Kristiana, Ari
Fakultas Ekonomi Dan Bisnis, Universitas Muhadi Setiabudi

Published : 8 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

ANALISA FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA KARYAWAN DI RSU ISLAMI MUTIARA BUNDA Ari Kristiana; Muhammad Syaifulloh; Slamet Bambang Riono
Value : Jurnal Manajemen dan Akuntansi Vol 16 No 1 (2021): Januari - Juni 2021
Publisher : Prodi Ilmu Manajemen, Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pandemi Corona di Indonesia sudah berjalan selama hampir satu Tahun lebih. Masyarakat tentunya berkeinginan agar pandemi ini cepat selesai. Namun ketika keadaan belum membaik seperti semula dan tetap diharuskan untuk menjalani aktivitas new normal. Pandemi ini sudah merubah perilaku kita dalam menjalani kehidupan aktivitas sehari-hari, termasuk dalam hal dunia kerja. Kinerja Karyawan akan sangat mempengaruhi kemajuan sebuah perusahaan. Kinerja yang baik akan berbanding searah dengan hasil yang baik dalam perkembangan bisnis perusahaan. Sebaliknya, kinerja yang buruk akan berdampak buruk pula bagi perusahaan. dan untuk mendukung kinerja yang baik di perlukan lingkungan kerja dan Peberian gaji yang baik untuk mendukung performa kinerja karyawan. Tujuan peneltian ini untuk menganalisis pengaruh lingkungan kerja dan pemberian gaji terhadap kinerja karyawan, Metode penlitian yang digunakan menggunakan deskriptis kuantitatif, jumlah populasi dalam penlitian ini yaitu 272 karyawan Rumah Sakit Umum (RSU) Islami Mutiara bunda dan yang diambil sebagai sampel secara random adalah 68 karyawan. Tahapan penelitian dilakukan dengan cara Observasi lapangan, Penyusunan dan mengisi Angket / Kuesioner yang kemudian data data tersebut diolah dengan mengunakan SPPS. sedangkan hipotesis penelitian dilakukan pada taraf siginifikansi ?= 0.05. Hasil penelitian menunjukan bahwa Lingkungan kerja memberikan pengaruh yang positif terhadap kinerja karyawan dan Pemberian Gaji memberikan pengaruh yang positif terhadap kinerja karyawan sedangkan pada saat bersamaan keduanya mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan di RSU Islami Mutiara Bunda. Keywords: Lingkungan Kerja, Pembeian Gaji, Kinerja Karyawan
ANALISIS PENGELOLAAN BARANG MILIK DAERAH (BMD) PADA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BREBES DI KABUPATEN BREBES : STUDI KABUPATEN BREBES indah dewi mulyani; Ari Kristiana
Monex: Journal of Accounting Research Vol 9, No 1 (2020)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Politeknik Harapan Bersama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30591/monex.v9i1.1642

Abstract

Pengelolaan Barang Milik Daerah Pada Rumah Sakit Umum Daerah Brebes di Kabupaten Brebes  sudah mulai tertata dengan baik,sebagaimana yang tercantum dalam peraturan pemerintah dan juga terdapat hambatan-hambatan dalam pengelolaan aset daerah pada Rumah Sakit Umum Daerah Brebes di Kabupaten Brebes. Penelitian ilmiah ini dilakukan untuk mengetahui seberapa besar tertatanya pengelolaan Barang Milik Daerah (BMD) yang ada di RSUD Brebes. Dalam penelitian ini terdapat variabel bebas yaitu Inventarisasi Audit dan Penilaian,serta variabel terikat yaitu Optimal. Analisis regresi linier sederhana nilai Adj. R. Square (R2) yaitu sebesar 0,273 (27,3%). Dengan  demikian berarti bahwa model regresi yang digunakan mampu menjelaskan pengaruh variabel Inventarisasi,Audit dan Penilaian (X) terhadap Optimalisasi (y) sebesar 27,3%. Dari kegiatan usaha yang dilakukan oleh pengurus barang sering juga mengalami kegagalan dikarenakan  banyaknya barang yang di mutasi tanpa melaporkan ke pengurus barang,barang yang belum di stikerisasi,kondisi barang yang masa manfaatnya sudah lewat sehingga mempersulit untuk pendataan di Kartu Inventarisasi Barang (KIB).
Strategi Perencanaan Sumber Daya Medis dan Kapabilitas Pengelolaan Pengetahuan dalam Upaya PencapaianKualitas Pelayanan Kesehatan Melalui Peningkatan Kinerja Klinis Ari Kristiana; Ubaedillah Ubaedillah
INOVATOR Vol 10, No 2 (2021)
Publisher : prodima@fe.uika-bogor.ac.id

