Claim Missing Document
Check
Articles

Found 17 Documents
Search

PENERAPAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES SAINS PADA MATERI PERUBAHAN BENDA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS Rokhim, Alfath Rosyada; Supriyono, Supriyono; Erman, Erman
Prosiding SNPS (Seminar Nasional Pendidikan Sains) 2015: Prosiding SNPS (Seminar Nasional Pendidikan Sains)
Publisher : Universitas Sebelas Maret Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (33.496 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan berpikir kritis siswa setelah menerapkan pendekatan keterampilan proses sains pada materi perubahan benda. Jenis penelitian yang digunakan adalah preexperimental design dengan tipe pretest and posttest group design. Analisis yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini meliputi metode tes. Subjek penelitian ini adalah 34 siswa kelas VII I SMP Negeri 1 Gedangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan berpikir kritis siswa sebelum dan sesudah diterapkan pembelajaran pendekatan keterampilan proses sains terdapat perbedaan yang signifikan, perbedaan tersebut diketahui  thitung > ttabel yakni 23,67 > 2,042. Peningkatan kemampuan berpikir kritis siswa sebesar 0,67 dengan kriteria sedang.
PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENDETEKSI PEMAHAMAN WACANA SISWA TENTANG ATOM Verawahyuni, Helda; Suyono, Suyono; Erman, Erman
JPPS (Jurnal Penelitian Pendidikan Sains) Vol 5, No 1 (2015)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jpps.v5n1.p838-847

Abstract

This study aimed to obtain instrument to detect student?s comprehension text on the atomic structure of eligible on validity, reliability, and clarity in the language. The required of validity include: construction, content, psychometric, and predictive validity, and use simple language (straightforward). This instrument was developed following stages: (1) the development of specifications test, (2) writing a matter, (3) a review a matter, (4) assembly a matter (for testing purposes), (5) the trial tests, (6) items analysis, and (7) the selection and assembly matter. The variables in this study include: construct, content, clarity of sentences and grammar, psychometric (item validity, difficulty index, different power, and reliability), and predictive validity. To getting the predictive variables are needed another variable that distinguished the predictor variables and the criterion variable. Predictor variables consist of the ability of perception on the structure of atoms and  the criterion variable is the number of misconceptions students on the concepts of atomic structure. The subject of research for content validity, construct and directness languages are experts in relevant fields to the product of developed instrument, who are  4 (four) chemistry lecturer for instruments which is includes chemistry concepts. The subject of research for psychometric and predictive validity is 130 students of class XI on SMAN 1 Sumberrejo and SMAN Model Terpadu, Bojonegoro. Connectivity test to measure comprehension text to  the number of misconceptions experienced by students was done using descriptive and inferential analysis used X2 test. The results showed that instrument to detect student?s comprehension text was feasible on validity (construction, content, and linguistic), psychometric, reliability, and predictive validity. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh intrumen pendeteksi pemahaman wacana siswa pada struktur atom yang memenuhi syarat validitas, reliabilitas, dan kelugasan dalam bahasa. Validitas yang dipersyaratkan meliputi validitas konstruksi, validitas isi, validitas psikometrik, dan validitas prediktif, serta menggunakan bahasa yang sederhana (lugas). Intrumen ini dikembangkan mengikuti tahapan: (1) pengembangan spesifikasi tes, (2) penulisan soal, (3) penelaahan soal, (4) perakitan soal (untuk keperluan uji coba), (5) uji coba tes, (6) analisis butir soal, dan (7) seleksi dan perakitan soal. Variabel dalam penelitian ini antara lain: validitas konstruk, validitas isi, kelugasan kalimat dan tata tulis, validitas psikometrik (validitas butir, indeks kesukaran, daya beda, dan reliabilitas), dan validitas prediktif. Untuk mendapatkan variabel prediktif dibutuhkan variabel lain yang dibedakan atas variabel prediktor dan variabel kriterium. Variabel prediktor terdiri atas kemampuan siswa memahami wacana pada struktur atom dan sebagai variabel kriterium adalah jumlah miskonsepsi siswa pada konsep-konsep struktur atom. Subyek penelitian untuk validitas isi, konstruk dan kelugasan bahasa adalah para ahli di bidang yang relevan dengan produk instrumen yang dikembangkan,  yang dalam penelitian ini adalah 4 (empat) orang dosen kimia untuk instrumen yang di dalamnya memuat konsep-konsep kimia. Subjek penelitian untuk validitas psikometrik dan validitas prediktif adalah 130 orang siswa kelas XI dari SMAN Sumberrejo dan SMAN Model Terpadu, kabupaten Bojonegoro. Uji keterhubungan data ukur pemahaman wacana siswa terhadap data ukur jumlah miskonsepsi yang dialami siswa dilakukan secara diskriptif dan secara inferensial menggunakan uji X2. Hasil penelitian menunjukkan bahwa intrumen pendeteksi pemahaman wacana siswa telah memenuhi validitas logis (validitas konstruksi, validitas isi, dan kebahasaan), validitas psikometrik, reliabilitas, dan validitas prediktif.
DEVELOPMENT OF CHEMISTRY INSTRUCTION MATERIAL USING PROBLEM BASED LEARNING MODEL FOR INCREASING THE STUDENT OF SENIOR HIGH SCHOOL LEARNING ACHIEVEMENT Syifaiyah, Robiatusy; Tukiran, Tukiran; Erman, Erman
JPPS (Jurnal Penelitian Pendidikan Sains) Vol 7, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jpps.v7n2.p1479-1486

