Claim Missing Document
Check
Articles

Found 9 Documents
Search

ANALISIS KESULITAN GURU DALAM MENGEMBANGKAN DESAIN PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS IV SD N JARAKAN BANTUL TAHUN AJARAN 2017/2018 Fauzan Irsandi Saputra; Kristi Wardani
Jurnal Fundadikdas (Fundamental Pendidikan Dasar) Vol. 2 No. 2: Juli 2019
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12928/fundadikdas.v2i2.994

Abstract

The purposes of this study is to describe (1) the analysis of teacher's difficulties in developing and designing the fourth grade thematic design of SD N Jarakan Bantul Yogyakarta in academic year 2017/2018 and (2) the solution to overcome the difficulties faced by teachers in throwing thematic learning of fourth grade students SD N Jarakan Bantul Yogyakarta in academic year 2017/2018. This research is a qualitative research. This research is a qualitative research that is conducted in SD N Jarakan Bantul Yogyakarta. The subject of the research are principal, teachers, and students. Data collection technique use interview, observation, and documentation. Data analysis techniques use data collection, data reduction, data presentation and drawing conclusions. The results of the study showed that (1) the teacher's difficulties in developing the fourth grade thematic design of SD N Jarakan Bantul Yogyakarta to determine the time allocation, assessment, learning of students, developing lesson plan. When designing the learning process the teacher also faces difficulties because while the teacher's learning still beheads one of the subjects. Teachers also have difficulties when made the syllabus. (2) The solution that can be used to face the difficulties of the teacher is by conducting regular meetings through KKG activities, conducting the training, and learning activities are not glued by teacher book, but in learning teacher should pay attention to basic competence and the implementation requirements of thematic learning.
Penerapan program sekolah ramah anak di SD Negeri Tlacap pada masa pandemi covid-19 Kristi Wardani; Muhaimi Mughni Prayogo; Endang Hangestiningsih
Jurnal Fundadikdas (Fundamental Pendidikan Dasar) Vol. 4 No. 3: November 2021
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12928/fundadikdas.v4i3.4891

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menggali kondisi objektif penerapan Sekolah Ramah Anak  (SRA) di masa pandemi Covid-19 dimana pelaksanaan pembelajaran dilakukan di rumah. SD Negeri Tlacap merupakan sekolah mini piloting SRA di Sleman yang telah melaksanakan program SRA sejak tahun 2016/2017. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara online melalui kuisioner dan focus group discussion virtual pada informan yang terdiri dari orang tua atau wali siswa dan guru kelas SDN Tlacap yang dipilih berdasarkan teknik purposive random sampling. Pengolahan data dilakukan dengan tahapan teknik analisa data oleh Miles & Huberman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan sekolah ramah anak pada masa pandemi di SD N Tlacap berupa pelaksanaan kegiatan akademis dan non akademis. Kegiatan akademis yaitu pelaksanaan Belajar Dari Rumah (BDR), sementara kegiatan non akademis terdiri dari perawatan lingkungan sekolah, Pembiasaan Perilaku Hidup Bersih (PHBS), pencegahan perilaku bullying verbal, pencegahan penyalahgunaan internet dengan melibatkan peran orangtua, dan pengelolaan program sekolah secara daring dengan memanfaatkan whatsapp group kelas sebagai media komunikasi dan distribusi informasi. Praktik sekolah ramah anak sudah baik, namun masih terdapat beberapa kendala seperti kesulitan orangtua siswa yang bekerja dalam membagi waktu dalam mendampingi proses BDR, keterbatasan pengetahuan dan orang tua dalam menjelaskan kepada siswa terkait materi yang diangap sulit, keterbatasan sarana prasarana, serta keterbatasan guru dalam membuat video pembelajaran menarik setiap hari. Penerapan program sekolah ramah  ini tidak lepas dari kerjasama orangtua dan guru yang berjalan dengan intensif dan kooperatif.kata kunci: program skeolah, sekolah ramah anak, pandemi covid-19 AbstractThe purpose of this research is to explain the objective condition of a Child-Friendly School implementation in the pandemic Covid-19 situation, especially about remote learning from home practice in Tlacap elementary public school. Tlacap elementary public school has been implementing a Child-Friendly School program since the 2016/2017 academic year. This qualitative research involves the headmaster, program coordinator, teachers of grades 3 and 5, and parents representative for grades 3 and 5 in the online interview through google forms and virtually focuses group discussion for data collecting. The data analysis process use stages of Miles & Huberman. This research reveals that the Child-Friendly school program in a pandemic Covid-19 situation is academic and nonacademic.  Academic activities are the implementation of Learning From Home (LFH), while non-academic activities consist of maintaining the school environment, Clean Living Behavior Habituation, preventing verbal bullying behavior, preventing internet abuse by involving parents intervention, and managing online school programs by utilizing class WhatsApp groups as media for communication and distribution of information. The practice of child-friendly schools in Tlacap Public School is good, but there are still some obstacles such as the difficulty of parents working in dividing their time in assisting the LFH process, limited knowledge and parents in explaining to students related material that is considered difficult, limited infrastructure facilities, and limitations of teachers in making interesting learning videos every day. The implementation of this program cannot be separated from the collaboration of parents and teachers who run intensively and cooperatively.keyword: school programme, child-friendly school, pandemi-covid19 
PERSEPSI MAHASISWA PGSD TERHADAP BAHAN AJAR E-LEARNING MATA KULIAH MEDIA PEMBELAJARAN Kristi Wardani; Ayu Rahayu; Akbar Al Masjid
SOSIOHUMANIORA: Jurnal Ilmiah Ilmu Sosial dan Humaniora Vol 4 No 1 (2018)
Publisher : LP2M Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (451.313 KB) | DOI: 10.30738/sosio.v4i1.1624

