Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGARUH PEMBERIAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA KELOMPOK USAHA BERSAMA SIBALI RESOE DI MASAMBA KABUPATEN LUWU UTARA Mustafa Muhani; Sri Wahyuni Mustafa; Sabia Sabia
Jurnal Ekonomi Pembangunan STIE Muhammadiyah Palopo Vol 1, No 1 (2014)
Publisher : Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35906/jep01.v1i1.17

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian kompensasi terhadap kinerja karyawan pada KUB Sibali Resoe. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 19 responden dengan metode sensus yang terdiri dari seluruh populasi dan pengumpulan data menggunakan metode wawancara, kuesioner serta studi pustaka dan diuji dengan metode analisis secara komputerisasi dengan bantuan program SPSS for windows. Hasil dari penelitian diperoleh persamaan Y = 9.711 + 0.768X+e ataua = 9.711 adalah bilangan konstanta yang berarti apabila variabel bebas yaitu X=0, maka besarnya variabel Y adalah 9.711. Dengan kata lain jika variabel bebas pemberian kompensasi nilainya dianggap nol berarti besarnya adalah 9.711 Karena besarnya kinerja karyawan tidak dapat digambarkan secara kuantitatif, jika tidak ada variabel pemberian kompensasi masih ada kecenderungan.b= 0.768 adalah besarnya koefisien regresi variabel bebas Xpemberian kompensasi yang berarti setiap pemberian kompensasi akan meningkatkan kinerja karyawan sebesar 0.768 satuan. Uji F dilakukan untuk mengetahui variable pemberian kompensasi terhadap kinerja karyawan pada KUB Sibalie Resoe bahwa F-hitung sebesar 23.041> dari F-tabel 4.45 yang berarti bahwa pada taraf nyata  = 0,05 variabel Pemberian Kompensasi (X) secara simultan mempunyai pengaruh signifikan (bermakna) terhadap kinerja karyawan pada KUB Sibalie Resoe Masamba (Y) dapat diterima atau teruji pada taraf nyata  = 0,05. Selain itu untuk mengetahui signifikansi pengaruh variabel terikat terhadap variabel bebas secara bersama-sama dengan membandingkan antara probabilitas signifikan (0,000) dengan  (0,05). Dimana, jika probabilitas
PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR DENGAN METODE MC KERNAN PADA SISWA SMP MUHAMMADIYAH 5DI MAKASSAR TAHUN PELAJARAN 2017/2018 (SUATU STUDI TINDAKAN KELAS) Sabia Sabia
AkMen JURNAL ILMIAH Vol 14 No 2 (2017): Akmen Jurnal Ilmiah
Publisher : Lembaga Penelitian dan Publikasi Nobel Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study is the application of Bandura theory (1978) that human resources are developed through the ability of action and treatment that makes human resources achieve an achievement. Classroom action research is a scientific research activity performed rationally, systematically and empirically reflective on the various actions undertaken by teachers who as well as researchers. This research hopes that the teacher can improve the learning process through a deep study of what happened in his class. The teacher at SMP Muhammadiyah 5 Makassar is no longer a practitioner, who has been satisfied with his work for years without any improvement and innovation, but also as a researcher in his field. Teachers' actions are based solely on actual and factual problems that develop in their classes. More adri it SMP Teachers are required to be able to master the curriculum, master the material, master the method, and not least the teacher must also be able to manage the class in such a way that the learning takes place actively, innovative and fun. This school action research was conducted in SMP Muhammadiyah 5 Makassar. The timing of this classroom action research begins from 1 February 2017 to 1 June 2017, with four key steps: action planning, action execution, observation (observation), and reflection, involving teachers. Technical analysis is digchised with ANOVA method. The results of this study that by following the development training with the application of learning models, teachers generally adopt and adapt the learning models in it. Based on the results of observations of teachers (especially in cycle I), obtained the information / data that there are still teachers who have not done approach McKernan method can provide changes to the value of student learning outcomes.