Asri, Iwan Asmuni
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MENINGKATAN PASSING BAWAH BOLA VOLI MINI MELALUI MEDIA BOLA PLASTIK DI SDN 17 PINYAK Asri, Iwan Asmuni; Purnomo, Edi; Yunitaningrum, Wiwik
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 5, No 5 (2016): Mei 2016
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (487.322 KB)

Abstract

Abstrak: Permasalahan yang selalu dihadapi oleh guru pada saat pembelajaran adalah pasing bawah bola voli  mini  dimana siswa mengalami permasalahan oleh karena itu perlu adanya bantuan berupa media bola plastik untuk mengatasi masalah tersebut. Bentuk penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK).  Subjek dalam penelitian ini adalah guru berkolaborasi dengan siswa Sekolah Dasar Negeri 17 Pinyak Kabupaten Sekadau yang berjumlah 12 siswa. Berdasarkan hasil penelitian pembelajaran siklus I siswa yang baru lulus berjumlah 8 siswa atau 66,7% sedangkan siswa yang belum lulus berjumlah 4 siswa atau 33,3% maka dilanjutkan ke siklus II agar siswa  memiliki kesempatan untuk perbaikan pasing bawah bola voli mini mengunakan bola plastik  dengan siswa lulus berjumlah 12 siswa dan belum lulus berjumlah 0 siswa.   Kata Kunci: Passing Bawah, Bolavoli Mini, Media Bola Plastik Abstract: The problem often faced by teachers when learning is under volleyball mini pasing where the student is having problems because of the need for assistance in the form of a plastic ball media to resolve the issue. Forms of research is classroom action research ( PTK ) . Subjects in this study were teachers collaborate with students of State Elementary School 17 Pinyak Sekadau totaling 12 students . Based on the results of the first cycle of learning research students who have recently graduated , amounting to 8 students , or 66.7 % , while students who do not pass are 4 students , or 33.3 %, then proceed to the second cycle so that students have the opportunity to repair pasing under volleyball mini using plastic balls with graduate students numbering 12 students and the student has not passed a numbered 0. Keywords: Passing Down, Volleyball Mini, Ball Plastics