Abstract

This research aims to develop chemistry learning materials PBM models oriented in curriculum 2013 to improve learning outcomes of high school students on the material factors that affect the rate of reaction. This research is the development by using Kemp models,et al. Limited trial design uses one group pretest posttest design with descriptive analysis techniques of quantitative and qualitative descriptive. This study uses the subject of the trial class XI SMA-Based Leading Pesantren Amanatul Ummah 2015-2016 school year on the subject of factors that affect the rate of reaction. The results showed: (1) The quality of the device can be seen from the validation RPP, validation BAS, validation worksheets, and validation of THB categorized either by reading level easily understood, (2) practicality of the device can be seen from Keterlaksanaan RPP categorized very well, (3) Effectiveness learning tools can be seen from the thoroughness of individual student learning outcomes and the traditional, the effectiveness is also supported by the positive response of students to study indicated 95.83% of students who give a positive response. Based on data analysis can be concluded that the learning device by problem-oriented in curriculum 2013 on material factors that influence the reaction rate meets the criteria of quality, practicality, and effectiveness so that used in learning.
PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN DENGAN MODEL SIKLUS BELAJAR HIPOTETIK DEDUKTIF UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP SISWA PADA MATERI LARUTAN ASAM BASA DI SMA Suryani, Wihdati; Suyatno, Suyatno; Erman, Erman
JPPS (Jurnal Penelitian Pendidikan Sains) Vol 6, No 1 (2016)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jpps.v6n1.p1224-1229

Abstract

This study purposed to produce a teaching materials with hypothetical deductive learning cycle model in the material acid solution decent base to improve the mastery of concepts. Development of the teaching materials using the Research & Development (R & D). The teaching materials developed consisting of lesson plan, student?s book, worksheets and test of concept mastery. The teaching materials were tested to the students of class XI SMA Muhammadiyah 5 Gresik in the first semester of the academic year 2015/2016. The design of trials using One Group Pre-test and Post-test Design. The results showed that (1) The validity of the teaching materials respectively acquire the criteria very valid; (2) Practicality teaching materials seen from feasibility study learning implementation lesson plan got practice criteria with an average of 3.48, legibility student?s book scored an average legibility level of 58% so that the legibility level appropriate teaching materials, student activity increased toward centered learning on students; and (3) the effectiveness of the teaching materials that consists of responses students received a positive response from the students so that students feel interested in learning process using hypothetical deductive learning cycle model, score improvement of students' concepts mastery, the average value of n-gain by 0.71 by category high. Based on the analysis of data and discussion is concluded that the learning device with hypothetical deductive learning cycle model feasible for use in learning process. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan perangkat pembelajaran dengan model siklus belajar hipotetik deduktif pada materi larutan asam basa yang layak untuk meningkatkan penguasaan konsep. Pengembangan perangkat pembelajaran ini menggunakan model Research &Development (R&D). Perangkat pembelajaran yang dikembangkan terdiri dari RPP, BAS, LKS, dan tes penguasaan konsep. Perangkat pembelajaran di uji cobakan terhadap siswa kelas XI SMA Muhammadiyah 5 Gresik pada semester ganjil tahun ajaran 2015/2016. Rancangan uji coba menggunakan One Group Pre-test and Post-test Design. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Validitas perangkat pembelajaran masing-masing memperoleh kriteria sangat valid/valid; (2) Kepraktisan perangkat pembelajaran dilihat dari keterlaksanaan RPP mendapat kriteria baik dengan rata-rata 3,48, keterbacaan BAS mendapat nilai rata-rata tingkat keterbacaan sebesar 58% sehingga tingkat keterbacaannya materi tepat untuk pembelajaran, aktivitas siswa mengalami peningkatan ke arah pembelajaran yang berpusat pada siswa; dan (3) keefektifan perangkat pembelajaran yang terdiri dari respon siswa mendapat respon positif dari siswa sehingga siswa merasa tertarik pada proses pembelajaran menggunakan model siklus belajar hipotetik deduktif, skor peningkatan penguasaan konsep siswa, rata-rata nilai  n-gain sebesar 0,71 dengan kategori sedang. Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan diperoleh kesimpulan bahwa perangkat pembelajaran dengan model siklus belajar hipotetik deduktif layak digunakan dalam pembelajaran
EDUTAINMENT WITH COMPUTER GAME AS A CHEMISTRY LEARNING MEDIA Lutfi, Achmad; Suyono, Suyono; Erman, Erman; Hidayah, Rusly
JPPS (Jurnal Penelitian Pendidikan Sains) Vol 8, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jpps.v8n2.p1684-1689

