Devi Listiana
STIKES Tri Mandiri Sakti Bengkulu

Published : 9 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 9 Documents
Search

Hubungan Komunikasi Terapeutik Perawat dengan Tingkat Kecemasan pada Pasien yang Menjalani Hemodialisa Devi Listiana
JURNAL KEPERAWATAN MUHAMMADIYAH BENGKULU Vol 8 No 1 (2020): JURNAL KEPERAWATAN MUHAMMADIYAH BENGKULU
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36085/jkmu.v8i1.699

Abstract

Hemodialysis is a process of cleansing the blood by accumulation of waste. Hemodialysis is used for patients with end-stage renal failure or patients with acute illness who need dialysis for a short time. This study aims to study the relationship of therapeutic communication with anxiety levels in hemodialysis patients in hospitals. Dr. M. Yunus Bengkulu City. This research is a quantitative study with cross sectional research design. Sampling in this study used an accidental sampling technique of 38 respondents. Data obtained directly by providing questionnaires and interviews. Data analysis using univariate and bivariate analysis. The results obtained: (1) Of the 38 respondents who did therapeutic communication as many as 27 people (71.1%), and who did not do therapeutic communication as many as 11 (28.9%). (2) From 38 respondents there were 20 people (52.6%) severe anxiety, 4 people (10.5%) moderate anxiety, 10 people (26.3%) mild anxiety, and 4 people (10.5%) did not there is anxiety. (3) There is a relationship between therapeutic communication and anxiety level in hemodialysis patients in the Hemodialysis Room of RSUD. Dr. M. Yunus Bengkulu, with p-value = 0.003 <0.005. It is expected that health workers, especially nurses, use therapeutic communication techniques prior to hemodialysis to reduce the anxiety of patients who will undergo hemodialysis by providing more accurate information regarding actions to be taken to foster a relationship of trust between clients and nurses. Keywords: Therapeutic Communication, Anxiety Level, Hemodialysis
Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Tingkat Kecemasan Pre Kateterisasi Jantung Pasien SKA Devi Listiana
CHMK NURSING SCIENTIFIC JOURNAL Vol 3 No 1 (2019): CHMK NURSING SCIENTIFIC JOURNAL
Publisher : Cintra Bangsa University - Literacy and Publishing Center (CBU-LPC)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (211.476 KB) | DOI: 10.37792/thenursing.v3i1.485

Abstract

ABSTRACT The purpose of this study is to determine the Factors who associated with Level of Anxiety pre Cardiac Catheterization on Patient with SKA in Cath-Lab Ward RSUD dr. M. Yunus Bengkulu in 2018. This study used cross sectional design. Population in this study were all patient with SKA who were doing treatment of Cardiac Catheterization in Cath-Lab Ward RSUD dr. M. Yunus Bengkulu in 2018. Sample in this study were all patient diagnozed with SKA who were doing treatment of Cardiac Catheterization in Cath-Lab Ward RSUD dr. M. Yunus Bengkulu. Sampling technique in this study used accidental sampling where subject choosed on the time of study conducting. The result of this study showed: (1) there is no significant relationship between age and Level of Anxiety pre Cardiac Catheterization on Patient with SKA (2) there is significant relationship between gender and Level of Anxiety pre Cardiac Catheterization on Patient with SKA with weak category relationship. (3) there is significant relationship between education and Level of Anxiety pre Cardiac Catheterization on Patient with SKA with weak category relationship. It is expected that health workers in hospitals, especially nurses, can be able to measure the patient's anxiety level so that they can provide appropriate care, and can provide counseling, information and education needed by patients with anxiety disorders to help patients overcome their anxieties. Keywords: Age, Gender, Education, Level of Anxiety pre Cardiac Catheterization
Pengaruh Pelatihan Balut Bidai Terhadap Pengetahuan dan Keterampilan Siswa/i Palang Merah Remaja (PMR) Di SMA N.4 Kota Bengkulu Devi Listiana
CHMK NURSING SCIENTIFIC JOURNAL Vol 3 No 2 (2019): CHMK NURSING SCIENTIFIC JOURNAL
Publisher : Cintra Bangsa University - Literacy and Publishing Center (CBU-LPC)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (258.202 KB) | DOI: 10.37792/thenursing.v3i2.580

