Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN GUIDED INQUIRY UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA Batseba Sipahelut; Markus Palobo
MAGISTRA Vol 6 No 1 (2019): Magistra: Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Publisher : Universitas Musamus, Merauke, Papua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35724/magistra.v6i1.1111

Abstract

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan prestasi belajar matematika dengan menerapkan model pembelajaran Guided inquiry. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan pada siswa kelas IX B SMP Negeri 2 Merauke tahun ajaran 2018/2019. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi dan metode tes. Instrumen lembar observasi untuk mengamati keterlaksanaan pembelajaran oleh guru dan siswa dalam pembelajaran matematika, dan instrumen tes berupa tes pilihan ganda dan essai untuk mengukur prestasi belajar. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif komparatif. Hasil analisis data diperoleh bahwa pada siklus I rata-rata 67,6 dengan persentase ketuntasan klasikal 28,5% meningkat pada siklus II menjadi rata-rata 73,31 dengan ketuntasan klasikal 100%. Hasil penelitian disimpulkan bahwa implementasi model pembelajaran Guided inquiry dapat meningkatkan prestasi belajar siswa kelas IX B SMP Negeri 2 Merauke. Kata Kunci: Guided inquiry, prestasi belajar
IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN GUIDED INQUIRY UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA Batseba Sipahelut; Markus Palobo
MAGISTRA Vol 6 No 1 (2019): Magistra: Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Publisher : Universitas Musamus, Merauke, Papua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35724/magistra.v6i1.1111

Abstract

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan prestasi belajar matematika dengan menerapkan model pembelajaran Guided inquiry. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan pada siswa kelas IX B SMP Negeri 2 Merauke tahun ajaran 2018/2019. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi dan metode tes. Instrumen lembar observasi untuk mengamati keterlaksanaan pembelajaran oleh guru dan siswa dalam pembelajaran matematika, dan instrumen tes berupa tes pilihan ganda dan essai untuk mengukur prestasi belajar. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif komparatif. Hasil analisis data diperoleh bahwa pada siklus I rata-rata 67,6 dengan persentase ketuntasan klasikal 28,5% meningkat pada siklus II menjadi rata-rata 73,31 dengan ketuntasan klasikal 100%. Hasil penelitian disimpulkan bahwa implementasi model pembelajaran Guided inquiry dapat meningkatkan prestasi belajar siswa kelas IX B SMP Negeri 2 Merauke. Kata Kunci: Guided inquiry, prestasi belajar