Abstract

Abstract. The research aims to get answers to whether chemistry learning with computer-based games as learning media can create fun learning (edutainment). The study was conducted on students in three high schools in chemistry learning according to plan, during the learning activities were observed by students, before and after learning the learning outcomes tests and student questionnaires were conducted. The results showed that learning activities were 90.4% to 92.0% as expected, 90% to 100% of students stated that learning was fun with games as learning media, and learning outcomes had achieved 93% to 100% classical completeness. These results indicate that the use of computer-propelled games as chemical learning media can create chemical learning that pleases students and can be used by teachers as an alternative to edutainment chemistry learning
PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING BERBANTUAN PHET PADA MATERI LISTRIK DINAMIS UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA Nafrianti, Neti; Supardi, Z. A. Imam; Erman, Erman
JPPS (Jurnal Penelitian Pendidikan Sains) Vol 6, No 1 (2016)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jpps.v6n1.p1100-1106

Abstract

This development of research aimed to produce the sets of PhET-assisted guided inquiry learning materials to increase students' critical thinking skills are feasible (valid, practical and efficient) for using in teaching and learning process on dynamic electricity in junior high school. To achieve these objectives, the researcher developed  learning materials that contain: Lesson Plan, Student Activity Sheet, Instructional Materials and an instrument to measure critical thinking skill, the 4-D model had been used to develop these materials. They had been validated, revised, and tested to 30 students of IX grade of junior high school 6 muaro jambi using one group pretest-posttest design. Student?s critical thinking skill improved by high category. Based on this research result, it can be concluded that the PhET-assisted guided inquiry learning on Dinamycs Electricity is feasible to increase the improvement of student?s critical thinking skill.  Penelitian pengembangan ini bertujuan untuk menghasilkan perangkat pembelajaran inkuiri terbimbing berbantuan PhET untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa yang layak (valid, praktis dan efektif) digunakan dalam proses belajar mengajar pada materi listrik dinamis di SMP. Untuk mencapai tujuan tersebut, peneliti mengembangkan perangkat pembelajaran yang terdiri atas Rencana Pelaksanaan Pembelajaran, Lembar Kegiatan Siswa, Bahan Ajar Siswa dan Tes Hasil Belajar Keterampilan Berpikir Kritis dengan menggunakan model pengembangan 4-D. Perangkat hasil pengembangan yang telah divalidasi dan direvisi, kemudian diujicobakan pada 30 orang siswa kelas IX SMPN 6 Muaro Jambi dengan menggunakan rancangan One Group Pretest-Posttest. Keterampilan berpikir kritis siswa menunjukkan peningkatan dengan kategori tinggi. Berdasarkan data hasil penelitian, maka dapat disimpulkan bahwa perangkat pembelajaran inkuiri terbimbing berbantuan PhET pada materi Listrik Dinamis layak digunakan untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa.
VALIDITAS STRATEGI SCAFFOLDING IMWR (INSPIRING-MODELING-WRITING-REPORTING) PADA PENDEKATAN SAINTIFIK Wakhidah, Nur; Ibrahim, Muslimin; Agustini, Rudiana; Erman, Erman
Edukasi: Jurnal Pendidikan Vol 18, No 1 (2020): Edukasi: Jurnal Pendidikan
Publisher : LPPM IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (332.979 KB) | DOI: 10.31571/edukasi.v18i1.1714

