Nasrudin
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PTM Terbatas, antara Kualitas dan Kesulitan Belajar Nasrudin
Warta Pendidikan | e-Journal Vol. 6 No. 6 (2022): Warta Pendidikan
Publisher : Pusat Pengkajian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (P3SDM) Melati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.0503/wp.v6i6.164

Abstract

Layanan pendidikan yang diberikan selama PTM Terbatas, berbeda dengan pelaksanaan pembelajaran normal sebelum masa pandemi. Konsep dari PTM terbatas ini yaitu dengan mengatur durasi belajar dan jumlah siswa yang lebih sedikit dari kondisi normal. Selain itu, protokol kesehatan juga diterapkan sangat ketat pada pembelajaran ini. Meski setidaknya penyelenggaraan PTM terbatas ini dapat mengurangi sedikit permasalahan dalam pembelajaran daring, faktanya penerapan pembelajaran ini pun memunculkan permasalahan baru. Serta masalah terkait PTM terbatas yang dihadapi sekolah bervariasi, sebab setiap daerah memiliki dinamika yang berbeda-beda. Pada beberapa daerah, penyelenggaraan PTM terbatas masih terhambat sebab sebagian besar pendidik dan tenaga kependidikan masih belum memperoleh vaksin. Kendala lainnya ialah materi pembela-jaran yang diberikan dalam PTM terbatas hanya berupa materi inti atau yang paling esensial. Penyampaian materi yang tidak maksimal itu terkait dengan durasi pembelajaran yang dibatasi, yakni rata-rata hanya dua jam saja. Hal ini tentu saja membuat beban guru menjadi lebih berat. Guru harus melaksanakan proses pembelajaran dua kali lipat dari sebelumnya.