Abstract

This study aims to develop teaching materials and to know the perception of PGSD students on teaching materials e-learning courses of instructional media. The research method used is survey method with previously conducted research development method. The population in the study were PGSD UST students who took the Learning Media course in the Even Semester of the academic year 2016/2017 with samples taken by cluster random sampling (random sampling by class). Data collection techniques were done by distributing questionnaires to respondents. Data analysis is done descriptively with table frequency distribution. The results showed that the perception of PGSD students on learning materials e-learning subjects of SD Learning Media included in either category. This is shown in the results of research stating that 81% of the respondents have a good perception.
PENGARUH MODEL PROJECT BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS V DI SD N REJOWINANGUN 1 Tunjung Sekarwangi; Kristi Wardani
TRIHAYU: Jurnal Pendidikan Ke-SD-an Vol 5 No 1 (2018): TRIHAYU: Jurnal Pendidikan Ke-SD-an
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (212.649 KB) | DOI: 10.30738/trihayu.v5i1.3172

Abstract

The purpose of descriptive research is to know the tendency of student learning outcomes on V class thematic learning that is taught using project based learning model and inquiry model, comparative to know the difference of student learning outcomes on thematic learning between taught using project based learning and inquiry model. Type of research used is quasi experiment. Techniques of collecting data using tests and documentation. Data analysis techniques used descriptive analysis, prerequisite analysis test (homogeneity test and normality test) and hypothesis test using t test. This research was done in SD N Rejowinangun 1 with sample of class VB and VC with total 54 students. The result of descriptive research shows that (1) the tendency of student learning outcomes in V class thematic learning taught using project based learning model is high, while the inquiry model is low. (2) there is a very significant difference of thematic learning result among students by using project based learning model and inquiry model  = 6.134 with p = 0.000, p value = 0,00 <0.05. It can be concluded that by looking at the average of learning outcomes, the project based learning model has an effect on student learning outcomes compared to the inquiry model.
PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK PADA TEMATIK MUATAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN DI KELAS IV SD SOKOWATEN BARU Desty Sinta Anggraini; Kristi Wardani
TRIHAYU: Jurnal Pendidikan Ke-SD-an Vol 6 No 1 (2019): TRIHAYU: Jurnal Pendidikan Ke-SD-an
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (433.47 KB) | DOI: 10.30738/trihayu.v6i1.7871