Abstract

AbstrakPendekatan saintifik merupakan salah satu pendekatan yang disarankan dalam Kurikulum 2013. Tujuan penelitian adalah untuk menguji validitas dan reliabilitas strategi scaffolding pada pendekatan saintifik. Metode penelitian adalah deskriptif melalui focus group discussion (FGD). FGD dilakukan dalam rangka memvalidasi strategi scaffolding oleh 3 orang pakar pendidikan (dengan kualifikasi minimal doktor) untuk membahas, memberi masukan, dan memberi penilaian terhadap strategi scaffolding IMWR yang dikembangkan. Proses penilaian menggunakan instrumen validasi. Analisis data menggunakan analisis deskriptif dengan cara menghitung skor dari validator untuk mengetahui validitas dan reliabilitas strategi scaffolding. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi scaffolding IMWR sangat valid (dengan skor 3,79) dan reliabel (dengan skor 0,93) sehingga dapat digunakan untuk membantu menerapkan pendekatan saintifik dalam pembelajaran.  AbstractThe scientific approach is one of the approaches suggested in the 2013 Curriculum. The purpose of the research was to test the validity and reliability of scaffolding strategies in the scientific approach. The research method is descriptive through focus group discussions (FGD). The FGD was conducted in order to validate the scaffolding strategy by 3 education experts (with a minimum doctoral qualification) to discuss, provide input, and provide an assessment of the IMWR scaffolding strategy developed. The assessment process used a validation instrument. Data analysis used descriptive analysis by calculating the score of the validator to determine the validity and reliability of the scaffolding strategy. The results showed that the IMWR scaffolding strategy was very valid (with a score of 3.79) and reliable (with a score of 0.93) so that it could be used to help apply a scientific approach to learning.  
PENERAPAN PENDEKATAN PEMECAHAN MASALAH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DI KELAS IV SDN 5 NAPABALANO Erman, Erman; Kansil, Yoo Eka Yana
Journal of Basication (JOB) : Jurnal Pendidikan Dasar Vol 1, No 2 (2017)
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36709/jobpgsd.v1i2.14364

Abstract

Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Jenis data yang diperoleh adalah data kualitatif dan kuantitatif yang terdiri dari lembar observasi guru dan siswa, serta tes formatif siswa. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, maka dapat disimpulkan bahwa: (1) Melalui penerapan pendekatan pemecahan masalah, hasil belajar siswa kelas IV SD Negeri 5 Napabalano Kabupaten Muna dapat ditingkatkan. Hal ini dapat dilihat dari hasil tes siklus I, hasil belajar siswa secara klasikal sebanyak 15 siswa memperoleh nilai ≥65 dengan persentase 60%. Dari hasil tes tindakan siklus II, setelah penggunaan model pemecahan masalah pada siswa kelas IV SD Negeri 5 Napabalano Kabupaten Muna diperoleh hasil belajar siswa secara klasikal terhadap pokok bahasan perkalian dan pemagian bilangan 23 siswa yang memperoleh nilai ≥65 dengan persentase 92% atau mengalami peningkatan sebesar 32% dari hasil tindakan pada siklus I; dan (2) Penggunaan pemecahan masalah pada mata pelajaran matematika siswa kelas IV SD Negeri 5 Napabalano Kabupaten Muna dapat meningkatkan aktivitas mengajar guru dan aktivitas belajar siswa dalam kegiatan pembelajaran.Kata Kunci: Pendekatan pemecahan masalah; hasil belajar siswa
PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENDETEKSI PEMAHAMAN WACANA SISWA TENTANG ATOM Verawahyuni, Helda; Suyono, Suyono; Erman, Erman
JPPS (Jurnal Penelitian Pendidikan Sains) Vol 5, No 1 (2015)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jpps.v5n1.p838-847

