Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EVALUASI DAMPAK PROGRAM LAYANAN PUSAT BAHASA UNIVERSITAS LAMPUNG Irawan, Gandhi; Setiyadi, Ag Bambang; Herpratiwi, Herpratiwi
Jurnal Teknologi Informasi Komunikasi Pendidikan Vol 2, No 4 (2014): Jurnal Teknologi Informasi Komunikasi Pendidikan
Publisher : Jurnal Teknologi Informasi Komunikasi Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Objectives of the research are to measure satisfactory level: 1) the customers’ of Language Center’s administrative service, 2) the customers’ satisfactory level of Language Center’s academic service, 3) customers’ satisfactory level of Language Center’s facility service. This impact oriented evaluation was applied at Language Center University of Lampung. Instrument for collecting the data are observation and questionnaire and subsequently  analyzed by descriptive statistics. The result of this research are : 1) customers’ satisfactory level of Language Center’s administrative service reached 48,59 % (not  satisfying), 2) customers’ satisfactory level of Language Center’s academic service reached 47,89 % (not  satisfying), 3) customers’ satisfactory level of Language Center’s facility service reached 48,20 % (not  satisfying).Penelitian ini bertujuan untuk mengukur tingkat kepuasan: 1) pengguna pusat bahasa terhadap layanan administrasi Pusat Bahasa, 2) pengguna pusat bahasa terhadap layanan akademik Pusat Bahasa, 3) pengguna pusat bahasa terhadap layanan sarana prasarana Pusat Bahasa. Penelitian dengan metode evaluasi berorientasi dampak, dilaksanakan di Pusat Bahasa Universitas Lampung. Data dikumpulkan melalui observasi dan angket kemudian dianalisis dengan analisis statistik deskriptif. Hasil dari penelitian ini adalah: 1) Kepuasan pengguna Pusat Bahasa Universitas Lampung untuk layanan administrasi mencapai 48,59 % (tidak  memuaskan), 2) Kepuasan pengguna pusat bahasa untuk layanan akademik atau pelatihan mencapai 47,89 % (tidak memuaskan), 3) Kepuasan pengguna pusat bahasa untuk layanan sarana prasarana 48,20 % (tidak memuaskan).Kata kunci : administrasi, akademik, evaluasi