Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Instagram sebagai Medium Komunikasi Risiko di Masa Pandemi COVID-19: Studi Netnografi terhadap Komunitas Online KawalCOVID19.id Annisa Damayanti
Jurnal Komunikasi Pembangunan Vol. 18 No. 02 (2020): Juli 2020
Publisher : Institut Pertanian Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46937/18202032355

Abstract

Media sosial berperan signifikan selama pandemi COVID-19 sebab memungkinkan orang untuk berbagi berita, pengalaman pribadi dan sudut pandang satu sama lain secara real-time dan global. Kawalcovid19.id merupakan komunitas virtual yang menyebarkan informasi seputar COVID-19 yang akurat ditengah banjir informasi di masyarakat Indonesia. Sifat Two way communication dari media sosial membuat komunikasi risiko berhasil, di mana terjadi pertukaran informasi diantara para ahli dan masyarakat mengenai risiko dan managemennya atas situasi berisiko yang dihadapi sehingga dapat mengambil keputusan yang tepat untuk melindungi diri. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tren komunikasi risiko pada akun Instagram @kawalcovid19.id, fungsi komunikasi yang dijalankan komunitas sebagai agen gerakan sosial, dan pemaknaan khalayak terhadap komunikasi risiko yang dilakukan. Penelitian ini menggunakan metode studi netnografi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komunikasi risiko yang disampaikan melalui konten mendapatkan reaksi yang positif dan interaktif dari warganet, minat mereka terlihat lebih tinggi kepada konten yang diproduksi dalam bentuk infografis dengan isi pesan yang bersifat informatif dibandingkan yang edukatif. Pesan informatif berisi update kasus, himbauan protokoler kesehatan, informasi kebijakan pemerintah, dan informasi terkait ibadah. Kajian ini memperlihatkan bahwa komunikasi risiko akan efektif disampaikan melalui Instagram menggunakan konten infografis dan bersifat informatif.
MENINGKATKAN PERILAKU PEDULI LINGKUNGAN ANAK MELALUI PEMANFAATAN BARANG BEKAS (RECYCLE) PADA ANAK KELOMPOK B BA AISYIYAH REJOSARI TAHUN PELAJARAN 2015-2016 Annisa Damayanti; Warananingtyas Palupi; Ruli Hafidah
Kumara Cendekia Vol 6, No 1 (2018): Kumara Cendekia
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (188.934 KB) | DOI: 10.20961/kc.v6i1.34995

Abstract

Minat Belajar Anak dan Respon Orang Tua terhadap Pendampingan Belajar pada Masa Covid-19 (Studi Kasus Kecamatan Pahandut Palangka Raya) Muhammad Prayoga Hadi Kusuma; Ais Rantauni Setyowati; Helda Wati; Tumini Tumini; Elyami Maulida; Nor Raniah; Amelia Fitriani; Annisa Damayanti; Artani Hasbi; Muhammad Yusuf; Noor Hujjatusnaini
Madani: Jurnal Pengabdian Ilmiah Vol. 3 No. 2 (2020): Madani: Jurnal Pengabdian Ilmiah
Publisher : LP2M IAIN Sultan Amai Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (379.396 KB) | DOI: 10.30603/md.v3i2.1842

Abstract

This study aims to determine student interest in learning and parents' responses to learning assistance at home during the Covid-19 pandemic in Pahandut Palangka Raya District, Central Kalimantan. This research is a quantitative descriptive study with a survey method, in which the survey data is measured quantitatively and then the statistical correlation is sought. The research sample of students and parents of students respectively as many as 348 people. The sampling technique was purposive sampling, in the Pahandut District, Palangka Raya. The results of the study reported that students' interest in learning was in the "good enough" category, where the response of parents to children's learning assistance during the Covid-19 pandemic also showed a response in the "positive" category. Analysis of the results of variance shows very significant data (0.000 <0.05), which is interpreted as a positive correlation between student interest in learning and parental responses, which is 58% influencing children's interest simultaneously.