Claim Missing Document
Check
Articles

Found 17 Documents
Search

Implementation Color Filtering and Harris Corner Method on Pattern Recognition System Ahmad Zarkasi; Sutarno Sutarno; Huda Ubaya; Muhammad Fajar
Computer Engineering and Applications Journal Vol 6 No 3 (2017)
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (820.64 KB) | DOI: 10.18495/comengapp.v6i3.219

Abstract

Color recognition and angle detection of underwater objects can be done with the help of underwater robots (ROV) with image processing applications. The processing of the object's image is recognizing various shapes and colors of objects in the water. In this research, the color filtering and Harris corner method will be designed, studied, tested and implemented. The color filtering method is used to recognize object color patterns, while the Harris Corner method is used to detect angles of underwater objects. Then classify images to get data on environmental pattern recognition. The color patterns tested include red, green, yellow and blue. the results obtained are all color patterns can be recognized well. while the shape of the object being tested includes cubes, triangles, rectangles, pentagons, and hexagons. the results of testing some of the shapes can be detected with a good angle and others still have errors. This is because testing the form of objects is done in various positions, such as from the front, right, left, up and below. 
Perancangan Alat Sumber Daya Listrik Cadangan dengan Sistem Automatis Berbasis Mikrokontroller Arduino Uno dan Modul GSM Sim 800l Ahmad Zarkasi; Ilham Junius Angkotasan; Endang Darmawan Yudi; Muhammad Al Ravi
Annual Research Seminar (ARS) Vol 4, No 1 (2018): ARS 2018
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sumber daya listrik merupakan suatu sumber daya yang sangat bagi masyarakat. Hal ini perlu dilakukan sistem automatis dalam menghidupkan sumber daya listrik cadangan agar dapat membantu kinerja seseorang secara cepat dan hemat waktu. Pada penelitian ini dilakukan sistem automatis sumber daya listrik cadangan menggunakan arduino uno dan modul GSM SIM 800L dimana hasil dari penelitian ini berhasil menghidupkan sumber daya listrik secara automatis. Sumber daya listrik merupakan suatu sumber daya yang sangat bagi masyarakat. Hal ini perlu dilakukan sistem automatis dalam menghidupkan sumber daya listrik cadangan agar dapat membantu kinerja seseorang secara cepat dan hemat waktu. Pada penelitian ini dilakukan sistem automatis sumber daya listrik cadangan menggunakan arduino uno dan modul GSM SIM 800L dimana hasil dari penelitian ini berhasil menghidupkan sumber daya listrik secara automatis.
Implementation of Facial Landmarks Detection Method for Face Follower Mobile Robot Ahmad Zarkasi; Fachrudin Abdau; Agung Juli Anda; Siti Nurmaini; Deris Stiawan; Bhakti Yudho Suprapto; Huda Ubaya; Rizki Kurniati
Generic Vol 14 No 1 (2022): Vol 14, No 1 (2022)
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This paper presents a new technique for facesrecognition based on auto-extracted facial marks. Our landmarks are those related to the outer corner of the nose. With extracted landmarks, a triplet of areas and their associated geometric invariance are formed. Where later the points on the outer corners of the eyes and nose will be connected with lines that will form a triangle. Later the line length will be calculated using the Euclidean Distance formula so that the area value of the triangle can be obtained. Then the data obtained will be trained using the Support Vector Machine algorithm so that they can recognize faces. And later the system will be implanted into a mobile robot with raspberry.
