A. Hasbi Munarka
Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Muhammadiyah Palopo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengabdian KKN-PPM di Desa Lagego Kecamatan Burau Kabupaten Luwu Timur Sapar Sapar; A. Hasbi Munarka; Lanteng Bustami
RESONA : Jurnal Ilmiah Pengabdian Masyarakat Vol 1, No 1 (2017)
Publisher : Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (230.953 KB) | DOI: 10.35906/jipm01.v1i1.234

Abstract

Tujuan progam KKN-PPM ini adalah peningkatan pengetahuan, sikap, dan keterampilan masyarakat tentang pertanian organik, peningkatan pengetahuan kewirausahaan, dan terkoordinirnya kegiatan kepemudaan (karang taruna) dan kewanitaan Desa Lagego. Target khusus progam ini berupa produksi pupuk organik, kopi biji papaya, dan jamur tiram yang berdampak pada penumbuhan jiwa entrepreneurship masyarakat Lagego, peningkatan wawasan dan pengetahuan tentang pertanian organik, kopi biji papaya, dan budidaya jamur tiram. Metode pelaksanaan progam KKN-PPM ini adalah pendampingan dan penyuluhan dalam bentuk pelatihan pembuatan pupuk organik, pelatihan pembuatan kopi biji papaya, dan pelatihan budidaya jamur tiram. Selain itu, juga dilakukan kegiatan pendukung berupa pertandingan 17 Agustus, pembinaan Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) dan kegiatan majelis Ta’lim. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa pelatihan dan pendampingan serta kegiatan pendukung acara pertandingan 17 Agustus, pembinaan TPA dan Majelis Ta’lim pada masyarakat Desa Lagego, Kecamatan Burau, Kabupaten Luwu Timur berdampak pada peningkatan pengetahuan, sikap dan keterampilan. Kegiatan pelatihan dan pendampingan dapat meningkatkan pengetahuan, sikap dan keterampilan masyarakat Desa Lagego.