Claim Missing Document
Check
Articles

Found 33 Documents
Search

Pola Peresepan Obat Antimalaria di RSUD DOK II Jayapura Pada Tahun 2016 Nurwulan Adi Ismaya; Resti Dwi Wahyuni
Edu Masda Journal Vol 1, No 1 (2017): Edu Masda Journal Volume 1 Nomor 1
Publisher : STIKes Kharisma Persada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52118/edumasda.v1i1.8

Abstract

ABSTRAKLatar Belakang: Malaria tergolong sebagai salah satu penyakit menular yang sangat berbahaya dapat menyebabkan kematian. Di Provinsi Papua, malaria merupakan penyakit endemik karena merupakan daerah beriklim tropis sehingga rentan dengan penyakit ini. Tujuan :Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola peresepan antimalaria pada pasien di Instalasi Rawat Jalan RSUD Dok II Jayapura tahun 2016. Metodologi Penelitian: Jenis penelitian yang digunakan adalah Deskriptif dengan pendekatan secara Retrospektif. Hasil: Berdasarkan hasil penelitian ini adalah berdasarkan  usia yang tertinggi adalah 26-35 tahun (28,9%), berdasarkan jenis kelamin yang tertinggi dalah laki-laki yaitu 203 (53,42%), berdasarkan diagnosa yang paling tertinggi adalah plasmodium falciparum 220 (57,89%), berdasarkan golongan obat yang tertinggi adalah NON ACT sebanyak 335 (39,92%), berdasarkan jumlah obat yang tertinggi adalah primakuin 335 (88,15%), berdasarkan bentuk sediaan yang tertinggi adalah tablet  617 (73,53%), berdasarkan dosis yang teringgi adalah primakuin 15 mg  dengan jumlah 335 (35,68%). Kesimpulan: Penggunaan obat malaria berdasarkan jumlah obat paling banyak adalah Primakuin. Berdasarkan bentuk sediaan paling banyak adalah Tablet. Pola peresepan antimalaria yang paling banyak di gunakan di Instalasi Rawat Jalan RSUD dok II Jayapura adalah berdasarkan golongan obat yang tertinggi adalah NON ACT, berdasarkan dosis yang tertinggi adalah primakuin 15 mg.Kata  Kunci : Malaria, Obat Malaria, Pola Peresepan ABSTRACTBackground: Malaria is classified as one of the most dangerous infectious diseases that can cause death. In the province of Papua, malaria is an endemic disease because it is a tropical climates and therefore susceptible to this disease. Objective: This study aims to determine the pattern of antimalarial prescription in patients in the Outpatient Installation of RSUD Dok II Jayapura 2016.Research Methodology: The type of research used is Descriptive with Retrospective approach. Results: Based on the results of this study, the highest age was 26-35 years old (28.9%), based on the highest sex of males ie 203 (53.42%), based on the highest diagnoses were plasmodium falciparum 220 (57,89%), based on the highest drug class was NON ACT 335 (39,92%), based on the highest amount of drug is 335 primaquine (88,15%), based on highest dosage form is tablet 617 (73, 53%), based on the highest dose is primaquine 15 mg with the amount of 335 (35,68%).Conclusion: The use of antimalarial drugs based on the most amount of drugs is Primaquin. Based on the most dosage form is Tablet. The most prevalent antimalarial prescribing pattern used in the Outpatient Installation of RSUD dok II Jayapura was the highest drug class was NON ACT, based on the highest number of drugs was primaquine, based on the highest dose was primaquine 15 mg.Keywords : Malarial, Antimalarial drugs, Prescribing pattern
Analisis Standar Perencanaan dan Pengadaan Obat di Apotek Maleo Bintaro Nurwulan Adi Ismaya; Riris Andriati; Lilis Suryani Butar Butar
Edu Masda Journal Vol 4, No 1 (2020): Edu Masda Journal Volume 4 Nomor 1
Publisher : STIKes Kharisma Persada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52118/edumasda.v4i1.58

