Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

ANALISIS TENAGA KERJA TERHADAP KEGIATAN SEKTOR EKONOMI DALAM PERENCANAAN KOTA KABUPATEN KARIMUN Tri Gamela Saldy; Dina Fara Waidah; Tiuridah Silitonga; Panji Pangestu
Bina Tambang Vol 4, No 2 (2019): JURNAL BINA TAMBANG
Publisher : Jurusan Teknik Pertambangan FT UNP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (489.788 KB)

Abstract

Abstract. Labor is every person who is able to do work to produce goods or services to meet needs. Economic sector activities and urban planning have important relationships in the development plan. Gross Regional Domestic Product (GRDP) is one of the references that can be used in determining the ability of economic resources and shows the rate of economic growth so that the economic base sector of a region is known. The problem raised in this study is that urban development planning in Karimun Regency is not in accordance with the activities of the economic sector which is the base sector.The research method used in this study is the LQ (Location Quotient) Analysis which is to analyze the potential or base sector in the economy in an area,  namely the entire workforce and GRDP according to the main employment sector and the sample, which is based on labor data in nine main employment sectors and GRDP at current prices with data for 2011-2015 for the Karimun Regency and Riau Islands Province. The results obtained in this study are the first Agricultural sector plays a role as a base sector in economic growth in Karimun Regency, then the second base sector is the Construction sector.  Keywords: Labor,  economic sector, city planning, GRDP, LQ Analysis
KAJIAN TEORI LOKASI CHRISTALLER TERHADAP JARINGAN PELAYANAN SARANA PERDAGANGAN DI PULAU KARIMUN BESAR Yurika Afrianita; Asa Bintang Kapiarsa; Tiuridah Silitonga; Muhammad Thaha Yasin Ramadhan; Siska Kurnia Novianty
JURNAL PELITA KOTA Vol 3 No 1 (2022): JURNAL PELITA KOTA, FEBRUARY 2022
Publisher : Karimun University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51742/pelita.v3i1.469

Abstract

Karimun Regency is a regency in the Riau Archipelago which is also bordered by neighboring countries, namely Malaysia and Singapore. Karimun Besar Island has a market that is used as a means to fulfill life and revive the economic system of a city or region. This study aims to test whether Christaller's location theory is still relevant to the trade service network on the island of Karimun Besar. This study uses a survey approach using qualitative descriptive analysis. The analysis technique is descriptive qualitative by using Christaller's location theory. The method used is descriptive qualitative and observation supported by Arcgis spatial analysis. The results show that Christaller's location theory is still relevant because it explains that a location can serve various needs which are located in a place called the center (central place theory). On the island of Karimun Besar, the center of service is the Puan Maimun Market. Keywords: Christaller's Location Theory, Big Karimun Island Trade Center Abstrak Kabupaten Karimun merupakan kabupaten yang berada di Kepulauan Riau yang juga berbatasan dengan negara tetangga yaitu Malaysia dan Singapura. Pulau Karimun besar memiliki pasar yang dijadikan sebagai sarana untuk pemenuhan hidup dan membangkitkan sistem perekonomian suatu kota atau wilayah. Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah teori lokasi Christaller masih relevan dengan jaringan pelayanan sarana perdagangan di Pulau Karimun besar. Penelitian ini menggunakan pendekatan survey menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Teknik analisis berupa deskriptif kualitatif dengan menggunakan teori lokasi Christaller. metode yang digunakan adalah kualitatif deskriptif serta observasi yang didukung dengan analisis spasial Arcgis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa teori lokasi Christaller masih relevan karena menjelaskan tentang suatu lokasi dapat melayani berbagai kebutuhan yang letaknya pada tempat yang disebut pusat (central place theory). Teori lokasi Christaller menjadi tempat pusat yang memiliki tingkatan-tingkatan yang sesuai dengan kemampuan dalam melayani kebutuhan masyarakat. Di pulau Karimun besar, yang menjadi pusat pelayanan yaitu berada di Pasar Puan Maimun. Kata Kunci: Teori Lokasi Christaller, Pusat Perdagangan Pulau Karimun Besar
KAJIAN TEORI LOKASI WEBER TERHADAP KEBERADAAN INDUSTRI KERUPUK BONA DI LUBUK SEMUT KECAMATAN KARIMUN KABUPATEN KARIMUN Muhammad Thaha Yasin Ramadhan; Asa Bintang Kapiarsa; Tiuridah Silitonga; Yurika Afrianita; Normasela
JURNAL PELITA KOTA Vol 3 No 1 (2022): JURNAL PELITA KOTA, FEBRUARY 2022
Publisher : Karimun University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51742/pelita.v3i1.471

