Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search

Penerapan Problem Posing Dengan Teknik Learning Cell Terhadap Pemecahan Masalah Matematik Siswa Zela Halida Zia; Yayu Nurhayati Rahayu; Jarnawi Afgani Dahlan
Jurnal Analisa Vol 2, No 2 (2016): Volume 2 Nomor 2 Terbit Bulan Juni Tahun 2016
Publisher : Department of Mathematics Education, UIN Sunan Gunung Djati Bandung, West Java, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15575/ja.v2i2.5377

Abstract

Matematika memiliki peran penting bagi siswa agar siswa memiliki kemampuan untuk berfikir, berkomunikasi dan memecahkan masalah serta memiliki bekal pengetahuan yang dapat digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Tetapi berdasarkan wawancara, siswa masih acuh terhadap pembelajaran matematika terutama dalam memecahkan masalah. Oleh kerena siswa perlu dilibatkan secara aktif dengan model pembelajaran yang baru salah satunya Problem Posing. Penelitian ini untuk melihat penerapan Problem Posing dengan teknik Learning Cell terhadap pemecahan masalah matematika siswa. Metode yang digunakan adalah metode quasi eksperimen. Instrumen yang digunakan berupa lembar observasi, tes, dan angket skala sikap. Secara keseluruhan aktivitas guru dan siswa sudah mulai terbiasa melaksanakan pembelajaran Problem Posing tanpa Teknik Learning Cell. Sehingga dapat disimpulkan bahwa tidak terdapat perbedaan kemampuan pemecahan masalah matematika antara siswa yang memperoleh pembelajaran matematika menggunakan model pembelajaran Problem Posing dengan Teknik Learning Cell, model pembelajaran pembelajaran Problem Posing tanpa Teknik Learning Cell dan terdapat perbedaan kemampuan pemecahan masalah matematika antara siswa yang memperoleh pembelajaran matematika menggunakan model pembelajaran Problem Posing tanpa Teknik Learning Cell dengan model pembelajaran Konvensional.
PENERAPAN PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK TERHADAP HASIL BELAJAR DAN SIKAP SISWA SMP NEGERI 2 LHOKSEUMAWE Rohaida .; Rahmah Johar; Jarnawi Afgani Dahlan
Jurnal Peluang Vol 2, No 1 (2013): Volume 1 No 2 April 2012
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (48.995 KB)

Abstract

This study aims to assess the difference in learning outcomes of students who receive realistic mathematics learning approach with those who obtain the conventional one. The study is conducted using pre-test post-test control group design with the entire population of eighth grade students of SMP N 2 Lhokseumawe as sample. In this study, purposive sampling technique is used for sampling. Data collection is conducted by giving test and non- test. The test includes cognitive testing on circle after the treatment is given , and the non – testis given using questionnaire to measure students’ attitude and response towards the realistic mathematics learning. Furthermore, the statistical test used in this study is the t-test. The data also illustrates that it follows the normal curve and it is homogenous. In order to test the hypothesis using the t-test, df (degree of freedom)= n1 + n2 - 2 = 30 + 31-2 = 59. As a result, it is obtained that t t table is 3.502 1.671 .  In conclusion, the study finds that 1 ) the students who receive realistic mathematics learning approach perform better on the test compare to those who do not receive the treatment (2 ) Students’ response towards realistic mathematic approach is positive 
MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SMA MELALUI COOPERATIVE LEARNING TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION Anasrul .; Jarnawi Afgani Dahlan; Anizar Ahmad
Jurnal Peluang Vol 2, No 1 (2013): Volume 1 No 2 April 2012
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (209.227 KB)

Abstract

The ability of mathematical communication  is one of the ability that are required in the curriculum in learning mathematics in school. Weak mathematical communication skills of students is one of the problems in the learning of mathematics in high school that need to be solved . This study aims to examine the ability of mathematical communication between the students who acquire STAD model with conventional learning . This research is an experimental study with a control group study design pre-test post-test . The study population was all students of SMA Negeri 1 Tangan-tangan Class XI , while the sample taken by purposive sampling two classes is class XI IA1 as an experimental and class XI IA2  as the control class. Two kinds of instrument are used to collect the data. They are test and nontest they include the ability of mathematical communication test. While nontest consist of questionnaires of attitude scale and observation sheets. They include the ability of mathematical communication test, while nontes of questionnaires and observation sheets. To see whether the students' mathematical communication skills between gain learning STAD model is better than conventional learning group that used the t-test at the 0.05 significance level after testing prerequisites are fulfilled. Baser on the data and results of statistical tests were analyzed with Microsoft Excel 2007 to interpret students' mathematical communication skills and attitudes of students towards learning model STAD. Based on this research, it is known that: 1) The ability of mathematical communication of studend who acquire cooperative learning STAD model better than students who received conventional teaching; 2) There are differences in mathematical communication skills improvement among subgroups of low, medium and high on student learning using the model STAD so that the learning of mathematics with this model improve mathematical communication skills are not evenly for each subgroup of students. 3) Based on the analysis of attitude scale questionnaire , the students' positive attitudes towards learning mathematics with STAD model. 4) In general, the learning of mathematics by using STAD model makes the students more active in the learning time, students have much opportunity to explore his ability and help each other. 5) Barriers in implementing STAD models namely: the willingness of insufficient time, students' skills in reading comprehension and item is still low .
Meningkatkan kemampuan penalaran dan disposisi matematis siswa smp melalui pendekatan metaphorical thinking Nurbaiti Widyasari; jarnawi Afgani Dahlan; Stanley Dewanto
Pasundan Journal of Mathematics Education Jurnal Pendidikan Matematika Vol. 2 No. 2 (2012): Pasundan Journal of Mathematics Education: Jurnal Pendidikan Matematika
Publisher : Kerjasama Program Magister Pendidikan Matematika Pascasarjana Universitas Pasundan dengan Asosiasi Guru Matematika Indonesia (AGMI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/pjme.v2i2.2473

Abstract

Tujuan penelitian ini mengkaji masalah peningkatan kemampuan penalaran dan disposisi matematis siswa melalui pembelajaran dengan pendekatan metaphorical thinking. Desain yang digunakan dalam penelitian ini merupakan bentuk desain quasi experimental. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SMP kelas VIII di salah satu SMP Negeri di Jakarta Timur dengan pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Adapun sampelnya sebanyak 27 siswa kelas VIII-3 sebagai kelompok kontrol dan 31 siswa kelas VIII-5 sebagai kelompok eksperimen. Instrumen penelitian meliputi tes kemampuan penalaran matematis serta skala disposisi yang diberikan sebelum dan sesudah perlakuan. Analisis kuantitatif dilakukan dengan menggunakan Uji ANOVA dua jalur serta uji lanjutannya, sedangkan analisis kualitatif dilakukan secara deskriptif. Hasil analisis secara kualitatif diketahui siswa kelas VIII dapat memetaforakan suatu konsep matematika serta dapat mengaitkan antara satu konsep dengan konsep lainnya. Selanjutnya hasil analisis secara kuantitatif menunjukkan bahwa peningkatan kemampuan penalaran matematis siswa yang mendapatkan pembelajaran melalui pendekatan metaphorical thinking lebih baik daripada siswa yang mendapatkan pembelajaran konvensional, sedangkan peningkatan disposisi matematis siswa antara kelas yang mendapatkan pembelajaran dengan metaphorical thinking dan kelas yang mendapatkan pembelajaran dengan cara konvensional tidak terdapat perbedaan. Tidak terdapat pengaruh interaksi antara pendekatan pembelajaran dengan kemampuan awal matematis terhadap kemampuan penalaran dan disposisi matematis siswa.
Meningkatkan Kemampuan Penalaran Dan Disposisi Matematis Siswa SMP Melalui Pendekatan Metaphorical Thinking Nurbaiti Widyasari; Jarnawi Afgani Dahlan; Stanley Dewanto
Pasundan Journal of Mathematics Education Jurnal Pendidikan Matematika Vol. 4 No. 2 (2014): Pasundan Journal of Mathematics Education: Jurnal Pendidikan Matematika
Publisher : Kerjasama Program Magister Pendidikan Matematika Pascasarjana Universitas Pasundan dengan Asosiasi Guru Matematika Indonesia (AGMI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/pjme.v4i2.2510

Abstract

The aim of this research are examining to improve student’s mathematical reasoning and disposition by metaphorical thinking approach. The research utilized a quasi experimental design. The population in this research are students in grade eight from one of junior high school in East Jakarta. As concern, the sample was 27 students in VIII-3 class for control group, and 31 students in VIII-5 class for experiment group. The instruments comprised of mathematical reasoning test and disposition scale. The quantitative analysis is used a two-way ANOVA, while qualitative analysis used a descriptive one. The result of qualitative analysis shows the students were able to metaphors a concept and also able to make connection between concepts. Futhermore, the result of quantitative analysis shows better increasing mathematical reasoning ability by metaphorical thinking approach than by conventional teaching, while there was no different increment in mathematical disposotion between two classes. There was no interaction effect between student’s prior mathematics ability and teaching approach toward student’s mathematical reasoning and disposition.
PROGRAM APLIKASI PENGELOMPOKAN OBJEK DENGAN METODE SELF ORGANIZING MAP MENGGUNAKAN BAHASA R Siti Kania; Dewi Rachmatin; Jarnawi Afgani Dahlan
Jurnal EurekaMatika Vol 7, No 2 (2019): Jurnal EurekaMatika
Publisher : Mathematics Program Study, Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (252.183 KB) | DOI: 10.17509/jem.v7i2.22132

