Ramadhan, Rafly
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMODELAN DAN ANALISIS PENGARUH JARAK DAN MASSA DVA TERHADAP RESPON GETARAN MASSA UTAMA DENGAN TRIPLE-DVA TERSUSUN SERI Ramadhan, Rafly; Noerpamoengkas, Ardi
Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi Terapan 2021: Peluang dan Tantangan Peningkatan Riset dan Teknologi di Era Pasca Covid-19
Publisher : Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sistem mekanis akan bergetaran berlebih jika frekuensi pengganggu pada sistem mendekati frekuensi naturalnya. Getaran berlebihan ini bisa menimbulkan kerusakan, sehingga perlu diredam. Salah satu cara adalah dengan menambah DVA (Dynamic Vibration Absorber). Dalam penelitian dilakukan simulasi getaran sistem tanpa DVA dan dengan T-DVA (Triple Dynamic Vibration Absorber) dipasang secara seri pada sistem utama terhadap RMS dan amplitudo respon getar. Pada penelitian menggunakan eksitasi pada model konfigurasi berupa unbalance mass. Model konfigurasi diturunkan sehingga diperoleh state variable equation. Dari persamaan tersebut, model disimulasikan oleh software numerik. Dari simulasi ini disimpulkan bahwa menambah DVA yang terpusat pada titik berat massa utama bisa mereduksi getaran pada sistem dan hasil respon turun maka frekuensi eksitasi melebihi dan menjauhi frekuensi natural sistem.