Abstract

This study aimed to obtain instrument to detect student’s comprehension text on the atomic structure of eligible on validity, reliability, and clarity in the language. The required of validity include: construction, content, psychometric, and predictive validity, and use simple language (straightforward). This instrument was developed following stages: (1) the development of specifications test, (2) writing a matter, (3) a review a matter, (4) assembly a matter (for testing purposes), (5) the trial tests, (6) items analysis, and (7) the selection and assembly matter. The variables in this study include: construct, content, clarity of sentences and grammar, psychometric (item validity, difficulty index, different power, and reliability), and predictive validity. To getting the predictive variables are needed another variable that distinguished the predictor variables and the criterion variable. Predictor variables consist of the ability of perception on the structure of atoms and  the criterion variable is the number of misconceptions students on the concepts of atomic structure. The subject of research for content validity, construct and directness languages are experts in relevant fields to the product of developed instrument, who are  4 (four) chemistry lecturer for instruments which is includes chemistry concepts. The subject of research for psychometric and predictive validity is 130 students of class XI on SMAN 1 Sumberrejo and SMAN Model Terpadu, Bojonegoro. Connectivity test to measure comprehension text to  the number of misconceptions experienced by students was done using descriptive and inferential analysis used X2 test. The results showed that instrument to detect student’s comprehension text was feasible on validity (construction, content, and linguistic), psychometric, reliability, and predictive validity. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh intrumen pendeteksi pemahaman wacana siswa pada struktur atom yang memenuhi syarat validitas, reliabilitas, dan kelugasan dalam bahasa. Validitas yang dipersyaratkan meliputi validitas konstruksi, validitas isi, validitas psikometrik, dan validitas prediktif, serta menggunakan bahasa yang sederhana (lugas). Intrumen ini dikembangkan mengikuti tahapan: (1) pengembangan spesifikasi tes, (2) penulisan soal, (3) penelaahan soal, (4) perakitan soal (untuk keperluan uji coba), (5) uji coba tes, (6) analisis butir soal, dan (7) seleksi dan perakitan soal. Variabel dalam penelitian ini antara lain: validitas konstruk, validitas isi, kelugasan kalimat dan tata tulis, validitas psikometrik (validitas butir, indeks kesukaran, daya beda, dan reliabilitas), dan validitas prediktif. Untuk mendapatkan variabel prediktif dibutuhkan variabel lain yang dibedakan atas variabel prediktor dan variabel kriterium. Variabel prediktor terdiri atas kemampuan siswa memahami wacana pada struktur atom dan sebagai variabel kriterium adalah jumlah miskonsepsi siswa pada konsep-konsep struktur atom. Subyek penelitian untuk validitas isi, konstruk dan kelugasan bahasa adalah para ahli di bidang yang relevan dengan produk instrumen yang dikembangkan,  yang dalam penelitian ini adalah 4 (empat) orang dosen kimia untuk instrumen yang di dalamnya memuat konsep-konsep kimia. Subjek penelitian untuk validitas psikometrik dan validitas prediktif adalah 130 orang siswa kelas XI dari SMAN Sumberrejo dan SMAN Model Terpadu, kabupaten Bojonegoro. Uji keterhubungan data ukur pemahaman wacana siswa terhadap data ukur jumlah miskonsepsi yang dialami siswa dilakukan secara diskriptif dan secara inferensial menggunakan uji X2. Hasil penelitian menunjukkan bahwa intrumen pendeteksi pemahaman wacana siswa telah memenuhi validitas logis (validitas konstruksi, validitas isi, dan kebahasaan), validitas psikometrik, reliabilitas, dan validitas prediktif.
DEVELOPMENT OF CHEMISTRY INSTRUCTION MATERIAL USING PROBLEM BASED LEARNING MODEL FOR INCREASING THE STUDENT OF SENIOR HIGH SCHOOL LEARNING ACHIEVEMENT Syifaiyah, Robiatusy; Tukiran, Tukiran; Erman, Erman
JPPS (Jurnal Penelitian Pendidikan Sains) Vol 7, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jpps.v7n2.p1479-1486

Abstract

This research aims to develop chemistry learning materials PBM models oriented in curriculum 2013 to improve learning outcomes of high school students on the material factors that affect the rate of reaction. This research is the development by using Kemp models,et al. Limited trial design uses one group pretest posttest design with descriptive analysis techniques of quantitative and qualitative descriptive. This study uses the subject of the trial class XI SMA-Based Leading Pesantren Amanatul Ummah 2015-2016 school year on the subject of factors that affect the rate of reaction. The results showed: (1) The quality of the device can be seen from the validation RPP, validation BAS, validation worksheets, and validation of THB categorized either by reading level easily understood, (2) practicality of the device can be seen from Keterlaksanaan RPP categorized very well, (3) Effectiveness learning tools can be seen from the thoroughness of individual student learning outcomes and the traditional, the effectiveness is also supported by the positive response of students to study indicated 95.83% of students who give a positive response. Based on data analysis can be concluded that the learning device by problem-oriented in curriculum 2013 on material factors that influence the reaction rate meets the criteria of quality, practicality, and effectiveness so that used in learning.