Abstract

Selection and procurement isan important for drugs  in health service. In Maleo Bintaro’s pharmacy, the lateness in fulfilling the needs of medicine because of the industry void, the lateness for the invoice payment and also PBF facilities and infrastructure which is not fast enough cause the inefficient service towards the society. The purpose of these research is to know howdrug’s selection  and procurement in MaleoBintaro pharmacy. This research is descriptive research by retrieving data retrospectively. These are qualitative and quantitative data, also interviews with the related parties. The stage of selection and procurement efficiency is measured by using the indicators which are released by the Ministry of Health (DEPKES) RI in 2002 and Pudjaningsih in 1996. The conclusion of this research is from the 5 indicators which can be measured; 2 indicators have not met the standard yet. First, in the selection stage, the suitability value of the available drugs with DOEN showed 6,78% as the result, and the incomplete letter of the order or the contract showed the result for 12 times. On the other hand, the 3 other indicators which are the frequency of procuring drug items, the lateness in payment from the pharmacy to the specified time, and also the percentage of the number of drugs that are held and planned are effective according to the standard.
RASIONALITAS OBAT ANTI TUBERKULOSIS PADA PASIEN TB PARU RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT UMUM KOTA TANGERANG SELATAN Nurwulan Adi Ismaya; Riris Andriati; Aripin Aripin; Tri Okta Ratnaningtyas; Faizah Tafdhiila
Edu Masda Journal Vol 5, No 2 (2021): Edu Masda Journal Volume 5 Nomor 2
Publisher : STIKes Kharisma Persada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52118/edumasda.v5i2.127

Abstract

One of disease that continues to be a major global health issue is Tuberculosis. This research aims to evaluate a rational of anti-tuberculosis drugs with patient in pulmonary TB at South Tangerang City General Hospital in 2020. The research design was carried out using a descriptive research method. Descriptive research method is carried out with aapproach retrospective. A total sampling technique was used to collect data from 124 patients. According to the study's findings, the age characteristics of the majority of tuberculosis patients were in late adults 36-45 years as many as 28 patients (22.58 percent), and the majority of gender characteristics were male as many as 83 patients (66.93%), diagnoses and diseases The most co-morbidities of tuberculosis patients were pulmonary TB + Type 2 DM patients with a total of 19 patients (15.32%), the category of treatment for the most tuberculosis patients was in category 1, which was 105 patients (84.67%). Presentation of drug rationale includes 100% correct diagnosis, 100% correct indication, 100% correct drug, 88.70% correct dose, 100% correct route of administration, 98,38% correct time interval, and 100% correct patient. It is possible to conclude that the evaluation of the use of anti-tuberculosis drugs in pulmonary TB patients at South Tangerang City General Hospital's Inpatient Installation is not rational.ABSTRAKSalah satu penyakit menular yang masih menjadi masalah utama kesehatan yaitu Tuberkuloasis. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa kerasionalan obat anti tuberkulosis pada pasien TB paru Rawat Inap di Rumah Sakit Umum Kota Tangerang Selatan Tahun 2020. Penelitian ini adalah penelitian deskripti dengan pendekatan kuantitatif. Data yang digunakan adalah data retrospektif yaitu data tahun 2020 dan pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik total sampling dengan jumlah 124 pasien. Hasil penelitian ini, usia pasien tuberkulosis terbanyak yaitu pada dewasa akhir 36-45 tahun sejumlah 28 pasien (22,58%), pasien terbanyak adalah laki-laki 83 pasien (66,93%), diagnosa dan penyakit penyerta terbanyak pasien tuberkulosis yaitu terdapat pada pasien TB Paru + DM Tipe 2 dengan jumlah 19 pasien (15,32%), kategori pengobatan pada pasien tuberkulosis terbanyak yaitu pada kategori  1  yaitu sebanyak 105 pasien  (84,67%). Presentasi kerasionalan obat meliputi tepat diagnosis 100%, tepat indikasi 100%, tepat obat 100%, tepat dosis 88,70%, tepat cara pemberian 100%, tepat interval waktu pemberian 98,38%, dan tepat pasien 100%. Dapat disimpukan bahwa penggunaan obat anti tuberkulosis pada pasien TB paru rawat inap RSU Kota Tangerang Selatan belum rasional. 
Kejadian Diare Pada Siswa Kelas III, IV, dan V Di SDN Ciputat 02 Kota Tangerang Selatan Tahun 2018 Tri Okta Ratnaningtyas; Nurwulan Adi Ismaya; Nurhafeni Nurhafeni
Edu Masda Journal Vol 2, No 2 (2018): Edu Masda Journal Volume 2 Nomor 2
Publisher : STIKes Kharisma Persada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52118/edumasda.v2i2.19

