Claim Missing Document
Check
Articles

MULTIGRADE TEACHING: UPAYA MENGATASI MASALAH PENDISTRIBUSIAN GURU YANG TIDAK MERATA DI INDONESIA Hendikawati, Putriaji
Lembaran Ilmu Kependidikan Vol 37, No 1 (2008)
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

One of classic education‘s problem in Indonesia is the teacher distribution is notspread evenly. This problem that happened mainly at isolated area, had emphasizedteacher to teach more than one lesson, moreover to teach more than one class. Thiskind of teaching called multi grade teaching (MGT) or it was known as multi classteaching in Indonesia. The characteristic of this teaching identified when teacherteached two or more different class grade in the same room, also in the same time.MGT can be applied for the several reasons, such as geography position is difficult tobe reached, limition of class room, lack of teacher, small number of student, the absentof teacher, or maybe because of the safety factor and emergency situation that happenlike on evacuation area that impacted by disaster. The development of this modelneeds to be handled careful, starts from curriculum development and also materialdevelopment, therefore advice, examine and deep perfection by education expert stillneed to be done continuously.Kata kunci: multigrade teaching, pendistribusian, guru, tidak merata.
Analisis Faktor yang Mempengaruhi Indeks Prestasi Mahasiswa Hendikawati, Putriaji
Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif Vol 2, No 1 (2011): Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif
Publisher : Jurusan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Sema

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/kreano.v2i1.1243

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan untuk mengungkap dan menganalisis faktor-faktor yangmempengaruhi perolehan indeks prestasi mahasiswa. Populasi penelitian adalahmahasiswa program studi Pendidikan Matematika FMIPA Unnes dan dipilih sampelsebanyak 3 kelas. Pengambilan sampel dilakukan dengan cara stratified cluster randomsamplingdengan sampel penelitian berjumlah 114 mahasiswa.Hasil penelitian menunjukkan bahwa Indeks Prestasi (IP) mahasiswa dipengaruhioleh beberapa variabel antara lain: variabel suasana hati, membagi waktu, hubungandengan keluarga, penjelasan dosen, suasana tempat tinggal, kegiatan selain kuliah, bakat,adaptasi lingkungan, pantauan orang tua, perhatian orang tua, pergaulan, makan dan gizi,IQ dan EQ, kemampuan sosialisasi, kondisi keuangan, suasana belajar kampus, pancaindera kemampuan menangkap materi, dan olahraga. Setelahdilakukan analisis faktor danproses reduksi diperoleh5 faktor yang mempengaruhi IP mahasiswa. Lima faktor tersebutadalah Faktor Manajemen Diri, Faktor Lingkungan Sekitar, Faktor Kondisi Eksternal,Faktor Kondisi Fisik dan Faktor Olahraga.Hasil penelitian ini bermanfaat bagi mahasiswa serta para dosen khususnyapenentu kebijakan di jurusan Matematika FMIPA Unnes, untuk mengembangkan sertameningkatkan faktor-faktor yang mempengaruhi IP mahasiswa yang berhubungan dengankebijakan dalam kampus agar dapat memberikan kontribusi positif bagi perolehan IPmahasiswa. Kata kunci: analisis faktor, indeks prestasi, mahasiswa.
PENDAMPINGAN PENYUSUNAN PROPOSAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS BAGI GURU MI ROUDLOTUL HUDA GUNUNGPATI SEMARANG Hendikawati, Putriaji; DN, Nuriana Rachmani; Susilo, Bambang Eko
Jurnal Abdimas Vol 20, No 1 (2016): Juni 2016
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M), Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Peningkatan mutu pendidikan dapat tercapai dengan baik jika guru dapat mengidentifikasi dengan baik permasalahan yang terjadi di kelasnya untuk kemudian dicarikan jalan penyelesaiannya. Pelaksanaan identifikasi permasalahan dan penyelesaiannya ini dapat dilakukan pada penelitian tindakan kelas. Pendampingan penyusunan proposal penelitian tindakan kelas bagi guru MI Roudlotul Huda Gunungpati Semarang dimaksudkan agar guru dapat mengidentifikasi dengan baik masalah yang terjadi dalam pembelajaran, serta memilih dan melaksanakan strategi penyelesaian masalah yang dihadapi kemudian menyusunnya dalam sebuah proposal penelitian tindakan kelas sehingga peningkatan mutu pendidikan dapat tercapai.
PENGEMBANGAN BUKU AJAR STATISTIKA BERBANTUAN TIK DENGAN PENDEKATAN PENILAIAN PORTOFOLIO UNTUK MENINGKATKAN KOMUNIKASI DAN KONEKSI MATEMATIS Hendikawati, Putriaji; Arini, Florentina Yuni
Jurnal Penelitian Pendidikan Vol 33, No 2 (2016): Oktober 2016
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jpp.v33i2.9100

