Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

ANALISIS USAHATANI UBI KAYU (Manihot utilissima) Muhammad Thamrin; Ainul Mardhiyah; Samsul Efendi Marpaung
AGRIUM: Jurnal Ilmu Pertanian Vol 18, No 1 (2013)
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (356.173 KB) | DOI: 10.30596/agrium.v18i1.343

Abstract

This research was conducted to know the effect of production factors (land, seeds, labor, and fertilizers) on the cassava farming income, to know the feasibility of the cassava farming. Census method is used on this research, took all the population of the sample through the method of Cobb-Douglas analysis of, Descriptive and R / C ratio. The results of the research of land variable, seeds, labor and fertilizers significant effect and simultaneously (synchronously) to the income of the cassava farmers.                 In partial significant effect of land variable. Meanwhile the variable of seeds, labor and fertilizers had no significant effect on the the cassava farming income. Based on the analysis of the R / C ratio with a value of 7.5> 1, the cassava farming in the area of research deserves to be developed.Keywords : analysis, income, farming
ADDED VALUE ANALYSIS OF SINGKONG CHIPS ON FAMILY BUSINESS GROUP SIPARE-PARE VILLAGE Khairunnisa Rangkuti; Ainul Mardhiyah; Andini Dwayani Putri
AGRIUM: Jurnal Ilmu Pertanian Vol 19, No 2 (2015)
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (213.77 KB) | DOI: 10.30596/agrium.v19i2.369

Abstract

Business cassava chips in KUK Sipare-pare Village is one of the businesses at Sipare-pare Village that managed by the use of simply limited technology. The aims of this study was to determine the amount of benefit, feasibility and added value of the business processing cassava into cassava chips at Sipare-pare, Air Putih District, Batu Bara. The basic method used in this research is descriptive method. The determination of the research location was done by intentionally (purposive), KUK Sipare-pare Village,  Air Putih District , Batu Baru. Primary data and secondary data were used by observation, interview and record keeping. Analysis method that used by business analysis to determine the amount of benefit, feasibility and added value. The results showed that the profit earned from the business of processing cassava into cassava chips in a single production process at the KUK Sipare-pare was Rp. 403,518.62, -. with R/C ratio 1.57. Processing of cassava into cassava chips at KUK Sipare-pare Village obtained gross value added of Rp 696,000, - net added value of Rp. 693,518.62, - value added per feedstock Rp 5.800, -/ kg and the value added per worker was Rp. 69,600, - /day.Key words: Analysis, value added, feasibility, cassava chips.
THE EFFECT OF ECONOMIC SOCIAL CHARACTERISTICS TO THE FARMERS 'ATTITUDE IN THE IMPLEMENTATION OF SRI METHOD (SYSTEM OF RICE INTENSIFICATION) ON RICE Khairunisa Rangkuti; Ainul Mardhiyah; Muhammad Syafii
JASc (Journal of Agribusiness Sciences) Vol 1, No 1 (2017): "JASc" JOURNAL OF AGRIBUSINESS SCIENCES
Publisher : JASc (Journal of Agribusiness Sciences)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (337.26 KB) | DOI: 10.30596/jasc.v1i1.1548

Abstract

The purpose of this research is to know the application of SRI (System of Rice Intensification) method in Pematang Setrak Village, to analyze farmer attitude toward SRI (System of Rice Intensification) method and to know the influence of socio-economic characteristics of farmers (age, education,  number of dependents  and  land area) on farmers attitude in the application of SRI (System of Rice Intensification) method. The method used is descriptive method and multiple linear analysis. From the research results obtained: 37.50% and 35%, the attitude of farmers strongly agree and agree with the implementation of this method of SRI means that rice farmers in the village of Pematang Setrak Teluk Mengkudu Sub district Serdang Berdagai district accept and give a positive attitude towards the application of SRI Method (System of Rice Intensification). From the multiple regression analysis obtained R-Square value of 0.816, it identifies that simultaneously the attitude of farmers affected by age, education, duration of farming, the number of dependents, and the land area of 81.6%, and the remaining 18.4% influenced by other factors outside variables studied. While partially tested the variables that affect the attitude of farmers are age variables, the number of dependents, and land area whereas education and duration of farming does not affect the attitude of farmers in the application of SRI method.Keyword :  Rice, SRI Method, attitude of farmer
Peramalan Indeks Prestasi Mahasiswa Menggunakan Rantai Markov (Studi Kasus: Indeks Prestasi Mahasiswa Matematika Universitas Andalas Angkatan 2011, 2012 dan 2013) Ainul Mardhiyah; Maiyastri Maiyastri; Dodi Devianto
Jurnal Matematika UNAND Vol 4, No 3 (2015)
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jmu.4.3.107-105.2015

