Raekha Azka
Program Studi Pendidikan Matematika UIN Sunan Kalijaga

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Hubungan Motivasi Belajar dan Persepsi Siswa terhadap Gaya Mengajar Guru dengan Prestasi Belajar Matematika Raekha Azka
Jurnal Pengembangan Pembelajaran Matematika Vol. 1 No. 1 (2019)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (227.946 KB) | DOI: 10.14421/jppm.2019.011-03

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar hubungan motivasi belajar dan persepsi siswa terhadap gaya mengajar guru dengan prestasi belajar matematika siswa MA.Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif . Teknik pengambilan data digunakan metode tes untuk mengetahui prestasi belajar matematika siswa dan metode angket untuk mengetahui motivasi belajar dan persepsi siswa terhadap gaya mengajar guru. Analisis data menggunakan analisis regresi linear ganda.Hasil penelitian menunjukkan ada  hubungan yang positif dan signifikan antara motivasi belajar terhadap prestasi belajar matematika. Ada hubungan yang positif dan signifikan antara persepsi siswa terhadap gaya mengajar guru terhadap prestasi belajar matematika. Dan ada hubungan positif dan signifikan antara motivasi belajar dan persepsi siswa terhadapa gaya mengajar guru secara bersama-sama dengan prestasi belajar matematika siswa MA