Abstract

ABSTRAKAnalisis klaster merupakan salah satu teknik analisis statistika multivariat yang bertujuan untuk mengalokasikan sekelompok objek pada suatu kelompok-kelompok yang saling bebas, yang disebut sebagai klaster, sehingga objek-objek di dalam satu kelompok homogen, sedangkan objek-objek di dalam kelompok yang berbeda heterogen. Pada penelitian ini, proses analisis klaster dilakukan dengan menggunakan metode Self Organizing Map. Self Organizing Map merupakan salah satu metode dalam jaringan syaraf tiruan yang menggunakan pembelajaran tak terawasi. Akan tetapi proses pengelompokan dengan metode Self Organizing Map memerlukan waktu yang cukup lama serta dapat terjadi kesalahan dalam perhitungannya apabila dilakukan secara manual, sehingga pada penelitian ini dibuat program aplikasi untuk proses pengelompokan objek dengan metode Self Organizing Map menggunakan bahasa pemrograman R. Output dari program aplikasi tersebut berupa proses clustering yang terdiri dari hasil perhitungan tiap iterasi dan hasil pengelompokan objek yang termuat dalam lembar kerja ‘Console’ pada software R. Setelah program aplikasi selesai dibuat, kemudian diaplikasikan pada data Indeks Pembangunan Manusia Provinsi Aceh tahun 2013. Dari program aplikasi tersebut dengan menentukan terlebih dahulu klaster yang akan dibentuk yaitu 4 klaster diperoleh jumlah anggota klaster ke 1,2,3, dan 4 secara berturut-turut adalah 10, 2, 1, dan 11.Kata kunci : Analisis Klaster, Self-Organizing Map, R  OBJECTGROUPING APPLICATION PROGRAM WITH SELF ORGANIZING MAP METHOD USING R ABSTRACTCluster analysis is one of multivariate analysis technique that is purposed to alocate a group of object of independent groups, the so-called cluster, so as to each object in a same group is homogeneous, whilst each object in different group is heterogeneous. In this research, the process of cluster analysis is conducted by employing Self Organizing Map method. Self Organizing Map is one of method in artificial neural network that use unsupervised learning. However, the process of grouping of Self Organizing Map took a long time and it can generate mistakes in its calculation if it is conducted manually, for that concern this research provides a program application for the grouping process with Self Organizing Map using R programming language. Output of the application program  is a clustering process that consist of calculation result for each iteration and object grouping result provided in Console worksheet in R software. After the application program is completely created, finally it is applied to data of Human Development Index of Aceh province in 2013. From the application program, by first determining the cluster to be formed ie 4 clusters obtained by the number of cluster members to 1,2,3 and 4 respectively are 10, 2, 1, and 11.Key Words: Cluster Analysis, Self-Organizing Map, R-language
Pengaruh Pembelajaran Berbasis Masalah Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa SMA Zulkarnain .; Siti Fatimah; jarnawi Afgani Dahlan
Pasundan Journal of Mathematics Education Jurnal Pendidikan Matematika Vol. 6 No. 2 (2016): Pasundan Journal of Mathematics Education: Jurnal Pendidikan Matematika
Publisher : Kerjasama Program Magister Pendidikan Matematika Pascasarjana Universitas Pasundan dengan Asosiasi Guru Matematika Indonesia (AGMI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/pjme.v6i2.2650

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menelaah kemampuan berpikir kritis matematis siswa yang belajar melalui pembelajaran berbasis masalah dan siswa yang belajar melalui pembelajaran biasa. Penelitian ini merupakan penelitian kuasi eksperimen dengan desain kelompok kontrol non ekivalen. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMAN 1Rambah Samo tahun pelajaran 2013/2014. Sampel penelitian diambil dua kelas yaitu kelas eksperimen dan kelas kontrol dengan menggunakan teknik purposive sampling. Instrumen dalam penelitian ini adalah tes dan non tes. Instrumen tes berupa soal tes kemampuan berpikir kritis matematis dan lembar observasi. Berdasarkan analisis data menggunakan SPSS 16.0 penelitian menemukan bahwa kemampuan berpikir kritis matematis siswa yang belajar melalui pembelajaran berbasis masalah lebih baik dari pada siswa yang belajar melalui pembelajaran biasa. Ditinjau dari kemampuan awal matematis siswa, terdapat perbedaan peningkatan kemampuan berpikir kritis matematis siswa yang belajar melalui pembelajaran berbasis masalah.