Yulia -
Program Studi Teknik Informatika

Published : 17 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 17 Documents
Search

PEMBUATAN APLIKASI ENTERPRISERESOURCEPLANNING PADA MODUL PURCHASING DAN INVENTORY BERBASIS WEB PADA UD PRIMA Magono, Joseph Septian; -, Yulia; Adipranata, Rudy
Jurnal Infra Vol 2, No 2 (2014)
Publisher : Jurnal Infra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.005 KB)

Abstract

Enterprise Resource Planning (ERP) merupakan sebuah sistem yang sudah sangat dikenal di dalam sektor manufaktur pada beberapa tahun ini.ERP merupakan sistem yang sangat luas dalam segi aplikasi yang diberikan.Hal ini karena sistem ERP memfasilitasi komunikasi manajemen dan pemantauan perusahaan. Dalam penelitian ini, implementasi sistem ERP akan diterapkan pada perusahaan retailer yaitu UD Prima. Modul ERP yang akan diterapkan adalah pada modul purchasing dan inventory untuk mengolah data pergudangan dan pembelian perusahaan tersebut.
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI E-COMMERCE UNTUK MENDUKUNG PROSES BISNIS PT. ASIA INOVASI DIMENSI CIPTA Natalia, Fransiska Devi; -, Yulia; Bintoro, Andy Febrico
Jurnal Infra Vol 2, No 2 (2014)
Publisher : Jurnal Infra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.005 KB)

Abstract

PT. Asia Inovasi Dimensi Cipta merupakan perusahaan yang bergerak dalam penjualan mesin kasir dan komputer kasir. Perusahaan ini berlokasi di Surabaya dan memiliki cabang perusahaan di Jakarta. Lokasi kantor yang berbeda tersebut sampai saat ini masih menggunakan sistem individual. Sistem yang tidak terintegrasi menyebabkan perusahaan terlihat sebagai perusahaan yang berbeda.Selain itu, sistem yang ada saat ini menyebabkan beberapa permasalahan misalnya kesulitan dalam pengecekan barang, perhitungan laporan, penjualan barang, dan sebagainya. Penerapan aplikasi berbasis web menjadi solusi utama dalam penanganan sistem yang memiliki lokasi berbeda. Dalam penanganan sistem internal diperlukan aplikasi administrasi online sedangkan untuk penanganan sistem penjualan diperlukan aplikasi E-commerce.Pada pembaruan aplikasi tersebut digunakanlah OpenCart sebagai tools pengembangan aplikasi. Penggunaan OpenCart tersebut dikarenakan OpenCart merupakan program yang sudah banyak dikembangkan oleh programmer, sehingga terdapat dokumentasi yang bisa diguankan sebagai referensi (acuan).Penjualan yang dilakukan secara online, memerlukan pengelompokkan yang bertujuan untuk mempermudah customer dalam mencari barang.Hasil yang diperoleh antara lain program administrasi yang bisa melakukan dan mendokumentasikan PO dan penjualan. Pada program ini juga terdapat fitur notifikasi mengenai barang yang habis pada gudang baik gudang pusat maupun gudang cabang, dan dapat melihat laporan laba rugi di setiap gudang.Sedangkan pada penjualan online, customer dapat membeli melalui web. Semua proses penjualan akan di beritahukan melalui email, dan customer dapat melihat order history, return history pada web. Terdapat pula menu aplikasi yang mempermudah customer dalam memilih barang.
Aplikasi Portal Informasi Kuliner di Surabaya Berbasis Website Florencia, Jessica; Handojo, Andreas; -, Yulia
Jurnal Infra Vol 1, No 1 (2013)
Publisher : Jurnal Infra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.005 KB)

Abstract

Utilization of the internet to access information via the website culinary widely applied. Various culinary website presented in a good packaged culinary information in order to culinary connoisseur can easily accesses the information. However, sometimes the lack of information on the website fail to fully support the ease of location searching.The purpose of this research about website application is to provides a place for the culinary connoisseur in accessing culinary information, particularly in Surabaya with the help of a map as a culinary signpost towards the desired spot. This application is built using the programming language PHP, Adobe Dreamweaver, and MySQL Database.From the results of the implementation and testing of a website that acts as a container of information for culinary lovers, it can be concluded that the system of culinary information retrieval has been able to function well and and got a positive response from the respondents that already testing the application.
RANCANG BANGUN SISTEM APLIKASI PENJUALAN, PEMBELIAN, DAN PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI PADA TOKO ROTI “HANDAYANI” Raharjo, Anthonius; -, Yulia; Setiawan, Alexander
Jurnal Infra Vol 1, No 2 (2013)
Publisher : Jurnal Infra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.005 KB)

