (2,51 ± 0,38) is higher than the non-nursing students (2,32 ± 0,80). Nursing students’ score is higher than their overall HPLP and in the subcategories of health responsibility, physical activity and spiritual growth. The statistical analysis shows a significant difference between HPLP-II nursing students and HPLP-II non-nursing students (p = 0.024). Furthermore, further research is needed to find the factors cause differences of healthy lifestyle of nursing students and non-nursing studentsBAHASA INDONESIA ABSTRAK Mahasiswa keperawatan sebagai anggota profesi kesehatan dididik agar memiliki pengetahuan dan sikap yang memadai terhadap perilaku hidup sehat. Mahasiswa keperawatan diharapkan memiliki perilaku hidup yang lebih sehat dibandingkan mahasiswa non-keperawatan. Perilaku hidup sehat mahasiswa keperawatan mempengaruhi kehidupan mereka di masa depan. Selain itu belum ada penelitian yang menemukan hubungan antara mahasiswa keperawatan dan non-keperawatan menggunakan kuesioner Health Promoting Lifestyle Profile II (HPLP-II) di Indonesia. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi persamaan dan perbedaan pola perilaku hidup sehat antara mahasiswa keperawatan dan non-keperawatan menggunakan deskriptif kuantitatif dengan pendekatan studi komporatif. Populasi adalah mahasiswa fakultas keperawatan dan mahasiswa fakultas desain Universitas X. Sampel menggunakan tehnik purposive sampling sebanyak 113 mahasiswa keperawatan dan 112 mahasiswa desain. Instrumen berupa kuesioner HPLP-II yang diadaptasi dalam bahasa Indonesia yang terdiri dari 22 item pertanyaan dalam skala Likert dengan tiga subskala. Hasil penelitian skor rata-rata total HPLP mahasiswa keperawatan (2,51 ± 0,38) lebih tinggi daripada mahasiswa non keperawatan (2,32 ± 0,80). Mahasiswa keperawatan mempunyai subskala perkembangan spiritual, tanggung jawab kesehatan dan aktivitas fisik lebih tinggi daripada mahasiswa non-keperawatan. Analisis statistik ditemukan ada perbedaan yang signifikan antara mahasiswa keperawatan dan non-keperawatan (p = 0.024). Penelitian selanjutnya perlu mengidentifikasi faktor-faktor penyebab perbedaan pola perilaku hidup sehat antara mahasiswa keperawatan dan non-keperawatan.
Tingkat Pengetahuan dengan Perilaku Mencuci Tangan Pengunjung di Satu Rumah Sakit Swasta Indonesia Tengah Janeth Risty Randan; Riama Marlyn Sihombing
Jurnal Ilmiah Ilmu Keperawatan Indonesia Vol 10 No 03 (2020): Jurnal Ilmiah Ilmu Keperawatan Indonesia Edisi September 2020
Publisher : STIKIM Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (341.712 KB) | DOI: 10.33221/jiiki.v10i03.588

Abstract

Pendahuluan: Pengunjung berpotensi dalam menyebarkan infeksi di rumah sakit. Mencuci tangan merupakan salah satu cara yang efektif untuk mengurangi penyebaran infeksi tersebut. Perilaku mencuci tangan dipengaruhi oleh pengetahuan. Pengunjung yang memiliki pengetahuan yang baik diharapkan memiliki perilaku yang baik agar penyebaran infeksi dari pengunjung kepada pasien tidak terjadi. Tujuan: Mengetahui hubungan tingkat pengetahuan dengan perilaku mencuci tangan pengunjung pasien di satu rumah sakit. Metode: Desain penelitian adalah kuantitatif korelasi dengan pendekatan cross sectional. Populasi penelitian adalah pengunjung pasien di tiga ruang rawat inap dengan sampel sebanyak 63 pengunjung yang menggunakan accidental sampling dengan kriteria inklusi yaitu pengunjung berusia 18-60 tahun dan bersedia menjadi responden penelitian. Instrumen berupa kuesioner yang dibuat sendiri oleh peneliti dan telah dilakukan uji validitas dan reliabilitas. Kuesioner tingkat pengetahuan dengan r hitung 0,409–0,738 dan nilai Cronbach’s alpha 0,705 sedangkan kuesioner perilaku mencuci tangan dengan r hitung 0,484–0,870 dan nilai Cronbach’s alpha 0,756. Hasil: Sebagian besar responden (73.02%) memiliki tingkat pengetahuan yang tinggi dan lebih dari setengah responden (55.55%) menunjukkan perilaku cuci tangan yang baik. Analisa data dengan uji chi-square didapatkan ada hubungan antara tingkat pengetahuan dengan perilaku mencuci tangan pengunjung (p=0,049; OR=3,12, α=0,05). Kesimpulan: Hasil penelitian ini membuktikan tingkat pengetahuan memiliki hubungan yang positif dengan perilaku mencuci tangan pengunjung di satu rumah sakit swasta Indonesia tengah.
The Family Satisfaction Towards to Nursing Services Dhiaz Feby Elsantriya; Riama Marlyn Sihombing; Elissa Oktoviani Hutasoit
Jurnal Ilmiah Ilmu Keperawatan Indonesia Vol 12 No 01 (2022): Issue Management: Vol 12 No 01 (2022): Jurnal Ilmiah Ilmu Keperawatan Indonesia
Publisher : STIKIM Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (617.664 KB) | DOI: 10.33221/jiiki.v12i01.1742

Abstract

Background: Nursing service quality can provide satisfaction to the patients and their families. Satisfaction occurs after analysing perceptions of service performance manifested in feelings of pleasure or disappointment. Based upon a survey during September 2019, one private hospital in central Indonesia found 30% of the family members were dissatisfied with nursing services. Respondents evaluated nurses were late replying to bells, and the explanation of nursing intervention was not recognized by family members. Objectives: The study aimed to analyse the factors related to family satisfaction toward nursing services. Methods: A quantitative inferential with a cross-sectional approach. A purposive sampling was selected among 214 respondents. Data collection using a questionnaire that has been examined on validity and reliability which processed quantitatively and analysed with Fishers exact and logistic regression tests. Results: More than half of the respondents were female and less than half were aged 26-35 years. Half had higher education. There was a significant correlation between tangible (p=0.001), reliability (p=0.001), responsiveness (p=0.001), empathy (p=0.001) and assurance (p=0.001) with family satisfaction. Reliability remains the most dominant factor that affected family satisfaction. Good reliability has a 0.048 times greater chance of increasing family satisfaction compared to poor reliability. Conclusion: The family members were not satisfy with the nursing services. Management to improve nursing services might assess the families desire for the reliability of nursing services so expect satisfaction will increase.