Abstract

The Bona Cracker Industry in Lubuk Semut, Karimun District, Karimun Regency, Riau Islands has been established for 11 years. In the last 2 years or so, this industry has experienced a decline. The main cause is the difficulty in selling crackers due to the Covid-19 pandemic. The owner of the industry must reduce the workforce to minimize the cost of labor. This study aims to test whether Weber's location theory is still relevant to determining industrial location in this modern era. This study uses a survey approach using qualitative descriptive analysis. The source of the data used is by using primary data. Primary data is data obtained directly from the research subject. The data was obtained from interviews with the subject, namely the owner of the Bona cracker industry and obtained the results of observations. The analysis technique is a qualitative descriptive using Weber's location theory. The results show that the industrial model is in accordance with Weber's Theory because the Bona Cracker Industry has a maximum level of profit where the total cost of transportation and identical labor is minimum and the location selection is based on the principle of minimal costs. Keywords: Weber's Location Theory, Bona Cracker Industry Abstrak Industri Kerupuk Bona di Lubuk Semut, Kecamatan Karimun, Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau sudah berdiri selama 11 tahun. Pada kurang lebih 2 tahun terakhir, industri ini mengalami penurunan. Penyebab utama adalah kesulitan dalam penjualan kerupuk dikarenakan adanya Pandemi Covid-19. Pemilik industri harus mengurangi tenaga kerja untuk meminimum biaya terhadap tenaga kerja. Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah teori lokasi Weber masih relevan dengan penentuan lokasi industri di era modern ini. Penelitian ini menggunakan pendekatan survey menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Sumber data yang digunakan yaitu dengan menggunakan data primer. Data primer adalah data yang didapatkan langsung dari subjek peneliti. Data tersebut diperoleh dari hasil wawancara terhadap subjek yakni pemilik industri kerupuk Bona dan diperoleh hasil observasi. Teknik analisis berupa deskriftip kualitatif dengan menggunakan teori lokasi weber. Hasil penelitian menunjukkan model industri tersebut sesuai dengan Teori Weber karena Industri Kerupuk Bona memiliki tingkat keuntungan yang maksimum dimana total biaya transportasi dan tenaga kerja yang identik minimum dan Pemilihan lokasi didasarkan pada prinsip biaya minimal. Kata Kunci: Teori Lokasi Weber, Industri Kerupuk Bona
STRATEGI PENGELOLAAN SAMPAH DI KELURAHAN PAMAK KECAMATAN TEBING KABUPATEN KARIMUN Ivan Tofani; Tiuridah Silitonga; Yurika Afrianita; Tesiherdawati
JURNAL PELITA KOTA Vol 3 No 2 (2022): JURNAL PELITA KOTA, AUGUST 2022
Publisher : Karimun University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51742/pelita.v3i2.583

Abstract

Pamak Village is one of the villages in Karimun Regency which has problems related to waste, one of which is less than optimal in waste management which will have an impact on the community and the surrounding environment. This condition is exacerbated by the lack of public awareness in protecting the environment and managing waste. The local government also has an important role in managing waste such as providing supporting infrastructure. This study aims to determine the appropriate waste management strategy in Pamak Village, Tebing District, Karimun Regency, by looking at internal and external factors. The method used is qualitative with a descriptive approach. The results of the study indicate that the strength (strength) that is owned is the presence of sufficient Human Resources. The weakness is the lack of supporting infrastructure such as Temporary Disposal Sites and garbage bins. Opportunities that are owned are the existence of support from the private sector and the government in managing waste in Pamak Village and the threats they have are changes in spatial planning which is a joint commitment to the local government with limited land for waste disposal. Keywords: Strategy, Waste Management, SWOT Analysis Abstrak Kelurahan Pamak merupakan salah satu Kelurahan di Kabupaten karimun yang memiliki permasalahan terkait sampah salah satunya kurang optimal dalam pengelolaan sampah yang nantinya akan berdampak pada masyarakat maupun lingkungan sekitar. Kondisi ini diperparah karena kurangnya kesadaran masyarakat dalam menjaga lingkungan serta mengelola sampah. Pemerintah setempat juga memiliki peran penting dalam mengelola sampah seperti penyediaan infrastruktur pendukung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pengelolaan sampah yang tepat di Kelurahan Pamak Kecamatan Tebing Kabupaten Karimun yaitu dengan melihat dari faktor internal maupun eksternal. Metode yang digunakan yaitu kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kekuatan ( strength) yang dimiliki yaitu adanya Sumber Daya Manusia yang cukup. Kelemahannya yaitu kurangnya infrastruktur pendukung seperti Tempat Pembuangan Sementara maupun bak sampah. Peluang yang dimiliki yaitu Adanya dukungan dari pihak swasta maupun pemerintah dalam mengelola sampah di Kelurahan Pamak dan ancaman yang dimiliki yaitu Perubahan tata ruang yang merupakan adanya komitmen bersama pemerintah daerah dengan keterbatasan tanah untuk pembuangan sampah. Kata Kunci: Strategi, Pengelolaan Sampah, Analisis SWOT
EVALUASI KONSISTENSI PROGRAM DAN KEGIATAN DALAM RKPD DAN PPAS DINAS PUPR KABUPATEN KARIMUN TAHUN 2017-2019 Diky Budiman; Tiuridah Silitonga; Muhammad Thaha Yasin Ramadhan Thaha; Yurika Afrianita
JURNAL PELITA KOTA Vol 3 No 2 (2022): JURNAL PELITA KOTA, AUGUST 2022
Publisher : Karimun University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51742/pelita.v3i2.585

Abstract

Consistency of planning and budgeting in programs and activities is a process of integrating and strengthening the preparation of plans and budgets in achieving development goals. Assessing the consistency of programs and activities between planning and budgeting at the PUPR Office of Karimun Regency, an analysis was carried out through the 2017-2019 RKPD and PPAS documents. The purpose of this study was to determine and evaluate the consistency of programs and activities in the RKPD and PPAS of the Karimun Regency PUPR Service in 2017-2019. The research method used is descriptive qualitative. The results of this study indicate that the consistency of programs and activities in planning and budgeting documents at the PUPR Office of Karimun Regency in 2017-2019 is in the very good category and there are only a few programs and activities that are not consistent between planning and budgeting, this happens because the results the evaluation did not achieve some of the planned objectives, there were budget limitations, lack of coordination between regional apparatus, adjustment of central government policies with regional governments, (emergency) circumstances that determine budget shifts between organizational units, between activities and between types of spending. The advice given is to increase the intensity of information and communication with higher levels of government, improve the quality of HR officers/planners in carrying out each proposed activity, improve knowledge of the apparatus involved in budgeting and increase commitment to maintain planning and budgeting consistency and increase the use of e-information technology. planning and e-budgeting. Keywords: Consistency, Planning, Budgeting Abstrak Konsistensi perencanaan dan penganggaran dalam program dan kegiatan merupakan proses keterpaduan dan penguatan penyusunan rencana dan anggaran dalam pencapaian tujuan pembangunan. Menilai konsistensi program dan kegiatan antara perencanaan dan penganggaran di Dinas PUPR Kabupaten Karimun dilakukan analisis melalui dokumen RKPD dan PPAS tahun 2017-2019. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mengevaluasi konsistensi program dan kegiatan dalam RKPD dan PPAS Dinas PUPR Kabupaten Karimun tahun 2017-2019. Metode penelitian yang digunakan yaitu deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa Konsistensi program dan kegiatan dalam dokumen perencanaan dan penganggaran di Dinas PUPR Kabupaten Karimun pada tahun 2017-2019 berada pada kategori sangat baik dan hanya ada beberapa program dan kegiatan yang belum konsisten antara perencanaan dan penganggaran, hal ini terjadi karena Hasil evaluasi tidak mencapai beberapa tujuan yang direncanakan, ada batasan anggaran, kurangnya koordinasi antar perangkat daerah, penyesuaian kebijakan pemerintah pusat dengan pemerintah daerah, keadaan (darurat) yang menentukan pergeseran anggaran antar unit organisasi, antar kegiatan dan antar jenis belanja. Saran yang diberikan yaitu meningkatkan intensitas informasi dan komunikasi dengan pemerintah yang lebih tinggi, meningkatkan kualitas Petugas SDM/perencana dalam melakukan setiap usulan kegiatan, perbaikan pengetahuan aparatur yang terlibat dalam penganggaran dan peningkatan komitmen untuk menjaga konsistensi perencanaan dan penganggaran serta meningkatkan pengunaan teknologi informasi e-planning dan e-budgeting. Kata Kunci: Konsistensi, Perencanaan , Penganggaran
STRATEGI PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN DI KAWASAN PERBATASAN DAN PERKOTAAN TANJUNG BALAI KARIMUN Muhammad Thaha Yasin Ramadhan; Asa Bintang Kapiarsa; Tiuridah Silitonga; Yurika Afrianita; Siska Kurnia Novianty; Normasela; Tesiherdawati; Ika Putri Ramadani Lailatul Shima
JURNAL PELITA KOTA Vol 4 No 1 (2023): JURNAL PELITA KOTA, FEBRUARY 2023
Publisher : Karimun University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51742/pelita.v4i2.710

Abstract

The new direction in the current development process is through the implementation of the Sustainable Development Goals (SDGs)/ Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) to remote areas, border areas and also underdeveloped areas. One of the border areas that is undergoing significant development in Indonesia is Karimun Regency. Karimun Regency is one of the areas in the Riau Archipelago Province that exercises with Singapore and Malaysia. The development center of Karimun Regency itself is in the Tanjung Balai Karimun Urban Area. This area can be a trigger for sustainable development in other border areas. So, the purpose of this research was develop a strategy for developing TPB in Tanjung Balai Karimun Urban Areas using a SWOT analysis. The research method used in this research is by using a qualitative descriptive analysis method. This resulted in 30 main TPB strategies that needed to be further developed in the Tanjung Balai Karimun Urban Area.
PENGEMBANGAN KAWASAN PARIWISATA KOTA TUA TANJUNG BALAI KARIMUN virgi selki susiani; Anita Kurniasari; Fablillah Kurniawansyah; Putri Sri Wahyuni; Vilda Agustina Ayu; Ananda Pratama; Ditasari Nabila; Delsya Fitri Dewi; Hendra Priyatna; Asa Bintang Kapiarsa; Ivan Tofani; Tiuridah Silitonga
JURNAL PELITA KOTA Vol 4 No 2 (2023): JURNAL PELITA KOTA, AUGUST 2023
Publisher : Karimun University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51742/pelita.v4i2.965

Abstract

Kawasan kota tua karimun merupakan salah satu contoh dari banyaknya kawasan kota tua di Indonesia Meskipun Kabupaten Karimun mayoritas penduduknya melayu, tetapi bangunan tua di wilayah ini umumnya didominasi oleh peninggalan china peranakan yang telah bermukim di kawasan ini sejak 1800 – an, selain peninggalan china peranakan terdapat juga beberapa peninggalan pemerintahan hindia-belanda di kabupaten ini, namun seiring dengan berjalannya waktu bangunan – bangunan di kawasan kota tua sudah mulai banyak lapuk termakan usia tak jarang kasus bangunan ambruk sering terjadi di kawasan ini, bangunan tersebut ambruk lantaran kurang atau tidak adanya perawatan serta perhatian dari masyarakat sekitar dan pemerintah Analisis SWOT dan analisa Lesson Learned dilakukan untuk mendapatkan gambaran permasalahan yang terjadi, sehingga dapat tergambarkan kondisi bangunan serta menentukan apa saja yang berjalan dengan baik dan apa saja yang tidak baik dan meletakkan langkah - langkah yang dapat digunakan tujuannya ialah agar kita bisa mendapatkan langkah - langkah yang dibutuhkan untuk melestarikan kawasan kota tua serta dapat menjadi daya tarik pariwisata tambahan di kabupaten karimun Kata Kunci: Kota Tua, Peninggalan Budaya dan Pariwisata
PENGEMBANGAN KAWASAN PESISIR PULAU KARIMUN BESAR DALAM MENGHADAPI PERUBAHAN IKLIM Anita Kurniasari; Fablillah Kurniawansyah; Putri Sri Wahyuni; Vilda Agustina Ayu; Virgi Selki Susiani; Asa Bintang Kapiarsa; Ivan Tofani; Tiuridah Silitonga; Diky Budiman
JURNAL PELITA KOTA Vol 4 No 2 (2023): JURNAL PELITA KOTA, AUGUST 2023
Publisher : Karimun University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51742/pelita.v4i2.967

Abstract

The phenomenon of coastal problems facing climate change in the coastal area of the Coastal Area has an impact on natural changes. Climate change has the potential to cause flooding through increased rainfall and increased sea levels due to melting ice at the Earth's poles (Satterthwaite, 2008). The coastal area includes the coastline, beaches and sea waters near the coast. The series is described in the following sectors: Natural resources, infrastructure, tourism economy, socio-culture and natural disasters. According to the National Survey and Mapping Coordinating Agency (BAKOSURTANAL) the boundaries of coastal areas are areas where there is still the influence of maritime activities and as far as concentration (village) ) fisherman. For planners, climate change is a form of uncertainty, so that the issue of climate change is the main focus for all parties (Zandvoort, et al., 2018; in Fekri, 2018). The type of research used is descriptive qualitative method. The location of this research is in the administrative area of the Coastal Area. This article uses a SWOT analysis and a Likert scale.