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32832/inovator.v10i2.6060

Abstract

Sektor kesehatan merupakan sektor yang penting. Ini juga merupakan komponen sosial yang menantang bagi ekonomi modern. Biaya dan kualitas pelayanan kesehatan menjadi perhatian karena biaya yang tinggi dan selalu meningkat namun tidak seluruhnya diikuti oleh peningkatan kualitas nyata. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sumber daya manusia medis, kapabilitas pengelolaan pengetahuan, terhadap kinerja klinis rumah sakit dan kualitas pelayanan kesehatan berdasarkan pada teori berbasis sumber daya (resources-based theory). Metode penelitian yang digunakan adalah survei dengan target populasi RSUI Mutiara Bunda. Data dianalisis dengan menggunakan pemodelan jalur Structural Equation Modeling – PLS (partial least squares). Kami menemukan bahwa sumber daya manusia medis memiliki dampak yang signifikan terhadap peningkatan kapabilitas pengelolaan pengetahuan dan kapabilitas pengelolaan pengetahuan memiliki peran signifikan pada peningkatan kinerja klinis. Sumber daya manusia medis saja tidak cukup signifikan untuk mempengaruhi kinerja klinis. Sayangnya, sumber daya manusia medis, teknologi medis terbaru tidak memiliki peran signifikan dalam meningkatkan kinerja klinis. Kinerja klinis memiliki peran penting dalam meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan. 
Strategi Perencanaan Sumber Daya Medis dan Kapabilitas Pengelolaan Pengetahuan dalam Upaya Pencapaian Kualitas Pelayanan Kesehatan Melalui Peningkatan Kinerja Klinis Ari Kristiana; Ubaedillah Ubaedillah
INOVATOR Vol 11, No 2 (2022)
Publisher : prodima@fe.uika-bogor.ac.id

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32832/inovator.v11i2.7184

Abstract

"AbstraksiSektor kesehatan merupakan sektor yang penting. Ini juga merupakan komponen sosial yang menantang bagi ekonomi modern. Biaya dan kualitas pelayanan kesehatan menjadi perhatian karena biaya yang tinggi dan selalu meningkat namun tidak seluruhnya diikuti oleh peningkatan kualitas nyata. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sumber daya manusia medis, kapabilitas pengelolaan pengetahuan, terhadap kinerja klinis rumah sakit dan kualitas pelayanan kesehatan berdasarkan pada teori berbasis sumber daya (resources-based theory). Metode penelitian yang digunakan adalah survei dengan target populasi RSUI Mutiara Bunda. Data dianalisis dengan menggunakan pemodelan jalur Structural Equation Modeling – PLS (partial least squares). Kami menemukan bahwa sumber daya manusia medis memiliki dampak yang signifikan terhadap peningkatan kapabilitas pengelolaan pengetahuan dan kapabilitas pengelolaan pengetahuan memiliki peran signifikan pada peningkatan kinerja klinis. Sumber daya manusia medis saja tidak cukup signifikan untuk mempengaruhi kinerja klinis. Sayangnya, sumber daya manusia medis, teknologi medis terbaru tidak memiliki peran signifikan dalam meningkatkan kinerja klinis. Kinerja klinis memiliki peran penting dalam meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan. AbstractThe health sector is an important sector. It is also a challenging social component to the modern economy. The cost and quality of health care is a concern because of the high and ever-increasing cost but not entirely followed by real quality improvements. This research aims to find out the influence of medical human resources, knowledge management capabilities, on the clinical performance of hospitals and the quality of health services based on resource-based theory. The research method used is a survey with a target population of RSUI Mutiara Bunda. The data is analyzed using structural equation modeling – PLS (partial least squares). We found that medical human resources have a significant impact on improving knowledge management capabilities and knowledge management capabilities have a significant role to play in improving clinical performance. Medical human resources alone are not significant enough to affect clinical performance. Unfortunately, medical human resources, the latest medical technologies do not have a significant role in improving clinical performance. Clinical performance has an important role in improving the quality of health services."
Analisis Pengaruh Kompensasi, Motivasi dan Komitmen Affective terhadap Kinerja Karyawan (Studi Empiris di PT Nagamas Surya Kencana Tegal) Diantoro; Syariefful Ikhwan; Akbar Nuur PDW; Ari Kristiana; Khalid Iskandar
Journal of Economics and Management (JECMA) Vol. 1 No. 1 (2019): Februari
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Muhadi Setiabudi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research was conducted to determine the effect of compensation, motivation, and organizational commitment on the performance of employees of PT Nagamas Surya Kencana Tegal. This research was conducted during August 2017. Data collection was carried out using a questionnaire that had been tested for validity and reliability by measuring a 5-point Likert scale. The sample in this study were employees of PT Nagamas Surya Kencana Tegal with 50 respondents. Hypothesis testing is done by multiple regression analysis using the SPSS. The results of this study indicate that partially compensation has a positive and significant effect on employee performance; obtained t count> t table (2.466> 1.678) and has a significance value of 0.018 (0.018 <0.05). Motivation has a positive and significant effect on employee performance; by obtaining the value of t count> t table (2.915> 1.678) and has a significance value of 0.013 (0.006 <0.05). Affective commitment has a positive and significant effect on employee performance; obtained t count> t table (2.126> 1.678) and has a significance value of 0.039 (0.039 <0.05). And compensation, motivation, and organizational commitment simultaneously have a positive and significant effect on employee performance by obtaining f count> f table (33.409> 3.20), and have a significance value of 0.000 (0.000 <0.05).
Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Karyawan (Studi pada PO Dedy Jaya Brebes Tahun 2016–2018) Tahta Alfina; Azizah Indriyani; Ari Kristiana; Indah Dewi Mulyani; Khalid Iskandar
Journal of Economics and Management (JECMA) Vol. 1 No. 1 (2019): Februari
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Muhadi Setiabudi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The abstracts of human resources have a very important position in running the wheels of the organization’s life, the success of an organization will not be separated from how competent human resources they have. Efforts to improve several factors namely leadearship style, and organizatonal bidya on employee performance. In this study, researchers had the opportunity to carry out research on PO Dedy Jaya Brebes.The purpose of this study is to explain or explain the final project with the title influence of leadership style and organizational culture on employee performance on the PO Dedy Jaya Brebes, This type of research is quantitative. The population and sample in this study were 50 employees of PO Dedy Jaya Brebes. The determination of the sampel in this study was using the simple random simple random sampling method. Data collection tools in this study are primary data, secondary data, questionnaires, and interviews. The analytical method used is quantitative data analysis, descriptive analysis, of linear regression analysis, correlation analysis and partial correlation analysis, with the help of SPSS.
Penyuluhan Kewirausahaan pada Kelompok UMKM Desa Parereja untuk Meningkatkan Motivasi Berwirausaha Dwi Ariyanti Barkah; Dumadi Dumadi; Ari Kristiana; Nasiruddin Nasiruddin; Farhan Saefudin Wahid; Ubaedillah Ubaedillah
Jurnal Pengabdian Masyarakat Waradin Vol. 2 No. 3 (2022): September : Jurnal Pengabdian Masyarakat Waradin
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pariwisata Indonesia Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56910/wrd.v2i3.275