Abstract

This research was development research that aimed to develop and produce a Statistics textbook model that supported with ICT and portfolio based assessment. This book was designed to improve students ability in communication and mathematical connections. There were three stages in this research i.e. define, design, and develop. The textbooks consisted of 10 chapters which each chapter contains introduction, core materials and include examples and exercises. The textbook developed phase begins with the early stages of designed the book (draft 1) which then validated by experts. Revision of draft 1 produced draft 2 which then limited test for readability test book. Furthermore, revision of draft 2 produced textbook draft 3 which simulated on a small sample to produced a valid model textbook. The data were analyzed with descriptive statistics. The analysis showed that the Statistics textbook model that supported with ICT and portfolio based assessment valid and fill up the criteria of practicality.
Meningkatkan Pemahaman dan Mengembangkan Karakter Mahasiswa Melalui Pembelajaran Kolaboratif Berbasis Proyek Hendikawati, Putriaji; Sunarmi, Sunarmi; Mubarok, David
Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif Vol 7, No 2 (2016): Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif
Publisher : Jurusan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Sema

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/kreano.v7i2.4730

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah meningkatkan pemahaman serta mengembangkan karakter mahasiswa melalui pembelajaran berbasis proyek. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam 2 siklus pada mahasiswa Program Studi Matematika peserta perkuliahan Analisis Runtun Waktu di Jurusan Matematika FMIPA Universitas Negeri Semarang tahun akademik 2014/2015 sejumlah 43  mahasiswa. Prosedur penelitian tindakan mencakup 4 tahap, yaitu (1) perencanaan, (2) pelaksanaan tindakan, (3) observasi, dan (4) evaluasi-refleksi. Instrumen penilaian berupa tes, lembar observasi serta kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan terjadi peningkatan pemahaman mahasiswa yang ditunjukkan dengan peningkatan nilai rata-rata hasil belajar baik pada hasil proyek kelompok yaitu 72,2 pada siklus I dan meningkat menjadi 86,09 pada siklus II, maupun rata-rata hasil tes individu, yaitu 78,77 pada siklus I menjadi 83,56 pada siklus II. Serta peningkatan presentase jumlah mahasiswa yang memperoleh hasil belajar lebih dari 80 yaitu terdapat 20 mahasiswa (46,5%) pada siklus I menjadi 37 mahasiswa (86%) pada siklus II. Disamping itu, penelitian ini menumbuhkan karakter disiplin, rasa ingin tahu, kerjasama (toleran dan demokratis), tanggung jawab, jujur, peduli, serta cinta tanah air pada mahasiswa.The purpose of this study is to improve and developed the students abillity and character through project-based learning. This research was an action research performed in 2 cycles on 43 students in Analisis Runtun Waktu subject in Mathematics Department, Semarang State University. Action research procedure includes four stages: (1) planning, (2) implementation of the action, (3) observation, and (4) evaluation-reflection. Instrument used are tests, observation sheet and questionnaire. The results showed there are increase in student understanding shown by the increase in the average value of learning outcomes either on the results of the project groups: 72,2 in the first cycle and increased to 86,09 in the second cycle, and the average results of the individual tests, that is 78,77 in the first cycle to 83,56 in the second cycle. And increasing the percentage of the number of students who gained more than 80 learning outcomes which there are 20 students (46,5%) in the first cycle to 37 students (86%) in the second cycle. In addition, this study raise the character of discipline, curiosity, cooperation (tolerant and democratic), responsibility, honesty, caring, and love of the homeland to the student.
Aplikasi Matrix Labolatory untuk Perhitungan Sistem Antrian dengan Server Tunggal dan Majemuk Anam, Nafiul; Hendikawati, Putriaji
Scientific Journal of Informatics Vol 1, No 1 (2014): May 2014
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/sji.v1i1.3642