Abstract

ABSTRAK Balut Bidai adalah perawatan umum trauma ekstremitas atau imobilisasi dari lokasi trauma seperti belat (spalk) untuk mempertahankan posisi bagian tulang yang patah agar tidak bergerak dan mencegah terjadinya kontaminasi dan komplikasi. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah apakah ada pengaruh pelatihan balut bidai terhadap pengetahuan dan keterampilan siswa/i Palang Merah Remaja (PMR) Di SMA N. 4 Kota Bengkulu. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pelatihan balut bidai terhadap pengetahuan dan keterampilan siswa/i Palang Merah Remaja (PMR) di SMA N. 4 Kota Bengkulu. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pre-eksperimental dengan menggunakan rancangan one group pre-test post-test design. Populasi penelitian ini adalah siswa/i Palang Merah Remaja (PMR) tahun 2019 sebanyak 33 siswa/i. Teknik analisis data dilakukan dengan analisis univariat dan bivariat dengan Uji Wilcoxon Signed Rank Test. Hasil penelitian ini adalah berdasarkan Uji Wilcoxon Signed Rank Test didapat data pengetahuan sebelum perlakukan dan sesudah perlakuan sebesar -4,301 dengan nilai Asymp. Sig (p)=0,000, dan data keterampilan sebelum perlakuan dan sesudah perlakukan sebesar -4,735 dengan nilai Asymp. Sig (p)=0,000. Karena nilai p-value=0,000<0,05 dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh pelatihan balut bidai terhadap pengetahuan dan keterampilan siswa/i Palang Merah Remaja (PMR) di SMA N. 4 Kota Bengkulu. Diharapkan kepada pihak sekolah SMA N. 4 Kota Bengkulu mampu bekerjasama dengan PMI, Puskesmas, ataupun pihak yang berwenang tentang penanganan pertama cedera sehingga dapat membantu siswa/i dalam melakukan upaya penanganan terhadap siswa/i yang mengalami cedera dan responden untuk meningkatkan pengetahuan melalui pelatihan, membaca materi tentang balut bidai melalui media cetak seperti buku tentang balut bidai atau media elektronik. Kata Kunci : Pelatihan Balut Bidai, Pengetahuan, Keterampilan ABSTRACT Splint Dressing (Fixation) is a general treatment of extremity trauma or immobilization from the site of trauma such as splinting (spalk) to maintain the position of broken bones so as not to move and prevent contamination and complications. Formulation of problem in this study was whether there is Effect of Splint Dressing (Fixation) Training to Knowledge and Skills of Youth Red Cross (PMR) Students at SMA N. 4 Bengkulu City. The aims of this study was to determine Effect of Splint Dressing (Fixation) Training to Knowledge and Skills of Youth Red Cross (PMR) Students at SMA N. 4 Bengkulu City. This study used pre-eksperiment with one group pre-test post-test design. Population in this study were students of Youth Red Cross (PMR) during 2019 with the amount of 33 students. Data analysis in this study used univariate and bivariate with Uji Wilcoxon Signed Rank Test.The results of this study showed: based on Wilcoxon Signed Rank Test obtained knowledge before treatment and after treatment were -4,301 with value of Asymp. Sig (p)=0,000, and skills data before treatment and after treatment were -4,735 with value of Asymp. Sig (p)=0,000. Because value of p-value=0,000<0,05 so that can be concluded there is Effect of Splint Dressing (Fixation) Training to Knowledge and Skills of Youth Red Cross (PMR) Students at SMA N. 4 Bengkulu City. It is expected that the SMA N. 4 Bengkulu City can collaborate with PMI, Puskesmas, or the authorities regarding the first treatment of injuries so that they can assist students in making efforts to deal with students who are injured and respondents to increase knowledge through training, read material about splint splints through print media such as books on splint splints or electronic media. Keywords: Splint Dressing (Fixation) Training, Knowledge, Skills
PENGARUH BATUK EFEKTIF TERHADAP PENGELUARAN SPUTUM PADA PASIEN TBC DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TES KABUPATEN LEBONG Devi Listiana
CHMK NURSING SCIENTIFIC JOURNAL Vol 4 No 2 (2020): CHMK NURSING SCIENTIFIC JOURNAL
Publisher : Cintra Bangsa University - Literacy and Publishing Center (CBU-LPC)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37792/thenursing.v4i2.783

