Lia Dwi Arinda
PEMAKALAH

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Strategi Pembelajaran Peer Lesson untuk Peningkatan Keaktifan Siswa SMP Pokok Bahasan Lingkaran Lia Dwi Arinda; Darsono Darsono; Fenny Rita Fiantik
Prosiding SI MaNIs (Seminar Nasional Integrasi Matematika dan Nilai-Nilai Islami) Vol 1 No 1 (2017): Prosiding SI MaNIs (Seminar Nasional Integrasi Matematika dan Nilai Islami )
Publisher : Mathematics Department

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (266.446 KB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan keaktifan siswa dengan menerapkan strategi pembelajaran Peer Lesson bagi siswa SMP Kelas VIII pokok bahasan lingkaran. Penelitian ini menggunakan pendekatan Penelitian Tindakan Kelas (PTK), Metode pengumpulan data yang digunakan saat penelitian adalah metode observasi, yaitu observasi keaktifan siswa dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan oleh peneliti adalah proses analisis data, penyajian data, dan verifikasi data (penarikan kesimpulan). Penerapan strategi pembelajaran peer lesson pada siswa SMP pokok bahasan lingkaran dari aktivitas guru dilakukan dengan kriteria baik dengan perolehan nilai rata-rata aktivitas guru yaitu 92,85% sedangkan dari aktivitas siswa diperoleh nilai rata-rata keaktifan siswa yaitu 61,62% dengan kriteria cukup baik. Peningkatan keaktifan pada siswa SMP selama penerapan strategi pembelajaran peer lesson di dalam kelas diperoleh dengan kriteria cukup baik dengan perolehan nilai rata-rata peningkatan keaktifan yaitu 61,62%.