This Author published in this journals
All Journal Jurnal Kesehatan
Destiawan Eko Utomo
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

HUBUNGAN SELF CARE MANAGEMENT DENGAN KUALITAS HIDUP PASIEN CONGESTIVE HEART FAILURE Destiawan Eko Utomo; Febi Ratnasari; Arfan Andrian
Jurnal Kesehatan Vol 8 No 2 (2019): Jurnal Kesehatan
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Yatsi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Latar belakang: Jumlah kematian penderita Congesive Heart Failure akan meningkat seiring dengan bertambahnya usia pasien tersebut, dengan jumlah kematian terbanyak terjadi pada pasien laki-laki dibandingkan dengan penderita CHF pada pasien wanita. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan self care management dengan kualitas hidup pasien congestive heart failure di RSUD Pesanggrahan Jakarta Selatan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian survey yang bersifat deskriptif dan desain Cross Sectional. Jumlah sampel sebanyak 101 orang responden. Hasil analisis tabulasi silang, menunjukan bahwa sebagian besar Self Care Management pada pasien congestive heart failure tergolong sudah baik dan kualitas hidup juga sudah baik. Hasil uji statistik diperoleh nilai p = 0,017, sehingga dapat disimpulkan ada hubungan self care management dengan kualitas hidup pasien congestive heart failure di RSUD Pesanggrahan Jakarta Selatan. Kesimpulan dari hasil penelitian ini diharapkan perawat dapat melaksanakan peran sebagai edukator saat di poliklinik, serhingga dapat meningkatkan pengetahuan pasien mengenai self care, motivasi, dan kualitas hidup pasien yang terdiagnosis gagal jantung.