Abstract

The purpose of this study was to find out (1) developing a thematic Worksheet (LKPD) for PPKn content for grade IV elementary school, (2) knowing the feasibility of learning products made. This research includes development research. The data collection techniques used were observation and documentation. The data analysis techniques used was qualitative data analysis and quantitative data analysis. The results showed that LKPD products were suitable for use. LKPD teaching materials obtain a feasibility percentage from material experts 83.5% with very feasible criteria, the results of the feasibility percentage from thematic experts 91.3% with very feasible criteria, the results of the feasibility percentage of class teachers 86% with criteria very feasible, and the results of feasibility percentage from the principal 84.5% with very decent criteria. The response of students from small-scale trials obtained a percentage of 90.13% with very feasible criteria, while a large scale obtained an average score of 80.5 with very good criteria. The conclusion is that the Student Worksheet (LKPD) in Thematic Contents of Pancasila and Civic Education in Class IV of Sokowaten Baru Elementary School in Yogyakarta Academic Year 2018/2019 is very feasible to use as teaching material and learning.
SD TAMANMUDA IBU PAWIYATAN TAMANSISWA YOGYAKARTA Kristi Wardani
JIPSINDO (Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Indonesia) Vol 1, No 2 (2014): JIPSINDO (Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Indonesia)
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (177.284 KB) | DOI: 10.21831/jipsindo.v2i1.2885

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: (1) model pengiriman dalam culvivation nilai karakter di kelas rendah di sekolah dasar Tamanmuda Ibu Pawiyatan Tamansiswa, (2) metode pengiriman dalam budidaya nilai karakter di kelas rendah di sekolah dasar Tamanmuda Ibu Pawiyatan Tamansiswa, (3) nilai-nilai yang dikembangkan dalam perilaku tanam pada pengajaran kelas rendah valuesdeveloped dalam perilaku tanam pada pengajaran kelas rendah di sekolah dasar penelitian Tamanmuda Ibu Pawiyatan Tamansiswa.This adalah penelitian deskriptif kualitatif. Subjek penelitian ini adalah dua guru yang mengajar saya kelas, dan II, serta sebagai salah satu guru yang adminster muatan lokal di sekolah dasar Tamanmuda Ibu Pawiyatan Tamansiswa. Penentuan subjek penelitian lokal dengan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi partiscipant, wawancara mendalam, teknik documentation.The analisis data melalui reduksi data, display data dan verifikasi. Pengujian keabsahan atau kredibilitas dilakukan triangulasi serta diskusi dengan hasil colleagues.The menemukan bahwa model penyampaian nilai karakter di kelas rendah di sekolah dasar Tamanmuda Ibu Pawiyatan Tamansiswa terintegrasi mata pelajaran. Metode penyampaian dalam budidaya nilai moral dalam pembiasaan, demokratis. Nilai-nilai moral dapat dikembangkan melalui pembelajaran ilmu-ilmu sosial, kewarganegaraan, matematika, Mulok (art / dolanan Anak lagu, dan belajar bahasa Jawa).
Pemanfaatan Barang Bekas sebagai Media Pembelajaran Matematika – Cakimukapati (Cara Kilat Temukan Akar Pangkat Tiga) Akbar Al Masjid; Kristi Wardani; Endah Marwanti
ABDIMAS DEWANTARA Vol 2 No 2 (2019)
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (214.114 KB) | DOI: 10.30738/ad.v2i2.3106