Abstract

Toko Roti Handayani adalah sebuah tokoyang bergerak dalam bidang industri roti. Pada saat inipencatatan data yang ada pada Toko Roti Handayani ini masihdilakukan secara manual. Perhitungan harga pokok produksijuga masih dilakukan secara manual dan hanya mencakupperhitungan bahan baku yang digunakan saja, sedangkanbiaya overhead dan tenaga kerja belum dimasukkan ke dalamperhitungan. Perhitungan harga pokok produksi secara manualtersebut tentu akan menimbulkan banyak kendala danmempengaruhi keuntungan yang akan didapatkan bagi toko.Berdasarkan latar belakang permasalahan tersebut, makadirancang sistem perhitungan Harga Pokok Produksi. Prosesperancangan sistem dari aplikasi ini melalui beberapa tahap,dimulai dengan melakukan survey sistem produksi toko roti,analisa data dan merancang Data Flow Diagram dan EntityRelationship Diagram dari aplikasi yang akan dibuat. Prosespembuatannya menggunakan Microsoft Visual Studio .Net2010 sebagai bahasa pemrogramannya dan Microsoft SQLServer 2005 sebagai database. Perhitungan harga pokokproduksi dilakukan dengan menggunakan metode ProcessCosting.Hasil yang diperoleh dari aplikasi yang telah dibuatantara lain, dapat menyimpan seluruh data yang berkaitandengan proses produksi, pembelian bahan baku, penjualanroti, perhitungan harga pokok produksi secara otomatis, sertakartu stok yang dapat terupdate secara otomatis.
PEMBUATAN APLIKASI SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA CV. WIJAYA PERSADA Tangel, Daniel Surya; -, Yulia; Rostianingsih, Silvia
Jurnal Infra Vol 2, No 1 (2014)
Publisher : Jurnal Infra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.005 KB)

Abstract

Saat ini sistem akuntansi pada CV. WijayaPersada masih menggunakan cara lama dan tradisional berupapencatatan secara manual. Pencatatan secara manual sangatberesiko untuk terjadi kesalahan manusia dan hilangnya dokumenpenting perusahaaan. Selain itu,tidak tepatnya perhitungan hargapokok produksi juga menjadi salah satu kendala.sehinggaperusahaan tidak mengetahui dengan tepat berapa harga jual yangharus diberikan dan nantinya berujung pada tidak diketahuinyalaba perusahaan secara jelas.Berdasarkan latar belakang permasalahan itu, penulis merancangsistem informasi akuntansi yang dapat melakukan penjurnalansecara otomatis semua transaksi yang terjadi di perusahaan danmenghitung harga pokok produksi dengan lebih tepat dan mudah.Proses pembuatannya menggunakan PHP dan Mysql. Diharapkandengan dibuatnya sistem ini kinerja perusahaan semakinmeningkat dan efisien, kesalahan yang ditimbulkan juga semakinkecil.Hasil yang diperoleh dari aplikasi yang telah dibuat antara lain,perhitungan harga pokok produksi, jurnal akuntansi, laporankeuangan antara lain: laporan laba rugi, owner equity, balancesheet, laporan penjualan, laporan pembelian, dan buku besar.Salahsatu kelebihan dari sistem ini adalah adanya perhitungan overheadapplied yang berguna untuk menentukan biaya overheadperusahaan kedepannya, sehingga harga pokok produksi yangdihasilkan semakin akurat
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI DENGAN METODE PROCESS COSTING PADA TOKO ROTI “MON DELICE BOULANGERIE” Harjono, Vania Christina; Setiawan, Alexander; -, Yulia
Jurnal Infra Vol 1, No 1 (2013)
Publisher : Jurnal Infra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.005 KB)

Abstract

Mon Delice Boulangerie is a store that working on bakery industry. Nowadays, recording data on Mon Delice Boulangerie is still done in manual way.  The calculation of production cost price is still calculated manually and that calculation  only include that can only includes the cost of materials that is used, while overheads and labor costs have not been included to the calculation. The calculation of the cost of goods manufactured in the manual way would have caused a lot of problems and will affect the benefits for the store.Based on background of that problem, it is designed a system to calculate the cost of production. The process of application system design through several  stages, beginning with survey production system of the bakery, data analysis and designing Data Flow Diagram and Entity Relationship Diagram of the application that will be made. The author used Microsoft Visual Studio .Net 2005 as the programming tool and Microsoft SQL Server as the database of the program. The calculation of the cost of goods manufactured is using Process Costing method.Results that obtained from the application that have been made are able to store all data related to the production, purchasing materials, sales of breads, the calculation of cost of goods manufactured that is calculated automatically, and stock card that can be updated automatically.
SOFTWARE MANAJEMEN PROYEK MECHANICAL ELECTRICAL DI CV. SUMBER MAKMUR JAYA PERKASA Widjiono, Felicia Devina; Wibowo, Adi; -, Yulia
Jurnal Infra Vol 2, No 1 (2014)
Publisher : Jurnal Infra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.005 KB)

Abstract

CV. Sumber Makmur Jaya Perkasa atau yang biasa disingkat CV. SMJP ini bekerja di bidang Mechanical Electrical Contractor. Selama ini sistem yang digunakan oleh CV.SMJP masih menerapkan sistem manual. Rencana Anggaran Biaya (RAB), kurva “S”, pencatatan tender, dan jadwal proyek dilakukan secara manual dan dicatat dalam Microsoft Excel. Hal ini mengakibatkan membutuhkan waktu yang lama serta kurangnya efisiensi dalam analisis awal sebuah proyek yang diterima.Mengingat CV. SMJP ini mempunyai banyak proyek, penggunaan sistem yang masih manual dinilai kurang tepat dan tidak mendukung kebutuhan yang dibutuhkan perusahaan. Berlatarbelakangkan hal tersebut, penulis ingin membuat sebuah sistem komputerisasi yang baru yang akan membantu jalannya perusahaan dalam memanajemen proyeknya dengan berbasis web menggunakan PHP dan Mysql.Hasil atau output yang diperoleh dari sistem yang dibuat ini Antara lain, dapat membuat rencana anggaran dan realisasi secara otomatis, penghitungan biaya dan jadwal kerja yang membantu meminimalkan adanya pembengkakan dana dan kemoloran kerja, serta laporan-laporan yang dibutuhkan.
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR BALIETTE Hadi Wijaya, Jonathan Irfon; -, Yulia; Purnama, Christian
Jurnal Infra Vol 1, No 1 (2013)
Publisher : Jurnal Infra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.005 KB)

Abstract

Baliette Manufacturing is a manufacturing company engaged in the manufacture and sales furniture in Jepara. The raw materials used come from suppliers from all over Indonesia. Baliette Manufacturing had problems in the profit and loss account, balance sheet calculation and determination of the volume of furniture.This application is created and developed by using Microsoft Visual Studio. Net 2005 and Microsoft SQL Server 2005 as the database storage. Applications are made to have the following scope: purchase, sale, payment of accounts payable, accounts receivable, accounting processes and financial statements include: general journal, purchases journal, sales journal, cash receipts and disbursements, payable reports, accounts receivable report, stock reports.The test results showed that the application can automatically process accounting directly related to the purchase and sales. Degree of accuracy, relevance, and completeness of the financial statements resulting applications reached 99%. Level of ease and application design reach 80%. While the benefits of the application get a grade of 100%. 
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA TOKO SUNTECH Sutikdja, Wijaya Nugrogho; -, Yulia; Dewi, Lily Puspa
Jurnal Infra Vol 2, No 1 (2014)
Publisher : Jurnal Infra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.005 KB)

Abstract

ABSTRACT : SunTech Shop is a company engaged in the sale and purchase of electric industrial raw materials that their daily activities are covering the purchase and sale of merchandise. During that time, SunTech Stores still use the manual method to produce financial statements and journal needed. All transactions are recorded at the end of working hours each day so it cannot provide information in a timely and accurate manner. Therefore, in this thesis are designed and manufactured an accounting information system that helps the problem to obtain the required information quickly, accurately and is also expected to avoid or minimize the occurrence of errors arising from the recording of the companys activities, and generate reports useful for progress.System design’s scheme use Data Flow Diagram and Entity Relationship Diagram. Database made by using Microsoft SQL Server 2005. Application made with Programming Language Microsoft Visual Studio 2005 . NET. Program which has been made cover database master for goods, supplier, purchase and sale transaction, and also accounting process relate to making of journal automatically and adjustment journal manually and also financial statement automatically. From the results of the testing program indicate that the program is capable of processing accounting data relating to the purchase and sale of automatic and produce information in the form of managerial reports (report purchases, sales and debt),  journals (general journal, purchases journal, cash disbursements journal, cash receipts journal and general ledger) and financial statements (income statement, changes in equity and balance sheet) are accurate (according with the manual).
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PROYEK KONSTRUKSI BERBASIS WEB PADA UD. SURYA AGUNG Gabriel, Gino; -, Yulia; Dewi, Lily Puspa
Jurnal Infra Vol 2, No 1 (2014)
Publisher : Jurnal Infra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.005 KB)

Abstract

UD. Surya Agung is a company focused on in contracting which serve various kinds contractor such as house, factory, advertising board, road construction, bridge, and etc. In the current working system project started from costing budget plan, work scheduling, record every payment information on UD. Surya Agung still using manual system such as use microsoft word. More over to get the processing project information from outer city or outer island can be only know by call or survey the location. Based on the background problems on UD. Surya Agung. Authors designed a system information management project software to store every information in a project that can overcome the problems . The software build using PHP as programming language, PostgreSQL as database, and Yii Framework as Framework. The result obtained from applications is the manual system on the company can all be store in databse. Cost control and time control can be more accurate. Costing profit or loss account for revenue and payment can be more correctly and accurate.