Abstract

ABSTRAKDiare merupakan penyakit endemis di Indonesia dan juga merupakan penyakit potensial kejadian luar biasa yang sering disertai dengan kematian. Jumlah kasus diare di wilayah kerja Puskesmas Ciputat untuk semua umur ditemukan dan ditangani sebanyak 2.020 kasus. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian diare pada siswa kelas III, IV, dan V di SDN Ciputat 02 Kota Tangerang Selatan tahun 2018. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif  dengan desain cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah semua siswa kelas III, IV, dan V di SDN Ciputat 02 Kota Tangerang Selatan. Sampel dalam penelitian ini sebesar 76 responden yang diambil dengan menggunakan teknik pengambilan sampling yaitu rambang proposional. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan analisa data menggunakan uji chi square. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa responden yang memiliki pengetahuan baik tentang cuci tangan sebesar 69,7%, yang memiliki pengetahuan baik tentang diare sebesar 63,2%, yang memiliki pengetahuan baik tentang konsumsi makanan jajanan sebesar 63,2%, yang memiliki sikap cukup baik tentang cuci tangan sebesar 43,4%, yang memiliki sikap baik tentang diare sebesar 53,9%, yang memiliki sikap kurang baik tentang konsumsi makanan jajanan sebesar 42,1%, yang memiliki perilaku baik tentang cuci tangan sebesar 57,9%, dan yang memiliki perilaku cukup baik tentang konsumsi makanan jajanan sebesar 43,4%. Berdasarkan uji statistik menunjukkan p = 0,000 kurang dari α = 0,005 artinya ada hubungan antara pengetahuan, sikap, dan perilaku dengan kejadian diare pada siswa kelas III, IV, dan V di SDN Ciputat 02 Kota Tangerang Selatan tahun 2018. Kata kunci: Pengetahuan, Sikap, Perilaku, Dan Kejadian Diare  ABSTRACTDiarrhea is an endemic disease in Indonesia and it remains a high burden disease which is leading cause of death. There is a 2.020  cases of diarrhea  found  in the Ciputat Health Center for all ages. The aim of this researched is to determine factors associated with the incidence of diarrhea in class III, IV, and V of students in Ciputat Elementary School 02 South Tangerang City in 2018. This researched used quantitative approached with cross sectional design. Population in this researched are all students in third, fourth, and fifth grade of Ciputat Elementary School 02 South Tangerang City. The sample in this study amounted to 76 respondents who are taken using a sampling technique that is proportional rambang. Data collection is using questionnaires and data analysis using chi square test. Based on the results of the researched showed that respondents who have good knowledge about hand washing by 69,7%, who have good knowledge about diarrhea by 63,2%, who have good knowledge about snack food consumption by 63,2%, who have a fairly good attitude about hand washing by 43,4%, who have good attitude about diarrhea by 53,9%, who have poor attitude about snack food consumption by 42,1%, who have good behavior about hand washing by 57,9%, and who have good enough behavior about food consumption by 43,4%. Based on statistical tests showed that p = 0,000 less than α = 0,005, means that there is a relationship between knowledge, attitude, and behavior with the incidence of diarrhea in class III, IV, and V of students in Ciputat Elementary School 02 South Tangerang City in 2018. Keywords: Knowledge, Attitude, Behavior, And  Incident Of Diarrhea
GAMBARAN PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERTENSI PADA RESEP BPJS PASIEN RAWAT JALAN DI KLINIK TUGU SAWANGAN CINANGKA KOTA DEPOK PERIODE TAHUN 2020 Nur Hasanah; Lela Kania Rahsa Puji; Fenita Purnama Sari Indah; Nurwulan Adi Ismaya; Ananda Eka Safitri
Edu Masda Journal Vol 6, No 1 (2022): Edu Masda Journal Volume 6 Nomor 1
Publisher : STIKes Kharisma Persada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52118/edumasda.v6i1.154

