naila aulia rahmah
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KAJIAN DAMPAK SAMPAH RUMAH TANGGA TERHADAP LINGKUNGAN DAN PEREKONOMIAN BAGI MASYARAKAT KECAMATAN SUKARAME KOTA BANDAR LAMPUNG BERDASARKAN PERSPEKTIF ISLAM novita sari; Dania Hellin Amrina; naila aulia rahmah
Holistic Journal of Management Research Vol 6 No 2 (2021): Volume 6 No 2 (2021 ) Holistic Journal of Management Research
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Bangka Belitung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (773.681 KB) | DOI: 10.33019/hjmr.v6i2.2734

Abstract

Sampah atau limbah rumah tangga adalah sampah yang berasaldari kegiatan sehari-hari dalam rumah tangga. Dampak sampah rumah tangga dapat mempengaruhi terhadap pencemaran lingkungan seperti seperti penurunan kualitas air, maka akan mempengaruhi terhadap kesehatan masyarakat dengan begitu maka pereekonomian juga akan terhambat. Namun jika diteliti lebih dalam bahwa sebenarnya dari limbah sampah rumah tangga dapat memberikan dampak positif, dengan cara memanfaatkan libah tersebut untuk dijual pada Bank Sampah, ataupun dapat membuat sebuah kerajinan dengan berbagai kreatifitas, dan hal tersebut justru dapat menambah perekonomian. Adapun peraturan yang mengatur tentang lingkungan hidup terutama pengelolaan sampah atau limbah rumah tangga yaitu diatur dengan peraturan pemerintah Nomor 81 Tahun 2012 Tentang Pengelolaan Sampah Rumah Tangga dan Sampah sejenis Sampah Rumah Tangga. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan mengetahui dampah dari Sampah Rumah Tangga terhadap perekonomian dan juga lingkungan masayarakat yang dilakukan pada Kecamatan Sukarame Kota Bandar Lampung dengan menggunakan metode penelitian kualitatif. Dari hasil observasi yang telah dilakukan membawa kesimpulan bahwa penting dilakukan adanya tindakan khusus mengenai kesadaran masyarakat agar tidak membuang sampah rumah tangga sembarangan agar dapat memutus dampak negatif dari limbah sampah tersebut. Kata Kunci : Limbah Sampah Rumah Tangga, pencemaran, lingkungan masyarakat