Abstract

Desa Parereja merupakan salah satu desa yang ada di Kecamatan Banjarharjo yang terdapat beberapa kelompok usaha rumahan dan UMKM diantaranya produksi arumanis, kerupuk basreng, rengginang dan kerupuk centir. Dalam perkembangan usaha ada beberapa kelompok usaha yang masih terkendala dalam inovasi produk, pemasaran, pengemasan dan disstribusi produksi. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman ilmu tentang pentingnya melakukan motivasi dalam berwirausaha dan pentingnya melakukan inovasi pada usaha dengan kolaborasi ilmu dan teknologi yang dapat meningkatkan perekonomian lokal masyarakat. Bentuk kegiatan pengabdian ini dilakukan dengan metode sosialisasi melalui penyampaian materi oleh narasumber, tanya jawab dan diskusi. Peserta dalam pelaksanaan kegiatan ini adalah kelompok UMKM, kelompok Pemberdaya Kesejahteraan Keluarga (PKK) serta masyarakat umum yang berjumlah 33 orang. Hasil dari kegiatan ini yaitu peserta kegiatan memperoleh berbagai manfaat seperti: menambah pengetahuan dan pemahaman kepada masyarakat tentang pentingnya membangun motivasi dan jiwa kewirausahaan yang meliputi inovasi pada produk, pengemasan yang menarik pembeli serta pentingnya pembukuan selama kegiatan produksi berlangsung. Diharapkan dapat dijadikan pemberdayaan kepada masyarakat dalam mengembangkan usahanya serta siap dalam menghadapi persaingan pada tiap produk yang sama dengan keunggulan yang berbeda.
Analysis of accounting records and preparation of financial statements on MSME profits in the Ketanggungan District Dwi Harini; Roni Roni; Ari Kristiana; Nur Khojin; Akbar Nuur Purnama Darma Wahana
Enrichment : Journal of Management Vol. 12 No. 6 (2023): February: Management Science And Field
Publisher : Institute of Computer Science (IOCS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35335/enrichment.v12i6.1114

Abstract

Administrative documents are very important when starting a business. One of them is in the form of documents and financial statements of profit and loss. However, many SMEs have not prepared adequate financial statements, seemingly very simple. One way of financial management by compiling financial statements provides information, reports on financial income and expenses. This study aims to analyze accounting records and preparation of financial statements on profits for Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs) in Profit Regency in the 2022 period. The sample used was 108 respondents. Primary data is obtained from the results of filling out the questionnaire of business actors. The method of data collection is carried out with documentation and literature studies. The data analysis used is multiple linear regression analysis. The results showed that accounting records do not affect profits, financial arrangements affect profits, while simultaneously accounting records and profits affect the preparation of financial statements. Based on these results, it can be stated that accounting records and the preparation of financial statements are able to minimize the occurrence of miscalculations and the information produced will be accurate for external parties and the interested public.