Abstract

ABSTRAK Tuberkulosis (TB) paru adalah penyakit menular langsung yang menyerang paru–paru. Gejala yang ditimbulkan berupa gejala respiratorik seperti batuk lebih dari 3 minggu, batuk berdarah, sesak nafas, dan nyeri dada. Namun terkadang muncul gejala sistemik seperti penurunan berat badan, suhu badan meningkat, dan malaise. Penelitian ini bertujuan untuk menilai pengaruh batuk efektif terhadap pengeluaran sputum pada pasien TBC di wilayah kerja Puskesmas Tes Kabupaten Lebong. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah Pra-Eksperimental menggunakan The One Group Pretest-Posttest Design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pasian yang menderita penyakit TBC paru yang berjumlah 20 orang responden. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan data primer yang didapat melalui wawancara dengan petugas penanggung jawab kasus TBC paru, sedangkan data sekunder diperoleh dari data buku register pertahun penyakit TBC paru di Puskesmas Tes. Analisis data dilakukan secara univariat dan bivariat. Hasil penelitian didapatkan : (1) 11 orang (55%) jumlah (ml) pengeluaran sputum sebelum teknik batuk efektif baik, dan 9 orang (45%) jumlah (ml) pengeluaran sputum tidak baik; (2) 20 orang (100%) jumlah (ml) pengeluaran sputum sesudah teknik batuk efektif baik; (3) Ada pengaruh batuk efektif terhadap pengeluaran sputum pada pasien TBC paru.. Hasil Uji Wilcoxon Signed Ranks Test didapat nilai Z = -3,669 dengan p-value=0,000<0,05, berarti ada pengaruh batuk efektif terhadap pengeluaran sputum pada pasien TBC di wilayah kerja Puskesmas Tes Kabupaten Lebong. Diharapkan seluruh pasien yang menderita penyakit TBC paru dapat melakukan teknik batuk efektif yang baik untuk pengeluaran sputum. Kata Kunci : Teknik Batuk Efektif, Pengeluaran Sputum , Tuberkulosis ABSTRACT Pulmonary tuberculosis (TB) is a direct infectious disease that attacks the lungs. Symptoms caused by respiratory symptoms such as coughed for more than 3 weeks, coughed up blood, shortness of breath, and chest pain. But sometimes systemic symptoms such as weight loss, increased body temperature, and malaise. This study aims to assess the effect of effective cough on sputum removal in TB patients in the work area of ​​the Lebong District Health Center. The design used in this study was Pre-Experimental used The One Group Pretest Posttest Design. The population in this study were all patients suffering from pulmonary tuberculosis, amounted to 20 respondents. Data collection in this study used primary data obtained through interviews with officers in charge of pulmonary tuberculosis cases, while secondary data was obtained from the year book register of pulmonary tuberculosis at the Puskesmas Tes. Data analysis was performed univariate and bivariate. The results showed: (1) 11 people (55%) the amount (ml) of sputum removal before the cough technique was effective, and 9 people (45%) the amount (ml) of sputum removal was not good; (2) 20 people (100%) the amount (ml) of sputum removal after the cough technique is effective; (3) Effect of effective cough on sputum removal in pulmonary TB patient. Wilcoxon Sign Rank test results obtained value Z = -3.679 with p-value = 0.000 <0.05 means that there was an effective cough effect on sputum removal in TB patients in the work area of ​​the Lebong District Health Center. It is expected that all patients suffering from pulmonary tuberculosis can perform effective cough techniques that are good for sputum removal. Keywords: Effective Cough Technique, Sputum Removal,Ttuberculosis
PENGARUH TERAPI AIR KELAPA MUDA TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH SISTOLIK PADA PENDERITA HIPERTENSI DI PSTW PAGAR DEWA KOTA BENGKULU Devi Listiana; Dian Dwiana Maydinar; Vellyza Colin; Enggri Yuanda
Jurnal Sains Kesehatan Vol 29, No 1 (2022)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Tri Mandiri Sakti Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37638/jsk.29.1.46-54