Abstract

Kegiatan Abdimas ini bertujuan memberikan sosialisasi dan pelatihan kepada guru dan siswa tentang pembuatan media pembelajaran dengan memanfaatkan barang bekas atau barang barang yang sudah tidak terpakai. Sehingga barang-barang yang sudah tidak terpakai seperti kardus bekas dapat digunakan untuk membuat media pembelajaran yang dapat membantu siswa maupun guru untuk kegiatan belajar mengajar. Metode yang digunakan pelaksaan kegiatan abdimas ini dengan ceramah, demonstrasi dan praktik. Produk dari kegiatan pelatihan pembuatan media ini dapat digunakan dalam kegiatan belajar mengajar, sehingga kegiatan belajar lebih menyenangkan dan siswa mudah menerima dan memahami pelajaran. Kegiatan Abdimas ini dilaksanakan di SD Negeri Somokaton 1 dengan partisipan/sasaran guru kelas V dan siswa-siswanya. Kegiatan ini dilaksanakan mulai bulan Agustus 2018. Pelaksanaan ini diawali dengan sosialisasi kepada guru dan kepala sekolah pada tanggal 20 Agustus 2018 kemudian dilanjutkan kegiatan pelatihan pada tanggal 27 dan 28 Agustus 2018. Hasilnya siswa bersama dengan guru dapat membuat produk media pembelajaran CAKIMUKAPATI (Cara Kilat Temukan Akar Pangkat Tiga). CAKIMUKAPATI adalah media pembelajaran yang dapat membatu belajar siswa kelas V dalam menghitung akar pangkat tiga denga cara yang mudah.Kata kunci: Barang bekas, media pembelajaran, matematika
Studi Eksplorasi: Persepsi Mahasiswa Tentang Pembelajaran Berbasis E-Learning Pada Pandemi COVID-19. Gusti Izhar Nasir; Kristi Wardani
WACANA AKADEMIKA: Majalah Ilmiah Kependidikan Vol 6 No 2 (2022): September 2022
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi mahasiswa pembelajaran berbasis e-learning pada pandemi covid-19. Pentingnya penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana persepsi mahasiswa melaksanakan E-Learning selama pandemi dengan baik, akan ada saran untuk mahasiswa lain dalam pelaksanaan E-Learning agar memperoleh hasil yang baik. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif eksplorasi. Subyek penelitian ini adalah 48 mahasiswa semester 2 kelas 2C S1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa. Teknik pengumpulan data yakni dengan wawancara, angket dan dokumentasi. Sedangkan analisis data dilakukan melalui kondensasi data,penyajian data dan verifikasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa mahasiswa menyatakan E-Learning merupakan sebuah tantangan baru bagimahasiswa selama pandemi Covid-19. Demi mengatasi tantangan tersebut mahasiswa memiliki beberapa faktor yang mempengaruhi pelaksanaan E-Learning pada pandemi Covid-19 yaitu 1. Mahasiswa dituntut untuk menciptakan pola pikir untuk terus dan mau belajar; 2. Mahasiswa mengatur waktu dengan baik antara belajar dan beristirahat yang cukup; 3. Kolaborasi dengan teman sejawat untuk saling membantu dan belajar; 4. Tingkat kedisiplinan mahasiswa dalam mengerjakan tugas dan; 5. Kesungguhan mahasiswa dalam melaksanakan perkuliahan. Faktor tersebut mempengaruhihasil belajar mahasiswa dalam mencapai rata-rata IPK 3,65.
Pengaruh Penerapan Model Problem Based Learning terhadap Kemampuan Berfikir Kritis Siswa pada Pembelajaran Tematik Kelas 5 SD N Jomblangan Arya Dani Setyawan; Dimas Tri Atmaja; Ardian Arief; Dyan Indah Purnamasari; Kristi Wardani; Endah Marwanti
Indonesian Journal of Learning and Educational Studies Vol. 1 No. 2 (2023): Indonesian Journal of Learning and Educational Studies
Publisher : Piramida Akademi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This article is a quasi-experiment with a non-equipvalent control group design. The data obtained in this article are from SD Negeri Jomblangan Banguntapan, Bantul, Yogyakarta. The subject used is the fifth grade students of SD Negeri Jomblangan. The object used is the ability to think critically. Data collection techniques used are observation techniques, tests and documentation. The data analysis technique used is quantitative descriptive. The results of the analysis show that students' critical thinking skills have increased by using the Problem Based Learning (PBL) model. This is evidenced by an increase in critical thinking skills which can be seen from the average score of the test results. The average value of the pretest was 70.14, after the action was taken using the PBL model the average value increased to 86.14. The results of the t-test for experimental pre-test data and control pre-test showed a sig value of 0.332 (sig value> 0.05) or t count <t table (0.980 <1.67), that is, there was no difference in critical thinking skills during the pre-test between the experimental class and the control class. This means that the initial ability to think critically is the same, so different treatments may be given. From these results it can be seen that there is an increase in critical thinking skills in thematic learning with PPKN class V SDN Jomblangan Banguntapan Bantul.