Implementasi Logika Fuzzy Pada Sendok Makan Penderita Parkinson Muhammad Naufal Halim; Ahmad Zarkasi; Arti Dian Nastiti
Generic Vol 12 No 1 (2020): Vol 12, No 1 (2020)
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dimaksudkan untuk membuat rancang bangun alat bantu makan berupa sendok yang dikhususkan untuk penderita Parkinson. Implementasi sendok penderita Parkinson dalam penelitian ini mengunakan sensor 3-Axis gyroscope accelerometer MPU-6050, mikrokontroler ESP32, dan motor stepper SG-90 untuk menstabilkan posisi sendok akibat getaran tangan penderita Parkinson. Data yang diperoleh dari penelitian ini adalah sensor MPU-6050 yang mendeteksi getaran tangan penderita lalu data tersebut distabilkan menggunakan logika Fuzzy yang berfungsi untuk meminimalisir error pada sensor MPU-6050.
Analisis Pengenalan Pola Citra Jarak Objek Menggunakan Fuzzy Logic Ahmad Zarkasi; Sutarno Sutarno; Huda Ubaya; Denny Wahyudi Marzuk
Annual Research Seminar (ARS) Vol 3, No 1 (2017): ARS 2017
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Untuk mengenali objek pada citra dua dimensi bukanlah hal yang cukup mudah, proses untuk mengenali atau mendeteksi suatu objek memerlukan pemisahan terlebih dahulu pada bagian atau segmen citra, proses ini biasa dikenal dengan proses segmentasi [2]. Menurut Forsyth dan Ponce [8], kegunaan segmentasi adalah mengambil informasi dari citra seperti pencarian bagian mesin, pencarian manusia, dan pencarian citra yang serupa. Pada penelitian akan mengimplementasikan pengolahan citra dari kamera secara real-time dengan metode segmentasi warna, yang dikombinasikan dengan metode fuzzy logic. Proses segmentasi warna yang dipilih adalah segmentasi warna HSV (Hue, Saturation, Value) Kemudian proses tersebut akan dijalankan (embedded) dalam mikroprosesor. Fuzzy logic akan memproses nilai-nilai piksel yang diperoleh kedalah 3 variabel linguistik, yaitu JAUH, SEDANG dan DEKAT. Hasil yang diperoleh adalah untuk variabel JAUH jumlah piksel yang diperoleh adalah 0 s.d 1500, untuk variabel SEDANG adalah 600 s.d 6500 dan variabel DEKAT adalah 6500 s.d 24000.
Implementasi Sistem Sonar pada Gerak Ekor Robot Ikan dengan Metode Logika Fuzzy Ahmad Zarkasi; Muhammad Ismuhariandy
Annual Research Seminar (ARS) Vol 1, No 1 (2015)
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Robot ikan biomimetic merupakan penerapan konsep struktur, morfologi ataupun fungsi dari makhluk hidup tertentu terhadap robot atau desain teknik lainnya. Bidang ini mulai banyak dikembangkan karena kelebihannya yang ramah terhadap habitat alami makhluk hidup. Pada makalah ini diimplementasi metode fuzzy logic orde nol dalam pemrosesan data sensor sonar, yang dikhususkan untuk pengukuran jarak obyek didalam air dan kelurannya akan menentukan sistem gerak ekor pada robot ikan. Prosentase kesalahan terdapat pada jarak pengujian 25cm, 50cm, 75cm dan 100cm, yang rata-rata besarnya prosentase kesalahan secara berurutan adalah 3.0%, 1.5%, 1.33% dan 0.75%. Hasil yang diperoleh dari proses fuzzyfikasi adalah nilai derajat keanggotaan terbesar, yang mana nilai derajat keanggotaan untuk sensor sonar 1 dan sensor sonar 2. Nilai konstanta defuzzyfikasi akan menentukan seberapa besar gerak ekor pada robot ikan. 
Deep Neural Network Structure to Improve Individual Performance based Author Classification Firdaus Firdaus; Muhammad Anshori; Sarifah Putri Raflesia; Ahmad Zarkasi; Mira Afrina; Siti Nurmaini
Computer Engineering and Applications Journal Vol 8 No 1 (2019)
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (312.993 KB) | DOI: 10.18495/comengapp.v8i1.264