Abstract

ABSTRAKPeningkatan tekanan darah di atas normal mengakibatkan peningkatan angka kesakitan (morbiditas) dan angka kematian (mortalitas). Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari pengaruh terapi air kelapa muda terhadap penurunan tekanan darah sistolik pada penderita hipertensi di PSTW Pagar Dewa Kota Bengkulu. Metode Penelitian ini menggunakan desain penelitian Pre Eksperimental menggunakan The One Group Pretest Postest Design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pasien yang mengalami hipertensi di PSTW Pagar Dewa Kota Bengkulu bulan Mei 2021 sebanyak 16 orang. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik Total Sampling yaitu seluruh pasien yang mengalami hipertensi di PSTW Pagar Dewa Kota Bengkulu dengan menggunakan data primer untuk melakukan pengukuran tekanan darah pre-test dan post-test dan data sekunder yang di dapat melalui laporan dan register yang diperoleh dari catatan-catatan yang telah ada sebagai data pendukung. Analisis data dengan menggunakan Wilcoxon Sign Rank Test. Pengolahan data menggunakan sofware SPSS. Hasil penelitian menunjukkan sebelum diberikan terapi air kelapa muda didapatkan tekanan darah sistolik minimum 140 mmHg, maksimum 180 mmHg, nilai rata-rata 149,37 dengan Std. Deviation 13,400. Setelah diberikan terapi air kelapa muda didapatkan tekanan darah sistolik minimum 120 mmHg, maksimum 170 mmHg, nilai rata-rata 137,500 dengan Std. Deviation 16,124. Terdapat pengaruh yang signifikan pemberian terapi air kelapa muda terhadap penurunan tekanan darah sistolik dengan p-value = 0,0010,05. Diharapkan penderita hipertensi dapat menggunakan terapi komplementer (non farmakologi) dengan terapi air kelapa muda untuk menurunkan tekanan darah sistolik.Kata Kunci: hipertensi, pasien, terapi air kelapa muda, tekanan darah sistolik
Pengaruh Terapi Latihan Range Of Motion (Rom) Aktif Dan Kompres Hangat Terhadap Kekuatan Otot Ekstremitas Pada Pasien Post Stroke Devi Listiana; Fernalia Fernalia; Ghisca Nafalita Anjani
JIKP Jurnal Ilmiah Kesehatan PENCERAH Vol 10 No 2 (2021): JIKP
Publisher : LPPM STIKES Muhammadiyah Sidrap

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (364.107 KB) | DOI: 10.12345/jikp.v10i2.290