Abstract

Penelitian ini mengembangkan program aplikasi komputer dengan Matrix Labolatory (Matlab) sebagai alat bantu untuk menghitung aplikasi teori antrian. Program aplikasi yang dirancang dapat digunakan untuk menghitung berbagai komponen antrian seperti laju kedatangan dan pelayanan serta distribusinya, probabilitas pelayan menganggur, jumlah pelanggan serta waktu tunggu dalam antrian. Berdasarkan analisis dan perancangan program, perhitungan antrian yang dilakukan memiliki ketepatan hasil yang sama terhadap perhitungan secara teoretis dan mampu meningkatkan efisiensi waktu dalam perhitungan aplikasi sistem antrian. Program yang dibuat pada penelitian ini hanya terbatas untuk menghitung model antrian server tunggal dan majemuk dengan laju kedatangan berdistribusi poisson dan laju pelayanan berdistribusi eksponensial, untuk itu perlu pengembangan program lebih lanjut untuk model antrian dengan laju kedatangan dan pelayanan yang tidak memenuhi asumsi distribusi poisson dan eksponensial. 
Analisis Faktor yang Mempengaruhi Indeks Prestasi Mahasiswa Hendikawati, Putriaji
Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif Vol 2, No 1 (2011): Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif
Publisher : Jurusan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Sema

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/kreano.v2i1.1243

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan untuk mengungkap dan menganalisis faktor-faktor yangmempengaruhi perolehan indeks prestasi mahasiswa. Populasi penelitian adalahmahasiswa program studi Pendidikan Matematika FMIPA Unnes dan dipilih sampelsebanyak 3 kelas. Pengambilan sampel dilakukan dengan cara stratified cluster randomsamplingdengan sampel penelitian berjumlah 114 mahasiswa.Hasil penelitian menunjukkan bahwa Indeks Prestasi (IP) mahasiswa dipengaruhioleh beberapa variabel antara lain: variabel suasana hati, membagi waktu, hubungandengan keluarga, penjelasan dosen, suasana tempat tinggal, kegiatan selain kuliah, bakat,adaptasi lingkungan, pantauan orang tua, perhatian orang tua, pergaulan, makan dan gizi,IQ dan EQ, kemampuan sosialisasi, kondisi keuangan, suasana belajar kampus, pancaindera kemampuan menangkap materi, dan olahraga. Setelahdilakukan analisis faktor danproses reduksi diperoleh5 faktor yang mempengaruhi IP mahasiswa. Lima faktor tersebutadalah Faktor Manajemen Diri, Faktor Lingkungan Sekitar, Faktor Kondisi Eksternal,Faktor Kondisi Fisik dan Faktor Olahraga.Hasil penelitian ini bermanfaat bagi mahasiswa serta para dosen khususnyapenentu kebijakan di jurusan Matematika FMIPA Unnes, untuk mengembangkan sertameningkatkan faktor-faktor yang mempengaruhi IP mahasiswa yang berhubungan dengankebijakan dalam kampus agar dapat memberikan kontribusi positif bagi perolehan IPmahasiswa. Kata kunci: analisis faktor, indeks prestasi, mahasiswa.
Meningkatkan Pemahaman dan Mengembangkan Karakter Mahasiswa Melalui Pembelajaran Kolaboratif Berbasis Proyek Hendikawati, Putriaji; Sunarmi, Sunarmi; Mubarok, David
Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif Vol 7, No 2 (2016): Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif
Publisher : Jurusan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Sema