Abstract

This paper proposed an improved method for author name disambiguation problem, both homonym and synonym. The data prepared is the distance data of each pair of author’s attributes, Levenshtein distance are used. Using Deep Neural Networks, we found large gains on performance. The result shows that level of accuracy is 99.6% with a low number of hidden layers
Pelatihan Pengenalan Aplikasi Robotika pada Siswa SMP Negeri 1 Palembang Bambang Tutuko; Firdaus Firdaus; Ahmad Zarkasi
Annual Research Seminar (ARS) Vol 4, No 2 (2018): Special Issue : Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat ni menjelaskan tentang hasil pelatihan perakitan robot Halang Rintang (avoider) sebagai media pengenalan bidang robotika bagi siswa sekolah menengah pertama Negeri 1 Palembang. Pelatihan ini diikuti oleh 20 orang siswa dari utusan sekolah menengah pertama Negeri 1 Palembang. Pelatihan ini akan dititikberatkan pada bagaiamana mensetting perangkat dan membuat program aplikasi robot beroda dan sensor infra merah sebagai pendeteksi. Infra merah akan diatur jaraknya sesuai dengan materi yang diajarkan. Keluran sensor akan menjadi penggerak untuk sistem aktuator. Motor akan digerakkan sesuai dengan data referensi sensor, yang telah diprogram dalam mikrokontroler. Robot halang rintang menggunakan board arduino uno, dengan mikrokontroler Atmega32 sebagai pengendali keseluruhan sistem. Hasil yang diperoleh sesuai dengan yang diharapkan, dengan tingkat pemahaman siswa setelah post test diatas 80%
Rancang Bangun Mesin Pencampur Warna Berbasis Pengolahan Citra dan Euclidean Distance Sutarno Sutarno; Eka Fasilah; Huda Ubaya; Rossi Passarella; Ahmad Zarkasi
Annual Research Seminar (ARS) Vol 3, No 1 (2017): ARS 2017
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penggunaan cat atau bahan pewarna pada beberapa bidang terus meningkat antara lain bidang seni lukis, otomotif, pertukangan dan perbengkelan, namum pilihan warna cat masih terbatas atau warna standar. Saat ini telah dikembangkan meisn pencampur warna, sehingga dapat dihasilkan pilihan warna yang lebih bervariasi. Penelitian yang dilakukan akan membuat rancang bangun mesin pencampur warna berbasis pengolahan citra dengan format warna RGB (red, green, blue) dan CMYK (cyan, magenta, yellow, black) dan metode klasifikasi euclidean distance menggunakan kamera sebagai sensor. Metode euclidean distance untuk menghitung selisih jarak nilai intensitas warna cat yaitu warna input dan warna dataset yang telah ada. Program dibuat dengan menggunakan perangkat lunak Microsoft Visual 2010 dengan bahasa pemrograman C++. Hasil pengujian dari penelitian ini didapatkan nilai error maksimum sebesar 31,37% dan nilai error minimum sebesar 4,32% atau tingkat akurasi tertinggi sebesar 95,68% dalam mengenali warna
Penerapan Metode Pelatihan Langsung (Doing by Learning) untuk Siswa SMA di Kecamatan Ilir Timur 1 Palembang Siti Nurmaini; Huda Ubaya; Bambang Tutuko; Firdaus Firdaus; Ahmad Zarkasi
Annual Research Seminar (ARS) Vol 2, No 2 (2016): Special Issue : Penelitian, Pengabdian Masyarakat
Publisher : Annual Research Seminar (ARS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Robot halang rintang (avoider)  sebagai media pengenalan bidang robotika bagi bagi sekolah menengah atas Muhammadiyah 1 Palembang. Pelatihan ini akan dititik beratkan pada bagaiamana merakit dan membuat suatu aplikasi robot sederhana yang dilengkapi dengan sensor infra merah, kendali motor yang pemrogramannya menggunakan bahasa pemrograman C. Metode kegiatan yang digunakan dalam kegiatan ini yaitu metode pelatihan langsung (learning by doing) berupa pemaparan/presentasi, tutorial serta diskusi tentang bidang ilmu robotika, teknik disain sedernaha sebuah robot dan menjalankan aplikasi robot Halang Rintang (avoider) yang telah ditentukan. Sebelumnya diadakan pre test yang berupa tanya jawab, untuk mengetahui sejauh mana pengetahuan peserta sebelum mengikuti pelatihan dan praktek yang menitikberatkan pada implementasi robot Halang Rintang (avoider).  Post test dilakukan dengan menjalankan aplikasi yang telah dibuat oleh siswa pada halangan yang telah disiapkan . Untuk mengetahui tingkat penyerapan terhadap materi pelatihan yang diberikan oleh para pengajar atau pelatih dan bimbingan konsultasi, robot yang telah dibuat harus bekerja dengan baik sesuai dengan arahan yang diberikan.