Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Metode Belajar Interaktif Berbasis Multimedia: Telaah Pembelajaran Ilmu Fiqh di Madrasah Aliyah Laboratorium di Kota Jambi Djisman Aziz
INNOVATIO: Journal for Religious Innovation Studies Vol 17 No 2 (2017)
Publisher : Postgraduate Studies UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (833.154 KB) | DOI: 10.30631/innovatio.v17i2.56

Abstract

Salah satu pendekatan yang dilakukan guru dalam meningkatkan mutu pembelajaran Ilmu Fiqh di MAN Laboratorium adalah metode interaktif berbasis multimedia, hal tersebut telah dikdukung oleh fasilitas yang memadai, namun penerapannya belum sepenuhnya dapat dilaksanakan. Hal ini terjadi karena terbatasnya kemampuan guru, baik dalam memahami metode maupun skill dalam menerapkannya. Meski penerapannya dilakukan seadanya dalam pembelajaran Ilmu Fiqh namun telah berhasil memudahkan dan menyenangkan siswa dalam memahami konten pelajaran tersebut.