Abstract

Terapi latihan Range Of Motion dapat mempertahankan kelenturan sendi, kemampuan aktifitas, dan fungsi secara psikologis yang dapat menurunkan persepsi nyeri dan tanda-tanda depresi pada klien pasca stroke untuk menilai kekuatan otot. Terapi kompres hangat dapat membantu meredakan nyeri, kekakuan otot sendi dan spasme otot dimana panas tersebut dapat menyebabkan vasodilatasi sehingga menambah masuknya oksigen, nutrisi dan leukosit darah yang menuju jaringan tubuh. Terapi latihan ROM dan kompres hangat mampu meningkatkan kekuatan otot dan mobilitas fisik pada pasien stroke. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian kombinasi terapi latihan ROM aktif dan kompres hangat terhadap kekuatan otot ektremitas pada pasien post stroke. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah Pre Eksperimental menggunakan the One Group Pretest Postest Design tanpa kelompok kontrol. Populasi dalam penelitian ini adalah pasien post stroke dengan kekuatan otot ekstremitas 1-5 di Poli Saraf RSUD Dr. M. Yunus Bengkulu tahun 2021. Sampel diambil menggunakan Accidental Sampling yaitu sebanyak 20 orang. Analisis data menggunakan analisis univariat dan bivariat dengan menggunakan uji statistik Wilcoxon Matched Pairs Test. Rata-rata kekuatan otot ekstremitas sebelum dilakukan terapi latihan ROM dan kompres hangat adalah sebesar 2,45. Rata-rata kekuatan otot ekstremitas setelah dilakukan terapi latihan ROM dan kompres hangat adalah sebesar 3,35. Terdapat pengaruh kombinasi terapi latihan ROM aktif dan kompres hangat terhadap kekuatan motorik ekstremitas pada pasien stroke di Poli Saraf RSUD Dr. M. Yunus Bengkulu. Diharapkan perawat dapat memberikan edukasi kesehatan pada pasien dan keluarga tentang pentingnya melakukan terapi latihan ROM aktif dan kompres hangat untuk meningkatkan kekuatan otot pasien pasca stroke.
PENYULUHAN DAN SIMULASI MANAGEMENT DISASTER DI MADRASAH ALIYAH NEGERI MODEL 01 KOTA BENGKULU Fernalia Fernalia; Pawiliyah Pawiliyah; Vice Elesse; Neni Triana; Ade Herman Surya Direja; Loren Juksen; Devi Listiana; Ida Rahmawati
JURNAL KREATIVITAS PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PKM) Volume 3 Nomor 1 April 2020
Publisher : Universitas Malahayati Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33024/jkpm.v3i1.2623

Abstract

ABSTRAKBencana merupakan suatu kejadian yang tidak diinginkan dan biasanya terjadi secara mendadak serta menimbulkan korban jiwa (Menteri Kesehatan RI, 2006). Indonesia merupakan salah satu negara paling rawan bencana di dunia, seringkali dan tidak terduga, yaitu di antaranya gempa bumi, tsunami, tanah longsor, letusan gunung berapi, banjir, dan kekeringan (CFE-DM, 2018). Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat pada 2017 terjadi 2.862 kejadian bencana alam, diantaranya banjir (34,2%), puting beliung (31%), tanah longsor (29,6%), kebakaran hutan dan lahan (3,4%), gempa bumi (0,7%), kekeringan (0,6%), gelombang pasang/abrasi (0,4%), dan letusan gunung api (0,1%) (BNPB, 2018), dan wilayah yang termasuk rawan bencana adalah provinsi bengkulu. Provinsi bengkulu termasuk provinsi ke 4 dalam indeks risiko tinggi bencana (Restra BPBR, 2016). Dan dari 80% kota yang berada di Bengkulu berisiko tinggi terhadap bencana. Secara geografis Bengkulu berada di jalur patahan sesar Mentai sehingga menyebabkan provinsi Bengkulu rentan bencana gempa dan tsunami. Hal ini yang paling memungkinkan Provinsi Bengkulu mengalami damapak buruk terhadap bencana bila keadaan ini tidak diantisipasi dengan seksama oleh semua unsur pemerintah dan masyarakat.  Tujuan penyuluhan dan simulasi yang dilakukan, diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan dan kesigapan siswa MAN Model 01 tentang disaster management. Kegiatan yang dilakukan berupa penyuluhan dan simulasi  menggunakan leaflet, alat peraga dan simulasi. Terdapat peningkatan pengetahuan  pada siswa MAN Model 01 terhadap disaster management serta dan keterampilan dan kesigapan menghadapi bencana. Dengan demikian, pemberian penyuluhan dan simulasi pada siswa tentang disaster management sangat efektif untuk meningkatkan pengetahuan siswa tentang cara menyelamatkan diri saat terjadi bencana. Kata Kunci:  Penyuluhan, Simulasi, Disaster Management  ABSTRACT Disasters are undesirable events that usually occur suddenly and cause fatalities (Indonesian Minister of Health, 2006). Indonesia is one of the most disaster-prone countries in the world, often and unexpectedly, including earthquakes, tsunamis, landslides, volcanic eruptions, floods and drought (CFE-DM, 2018). The National Disaster Management Agency (BNPB) noted that in 2011 2,862 natural disasters occurred, including floods (34.2%), tornados (31%), landslides (29.6%), forest and land fires (3.4%) , earthquake (0.7%), drought (0.6%), tidal / abrasion (0.4%), and volcanic eruptions (0.1%) (BNPB, 2018), and areas that are vulnerable disaster is the province of bengkulu. Bengkulu Province is included as the 4th province in the high risk index for disaster (Restra BPBR, 2016). And 80% of cities in Bengkulu are at high risk of disaster. Geographically Bengkulu is on the Mentai fault fault line making Bengkulu province vulnerable to earthquake and tsunami disasters. This is the most possible for the Bengkulu Province to experience a negative impact on disaster if this situation is not anticipated carefully by all elements of government and society. The purpose of counseling and simulations conducted, is expected to increase the knowledge and alertness of MAN Model 01 students about disaster management. The activities carried out in the form of counseling and simulation using leaflets, props and simulations. There is an increase in knowledge in MAN Model 01 students towards disaster management and the skills and readiness to deal with disasters. Thus, providing counseling and simulations to students about disaster management is very effective Keyword: Counseling, Simulation, Disaster  Management
Efektivitas Perawatan Luka Dengan Metode Perawatan Luka Modern Dan Perawatan Luka Konvensional Pada Pasien Diabetes Melitus Vellyza Colin; Devi Listiana
Care : Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan Vol 10, No 3 (2022)
Publisher : Universitas Tribhuwana Tunggadewi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33366/jc.v10i3.2112