Abstract

Hypertension is still one of the diseases whose prevalence is increasing. According to Depok City Health Profile data in 2017, hypertension was included in the data of the top ten diseases with prevalence in outpatients at level 1 health facilities in the Depok area with the second largest position of 141,084 with a percentage of 14.91% and in 2019 hypertension was still is in the second largest position with a percentage of 18.59%. The objective of this study was to describe the use of antihypertensive drugs based on age, gender, type of drug, drug class, and comorbidities. This study was a descriptive study, the data used were taken retrospectively using secondary data in the form of prescription BPJS antihypertensive drugs. Sampling using random sampling with systematic random sampling technique. The sample used in this study were 132 recipes. The results of this study indicate that the sexes who suffer from hypertension are men with an age range of 41-59 years 72 patients (54.55%). The use of antihypertensive drugs that were almost all used based on the type of drug was amlodipine as many as 124 drugs (93.94%), based on the drug class was the Calcium Channel Blocker (CCB) group as many as 125 drugs (94.70%). The use of antihypertensive drugs based on without or with comorbidities was mostly patients with hypertension with comorbidities of fever and pain as many as 75 patients (56.81%).ABSTRAKHipertensi masih menjadi salah satu penyakit yang prevalensinya mengalami peningkatan. Menurut data Profil Kesehatan Kota Depok tahun 2017, penyakit hipertensi masuk ke dalam data sepuluh besar penyakit dengan prevalensi terbanyak pada pasien rawat jalan di fasilitas kesehatan tingkat 1 di wilayah Depok dengan posisi kedua terbesar sebanyak 141.084 dengan persentase 14,91% dan tahun 2019 penyakit hipertensi masih berada di posisi kedua terbesar dengan persentase 18,59%. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran penggunaan obat antihipertensi berdasarkan usia, jenis kelamin, jenis obat, golongan obat, dan penyakit penyerta. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif, data yang digunakan diambil secara retrospektif dengan menggunakan data sekunder berupa resep BPJS obat antihipertensi. Pengambilan sampel menggunakan random sampling dengan teknik systematic random sampling. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 132 resep. Hasil penelitian ini menunjukkan jenis kelamin yang sebagian besar menderita hipertensi adalah laki-laki dengan rentang usia 41-59 tahun sebanyak 72 pasien (54,55%). Penggunaan obat antihipertensi yang hampir seluruh digunakan berdasarkan jenis obat adalah amlodipin sebanyak 124 obat (93,94%), berdasarkan golongan obat adalah golongan Calcium Channel Blocker (CCB) sebanyak 125 obat (94,70%). Penggunaan obat antihipertensi berdasarkan tanpa atau dengan penyakit penyerta sebagian besar adalah pasien penderita hipertensi dengan penyakit penyerta demam dan nyeri sebanyak 75 pasien (56,81%).
Interpretasi Kepuasan Konsumen Terhadap Pelayanan Obat Tanpa Resep Terhadap Kepuasan Konsumen Nurwulan Adi Ismaya; Siti Novy Romlah; Rofiqo Syafa’a Fatulloh; Tri Okta Ratnaningtyas; Nur Hasanah
Edu Masda Journal Vol 4, No 2 (2020): Edu Masda Journal Volume 4 Nomor 2
Publisher : STIKes Kharisma Persada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52118/edumasda.v4i2.101

Abstract

Satisfaction is a Function of Performances And Expectations.  These research aim to determine the level of customer satisfaction with drug services without a prescription at the Pharmacy K-24 Raya Puspitek and Identifying the level of patient satisfaction by distributing 5-dimensional questionnaires, they are : reliability, responsiveness, assurance, empathy, and tangibility. There are 100 respondents.The questionnaire was distributed based on education and gender. The result showed there are 73% male and 27% female from 100 respondents. While respondents based on undergraduate education as much as 34% which is greater than the others. The result of customer satisfaction found 54% satisfied in Reliability, 47,5% satsified in Responsiveness, 53% satisfied in Emphaty, 49,5% satisfied in Assurance, 53,5% satisfied in Tangible.Overall Pharmacy service quality in K-24 Raya Puspitek Pharmacy is in good or satisfy level.
GAMBARAN SISTEM PENDISTRIBUSIAN OBAT DI APOTEK KAWIJAYA TAHUN 2018 Nurwulan Adi Ismaya; Christina Apnirosi Sitorus; Lela Kania Rahsa Puji; Tri Okta Ratnaningtyas; Nur Hasanah; fenita Purnamasari Indah
Edu Dharma Journal :Jurnal penelitian dan pengabdian masyarakat Vol 4, No 1 (2020): Edu Dharma Journal: Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Dharma Husada Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52031/edj.v4i1.45

Abstract

TOKSISITAS EKSTRAK UMBI SINGKONG (Manihot esculanta Crantz) Nur Hasanah; Ihsan Nursobah; Nurwulan Adi Ismaya
Edu Dharma Journal :Jurnal penelitian dan pengabdian masyarakat Vol 4, No 1 (2020): Edu Dharma Journal: Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Dharma Husada Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52031/edj.v4i1.46

Abstract

HUBUNGAN ANTARA AKTIVITAS FISIK, STRES DAN POLA TIDUR DENGAN PREMENSTRUAL SYNDROME (PMS) PADA MAHASISWI PRODI D3 FARMASI STIKES KHARISMA PERSADA Lela Kania Rahsa Puji; Nurwulan Adi Ismaya; Tri Okta Ratnaningtyas; Nur Hasanah; Nada Fitriah
Edu Dharma Journal :Jurnal penelitian dan pengabdian masyarakat Vol 5, No 1 (2021): Edu Dharma Journal: Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Dharma Husada Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52031/edj.v5i1.90

