Rakha Magistra Sumarno
Universitas Riau

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN, PENGUNGKAPAN ENTERPRISE RISK MANAGEMENT, DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2015-2017) Rakha Magistra Sumarno; Enni Savitri; Devi Safitri
Procuratio : Jurnal Ilmiah Manajemen Vol 8 No 2 (2020): Procuratio : Jurnal Ilmiah Manajemen
Publisher : Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to analyze the effect dividend policy, enterprise risk management disclosure and capital structure related firm value. The population in this study are companies listed on the indonesia stock exchange for the period 2015-2017. The sampling technique used purposive sampling technique an obtained a sample of 30 companies. Analysis of the data used is multiple linier regression. The result of this study indicate that 1) dividend policy affect the firm value, 2) enterprise risk management disclosure affect the firm value, 3) capital structure does not affect the firm value. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kebijakan dividen, pengungkapan enterprise risk management dan struktur modal terhadap nilai perusahaan. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2015-2017. Tekhnik pengambilan sampel menggunakan tekhnik purposive sampling dan diperoleh sampel sebanyak 30 perusahaan. Alat Analisa adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1) kebijakan dividen berpengaruh terhadap nilai perusahaan, 2) pengungkapan enterprisk risk management berpengaruh terhadap nilai perusahaan, 3) struktur modal tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan.