Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PETA SEBARAN IKAN CAKALANG (Katsuwonus pelamis) BERDASARKAN BEBERAPA PARAMETER LINGKUNGAN DI TELUK BONE DAN LAUT FLORES Muhammad Jamal; Ernaningsih Ernaningsih; Hasrun Hasrun; M. Banda Selamat
Torani Journal of Fisheries and Marine Science Vol. 26 No. 1 (2016)
Publisher : Hasanuddin University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (15.153 KB) | DOI: 10.35911/torani.v26i1.2618

Abstract

Bone Strait and Flores sea are Indonesian waters which has a high fish resources, especially Katsuwonuspelagicus. Those waters are also affected by climate change. Aims of study were to examined distribution map ofKatsuwonus fish based on environemental condition at Bone Strait and Flores Sea. Study was conducted for fourmonths (May – August 2015). Environment parameters (Sea level temperature, Chl a, salnity and pH) wasmeasured in situ at fishing area and fish weight data was measured through measuring fish that caught from poleand line fishermen. Results showed that Katsuwonus from Bone Strait (1 – 2 kg and 3.5 – 5 kg) tended to distributeat temperature, Chl a, salinity and pH account for 29.3oC – 30oC, 0.8 – 1.5 mg/m3 and 28 – 30 o/oo, 7.95 – 8.37respectively. meanwhile fish with 2 – 2.5 kg was distributed at 30oC – 30.3oC, 0.6 – 0.7 mg/m3, 28 – 29 o/oo and8.32 – 8.5 for temperature, Chl a, salinity and pH, respectively. At Flores Sea, Katsuwonus with 1.2 – 1.5 kgtended to distribut at 29.5oC – 30oC, 0.12 – 0.16 mg/m3, 28 – 30 o/oo and 7.95 – 8.57 for temperature, chl a, salinityand pH, respectively. Fish with weight 1.5 – 2.2 kg was spread at 28.5oC – 29oC for temperature, 0.1 – 0.13mg/m3 chl a, 28 – 30o/oo for salinity and 8.38 – 8.5 for pH.Keywords : Distribution map, Katsuwonus fish, environmental factor, Bone Strait and Flores Sea.
Karakteristik Daerah Potensial Penangkapan Ikan Cakalang di Teluk Bone-Laut Flores Berdasarkan Data Satelit Suhu Permukaan Laut dan Klorofil-A pada Periode Januari-Juni 2014 Mukti Zainuddin; Safruddin Safruddin; St. Aisjah Farhum; Alfa Nelwan; M. Banda Selamat; Sarip Hidayat; Sudirman Sudirman
Jurnal IPTEKS Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan Vol. 2 No. 3 (2015)
Publisher : Hasanuddin University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1301.224 KB) | DOI: 10.20956/jipsp.v2i3.76

Abstract

ABSTRAKTeluk Bone-Laut Flores merupakan salah satu daerah potensial penangkapan ikan cakalang terbaik di Indonesia timur.  Perairan tersebut menjadi target utama operasi penangkapan bagi nelayan pole and line. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan karakteristik daerah potensial penangkapan ikan tersebut menggunakan data suhu permukaan laut (SPL) dan klorofil-a pada periode Januari-Juni 2014.  Penelitian ini menggunakan metode survei dengan mengumpulkan data hasil tangkapan dan posisi penangkapan setiap kali melakukan kegiatan penangkapan.  Data SPL dan klorofil-a dari citra satelit Terra/MODIS kemudian diekstrak dari lokasi penangkapan ikan cakalang untuk mempelajari kondisi oseanografi yang sesuai dengan keberadaan ikan tersebut.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil tangkapan ikan cakalang tertinggi didapatkan pada bulan Mei yaitu sekitar 138 ekor/setting.  Hasil tangkapan tersebut bersesuaian dengan kondisi SPL berkisar antara 29,75°C dan 30,25°C dan konsentrasi klorofil-aantara 0,125 dan 0,213 mg m-3.  Kenyataan ini menunjukkan bahwa kedua faktor oseanografis tersebut menjadi indikator penting untuk memahami dinamika spasial pergerakan dan konsentrasi ikan cakalang di Teluk Bone terutama pada periode Januari-Juni.