Abstract

Keberhasilan pembelajaran mahasiswa di perguruan tinggi ditandai dengan prestasi akademik yang bagus, yang ditunjukkan oleh indeks prestasi yang tinggi. Gambaran indeks prestasi dari waktu ke waktu sangat diperlukan pada suatu institusi perguruan tinggi, agar dapat melihat perkembangan proses akademik pada institusi tersebut. Pada tugas akhir ini dilakukan peramalan indeks prestasi mahasiswa Jurusan Matematika pada satu semester tertentu berdasarkan satu semester sebelumnya. Peramalan dilakukan dengan rantai Markov. Rantai Markov adalah suatu metode yang mempelajari sifat-sifat suatu variabel pada masa sekarang yang didasarkan pada sifat-sifatnya dimasa lalu untuk memprediksi sifat-sifat tersebut dimasa yang akan datang. Peramalan dengan rantai Markov menggunakan matriks probabilitas transisi. Data yang digunakan adalah nilai indeks prestasi mahasiswa Jurusan Matematika angkatan 2011, 2012 dan 2013 pada semester ganjil 2013/2014 dan semester genap 2013/2014. Secara umum diperoleh sebahagian besar mahasiswa (±50%) indeks prestasinya tetap, indeks prestasi mahasiswa hanya bisa naik pada nilai yang tidak jauh lebih tinggi dari nilai sebelumnya. Begitu juga untuk nilai yang turun, hanya turun pada nilai sedikit lebih kecil dari nilai sebelumnya. Artinya kondisi akademik mahasiswa Jurusan Matematika cenderung stabil.Kata Kunci: Rantai Markov, matriks probabilitas transisi
PENGARUH PANDEMI COVID-19 TERHADAP PENDAPATAN USAHA TERNAK AYAM KAMPUNG DI DESA TIANG LAYAR KECAMATAN PANCUR BATU Ilham Anggit Prayoga; Ainul Mardhiyah; Nana Trisna Mei Br Kabeakan
Jurnal Agrisep Vol 23, No 2 (2022): Volume 23 Nomor 2 Desember 2022
Publisher : Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17969/agrisep.v23i2.29745

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Desa Tiang Layar yang merupakan salah satu desa yang terletak di Kecamatan Pancur Batu, Kabupaten Deli Serdang. Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis pengaruh pandemi Covid-19 terhadap produksi dan pendapatan usaha ternak ayam kampung di Desa Tiang Layar Kecamatan Pancur Batu.  Metode analisis  data digunakan secara deksiptif lalu menggunakan rumus menghitung pendapatan peternak ayam kampung dan analisis statistik uji beda rata-rata atau t-hitung (independent sample t-test) dengan uji satu  arah. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa rata-rata produksi  ayam kampung sebelum pandemi Covid-19 sebanyak 521 ekor dan rata-rata produksi ayam kampung saat pandemi sebanyak 278 ekor. Rata-rata total penerimaan  peternak sebelum pandemi covid-19 sebesar Rp. 24.986.667, dengan rata-rata biaya produksi sebesar Rp. 6.307.556, dengan rata-rata total pendapatan mencapai Rp. 18.679.112, dibandingkan dengan saat pandemi Covid-19 rata-rata total penerimaan peternak sebesar 13.360.000, dengan rata-rata biaya produksi sebesar Rp. 4.803.111, rata-rata pendapatan mencapai Rp. 8.556.889. Adapun faktor-faktor yang mempengaruhi penurunan produksi bibit ayam dan tingkat pendapatan yaitu social distancing, perolehan pakan ayam dari mitra pesantren Ar-Raudhatul Hasanah tidak didapat sementara sebab diliburkan, pemasaran terhambat dan tidak maksimal disebabkan agen hanya mengambil sekitar setengah dari hasil ternak dan hanya mengambil seperlunya saja sesuai dengan kebutuhan pasar.