Abstract

Diabetic ulcers are chronic complications of Diabetes Mellitus, which are open sores on the skin surface accompanied by local tissue death. The purpose of this study was to determine the effectiveness of modern wound care methods and conventional wound care for diabetic ulcers. The design of this study was pre-experimental with a two-group pre-and post-test design approach. The population was 60 respondents recruited with a purposive sampling technique. The study was conducted at the Rafflesia Wound Care Clinic by using modern wound care methods (30 people) the drugs used in modern wound care are Hydrocolloid, Honey, Treebe, Metkovazin, TTO Serum, Stero-bac, Calcium Alginate, NaCl. At the dr. M. Yunus Bengkulu General Hospital by using conventional wound care methods (30 people), while the conventional method only uses NaCl, Metkovazin, and gauze. The wound healing process was assessed using the Bates Jensen Wound Assessment Tool observation sheet. The study was conducted on September 1-30 2020. The results of wound conditions before and after treatment using modern dressing techniques in diabetic ulcer patients showed two free samples F = 1.347 with p-value = 0.251 0.05, T = 0.626 with p-value = 0.534 0.05. In conclusion, diabetic wound healing using modern and conventional methods has the same effect, however modern wound care is better in healing time.
Self-reported Emergency Skills Competence among Pre-hospital Emergency Personnel in a Rural Area of Indonesia Benny Arief Sulistyanto; Irnawati Irnawati; Retno Sugesti; Devi Listiana; Sri Hayati; Evra Yusandra
Proceedings Series on Health & Medical Sciences Vol. 3 (2022): Proceedings of the 3rd International Nursing and Health Sciences Universitas Muhammad
Publisher : UM Purwokerto Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30595/pshms.v3i.613

Abstract

Background: Pre-hospital emergency medical services (EMS) personnel are responsible for providing intervention outside of the hospital setting. Consequently, the pre-hospital emergency personnel demand high capability of the personnel to perform emergency aid at the scene and during transport to the hospital. Objective: The purpose of this study is to explore emergency skills competence among pre-hospital emergency personnel in the area on the north coast of Java. Method: This study used the Essential Knowledge and Skills Questionnaire (EKSQ) as the instrument. There was 42 pre-hospital emergency personnel participated in this study. Results: This study revealed that most pre-hospital emergency personnel are nurses (93%). Most respondents reported not having sufficient competency in resuscitation (2,78 of 5 points) and giving medication (2,81 of 5 points). Age and experience were significantly correlated with pre-hospital emergency personnel's competence. Conclusion: This study concluded that there was a lack of competence in resuscitation. Hence, continuous professional-development courses are necessary to maintain pre-hospital emergency personnel's professional proficiency.