Abstract

Masalah kesehatan reproduksi yang sering dialami oleh wanita dalam masyarakat adalah gangguan mestruasi. Di Indonesia 260 wanita usia subur 95% mengalami minimal satu gejala Premenstrual syndrom(PMS) , antara gejala sedang sampai berat sebanyak 3,9%. Dari studi pendahuluan di STIKes Kharisma Persada Pamulang didapatkan 66,7% wanita mengalami gejala ringan dari premestrual syndrome (PMS), sedangkan 33,3% wanita mengalami gejala sedang sampai gejala berat dari premenstrual syndrome (PMS). Tujuan : menganalisis aktivitas fisik, stres, dan pola tidur terhadap Premenstrual Syndrome (PMS) kepada mahasiswi PRODI D3 farmasi STIKes Kharisma Persada Pamulang. Metode kuantitatif dengan cross sectional. Sampel sebesar 97 secara simple random sampling. Kuesioner diisi oleh responden melalui google form, analisa data menggunakan uji chi square. Hasil penelitian didapatkan terdapat hubungan bermakna di setiap variabel aktivitas fisik, stres dan pola tidur terhadap kejadian Premenstrual syndrom(PMS) .
KAJIAN MANAJEMEN PENGELOLAAN LIMBAH PADAT MEDIS DI KLINIK INTI MEDIKA INSANI TANGERANG Tri Okta Ratnaningtyas; Fenita Purnama Sari Indah; Nurwulan Adi Ismaya; Nurkhikmah Alwiyati
Edu Dharma Journal :Jurnal penelitian dan pengabdian masyarakat Vol 5, No 2 (2021): Edu Dharma Journal: Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Dharma Husada Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52031/edj.v5i2.173

Abstract

ABSTRACTMedical waste carries a greater risk to health. Such as diarrhea, skin infections, dengue fever until hepatitis A, B, and C. Poor handling of waste will also pose a risk of nosocomial infection. To realize the quality of environmental health, it is necessary to set standards for environmental health quality standards and health requirements by implementing safeguards on waste and implementing waste reduction. The health facilities had produced more than 296.86 tons of medical waste every day. Only about 43% of health service facilities that carry out medical waste management have met the standards. Objective: To examine the management of medical solid waste management in Inti Medika Insani Clinic, Tangerang. Methods: This research is a type of descriptive qualitative research. The object of this research is the director of Inti Medika Insani Clinic, manager of Inti Medika Insani Clinic, nurses, staff in charge of waste, cleanig service. This research uses in-depth observation and interview methods. Data collection techniques in this study is use interview techniques conducted by telephone. Based on the results of the study, Inti Medika Insani Clinic had not yet carried out appropriate waste management. Klinik Inti Medika Insani did not have sanitation workers, there were no available budgets, facilities and infrastructure that were not yet maximal, and there was no policy, monitoring and supervision. ABSTRAKLimbah medis membawa resiko yang lebih besar terhadap kesehatan. Seperti diare, infeksi kulit, demam berdarah sampai hep atitis A, B, dan C. Penanganan limbah yang tidak baik juga akan menimbulkan resiko terjadinya infeksi nosokomial. Mewujudkan kualitas kesehatan lingkungan perlu ditetapkan standar baku mutu kesehatan lingkungan dan persyaratan kesehatan dengan melaksanakan pengamanan terhadap limbah dan penyelenggaraan pengurangan limbah. Banyaknya fasilitas kesehatan tersebut sudah menghasilkan limbah medis sebanyak lebih dari 296.86 ton setiap harinya. Hanya sekitar 43% fasilitas pelayanan kesehatan yang melaksanakan pengelolaan limbah medis yang sudah memenuhi standar. Tujuan: Untuk mengkaji manajemen pengelolaan limbah padat medis di Klinik Inti Medika Insani Tangerang. Metode: Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. objek dalam penelitian ini yaitu direktur Klinik Inti Medika Insani, manajer Klinik Inti Medika Insani, perawat, staff penanggung jawab limbah, cleanig service. Penelitian ini menggunakan metode observasi dan wawancara secara mendalam. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu dengan menggunakan teknik wawancara yang dilakukan melalui telephone. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa klinik inti medika insani belum melaksanakan manajemen pengelolaan limbah yang sesuai. Dijelaskan bahwa di klinik inti medika insani tidak memiliki tenaga sanitasi, tidak tersedia anggaran, sarana dan prasarana yang belum maksimal, dan tidak adanya kebijakan, monitoring dan supervisi.