Novelina, Ami Chintya
Jurusan Teknik Informatika Institut Teknologi Padang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS FASILITAS KESEHATAN KOTA PADANG BERBASIS WEB Minarni, Minarni; Novelina, Ami Chintya
Jurnal Teknoif - ISSN 2338-2724 Vol 5, No 2 (2017): TEKNOIF Oktober 2017
Publisher : ITP Press - Institut Teknologi Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (748.096 KB) | DOI: 10.21063/jtif.2017.V5.2.

Abstract

Perkembangan fasilitas pelayanan kesehatan di Kota Padang yang begitu cepat harus diimbangi dengan penyampaian informasi dengan cepat dan tepat. Dalam hal ini dinas terkait yaitu Dinas Kesehatan Kota Padang perlu menginventarisasi dan memberikan informasi fasilitas kesehatan di Kota Padang kepada masyarakat umum. Pemetaan fasilitas kesehatan berbasis web diperlukan untuk memudahkan  masyarakat umum dapat memperoleh informasi dari fasilitas kesehatan di Kota Padang secara on-line.                Perancangan pemetaaan fasilitas kesehatan ini berupa sistem informasi geografis (SIG) menggunakan Google Maps API memiliki kemampuan untuk menyediakan informasi dan menampilkan dalam bentuk peta. Hasil penelitian ini berupa sistem informasi geografis pemetaan lokasi fasilitas kesehatan di Kota Padang berbasis web yang dapat menampilkan secara online peta Kota Padang dan lokasi fasilitas kesehatan serta informasi dari fasilitas kesehatan tersebut.