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/kreano.v7i2.4730

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah meningkatkan pemahaman serta mengembangkan karakter mahasiswa melalui pembelajaran berbasis proyek. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam 2 siklus pada mahasiswa Program Studi Matematika peserta perkuliahan Analisis Runtun Waktu di Jurusan Matematika FMIPA Universitas Negeri Semarang tahun akademik 2014/2015 sejumlah 43  mahasiswa. Prosedur penelitian tindakan mencakup 4 tahap, yaitu (1) perencanaan, (2) pelaksanaan tindakan, (3) observasi, dan (4) evaluasi-refleksi. Instrumen penilaian berupa tes, lembar observasi serta kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan terjadi peningkatan pemahaman mahasiswa yang ditunjukkan dengan peningkatan nilai rata-rata hasil belajar baik pada hasil proyek kelompok yaitu 72,2 pada siklus I dan meningkat menjadi 86,09 pada siklus II, maupun rata-rata hasil tes individu, yaitu 78,77 pada siklus I menjadi 83,56 pada siklus II. Serta peningkatan presentase jumlah mahasiswa yang memperoleh hasil belajar lebih dari 80 yaitu terdapat 20 mahasiswa (46,5%) pada siklus I menjadi 37 mahasiswa (86%) pada siklus II. Disamping itu, penelitian ini menumbuhkan karakter disiplin, rasa ingin tahu, kerjasama (toleran dan demokratis), tanggung jawab, jujur, peduli, serta cinta tanah air pada mahasiswa.The purpose of this study is to improve and developed the students abillity and character through project-based learning. This research was an action research performed in 2 cycles on 43 students in Analisis Runtun Waktu subject in Mathematics Department, Semarang State University. Action research procedure includes four stages: (1) planning, (2) implementation of the action, (3) observation, and (4) evaluation-reflection. Instrument used are tests, observation sheet and questionnaire. The results showed there are increase in student understanding shown by the increase in the average value of learning outcomes either on the results of the project groups: 72,2 in the first cycle and increased to 86,09 in the second cycle, and the average results of the individual tests, that is 78,77 in the first cycle to 83,56 in the second cycle. And increasing the percentage of the number of students who gained more than 80 learning outcomes which there are 20 students (46,5%) in the first cycle to 37 students (86%) in the second cycle. In addition, this study raise the character of discipline, curiosity, cooperation (tolerant and democratic), responsibility, honesty, caring, and love of the homeland to the student.
Pelatihan Pembelajaran Matematika Kreatif dengan Pendekatan Konstruktivisme bagi Guru-Guru Sekolah Dasar YPII Hendikawati, Putriaji; Wijayanti, Kristina; Sunarmi, Sunarmi; Veronica, Rahayu Budhiati; Waluya, Stevanus Budi
Jurnal Abdimas Vol 23, No 1 (2019): June
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M), Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Meningkatkan kualitas guru merupakan salah satu cara yang dapat dilakukan untuk meningkatkan mutu pendidikan. Upaya meningkatkan kualitas guru untuk menyelesaikan berbagai masalah dalam pembelajaran akan memberi dampak positif  dalam pembelajaran. Kualitas guru dapat ditingkatkan dengan menambah pengetahuan mengenai berbagai metode, pendekatan serta strategi yang dapat diterapkan dalam pembelajaran untuk mengatasi masalah pembelajaran di kelas sehingga dapat terwujud pembelajaran yang inovatif yang akan memaksimalkan pencapaian prestasi siswa. Seiring berkembangnya teori belajar, saat ini terjadi perubahan pada pembelajaran matematika di sekolah dasar yang menekankan pada pemahaman konsep dasar matematika. Pemahaman konsep akan tercapai bila siswa diberi kesempatan untuk mengalami sendiri pembelajaran yang diperolehnya dan hal ini dapat dicapai salah satunya dengan pendekatan konstruktivisme. Guru-guru Sekolah Dasar Kebon Dalem Semarang masih mengalami kesulitan dalam mengajarkan konsep matematika kepada siswanya. Berkaitan dengan masalah tersebut, maka dilaksanakan sosialisasi serta pelatihan kepada guru-guru Sekolah Dasar Kebon Dalem yang tergabung dalam Yayasan Penyelenggaran Ilahi Indonesia yang ada di Semarang tentang pembelajaran matematika kreatif dengan pendekatan konstruktivisme serta bagaimana menerapkannya dalam pembelajaran. Selama kegiatan para guru sangat tertarik dan antusias mengembangkan kemampuan mengajar matematika yang kreatif dengan pendekatan konstruktivisme sebagai solusi atas permasalahan membelajarkan matematika yang selama ini dialami.
PENDAMPINGAN PENYUSUNAN PROPOSAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS BAGI GURU MI ROUDLOTUL HUDA GUNUNGPATI SEMARANG Hendikawati, Putriaji; DN, Nuriana Rachmani; Susilo, Bambang Eko
Jurnal Abdimas Vol 20, No 1 (2016): Juni 2016
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M), Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Peningkatan mutu pendidikan dapat tercapai dengan baik jika guru dapat mengidentifikasi dengan baik permasalahan yang terjadi di kelasnya untuk kemudian dicarikan jalan penyelesaiannya. Pelaksanaan identifikasi permasalahan dan penyelesaiannya ini dapat dilakukan pada penelitian tindakan kelas. Pendampingan penyusunan proposal penelitian tindakan kelas bagi guru MI Roudlotul Huda Gunungpati Semarang dimaksudkan agar guru dapat mengidentifikasi dengan baik masalah yang terjadi dalam pembelajaran, serta memilih dan melaksanakan strategi penyelesaian masalah yang dihadapi kemudian menyusunnya dalam sebuah proposal penelitian tindakan kelas sehingga peningkatan mutu pendidikan dapat tercapai.