Articles
SUMBER BELAJAR ALTERNATIF MATA KULIAH AKUNTANSI BAGI MAHASISWA GENERASI Z
Padma Adriana Sari;
Fathimatus Zahro Fazda Oktavia
Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia Vol 19, No 1 (2021): Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.21831/jpai.v19i1.37083
Penyesuaian dan inovasi pada proses pembelajaran diperlukan untuk memenuhi kebutuhan mahasiswa generasi Z terutama di era pembelajaran online seperti saat ini sehingga tercapai proses pembelajaran yang efektif. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sumber belajar yang diminati oleh mahasiswa generasi Z serta alternatif sumber belajar yang telah digunakan oleh dosen pengajar akuntansi. Teknik survei digunakan dalam penelitian ini untuk mengumpulkan data. Kuesioner dibagikan secara online kepada mahasiswa akuntansi serta dosen akuntansi di beberapa universitas dan politeknik di Indonesia. Data yang dikumpulkan dianalisis dengan metode deskriptif. Hasil penelitian menyebutkan bahwa sumber belajar yang digunakan dosen akuntansi telah sesuai dengan kebutuhan mahasiswa generasi Z, yaitu menggunakan video pembelajaran, modul serta perpaduan berbagai sumber belajar lain dalam mata kuliah akuntansi. Video pembelajaran yang diinginkan responden mahasiswa adalah yang menarik, disertai animasi, contoh kasus di lapangan serta contoh soal dan pembahasannya. Hasil penelitian ini diharapkan untuk dijadikan referensi oleh dosen akuntansi yang sedang mencari alternatif sumber belajar untuk mengajarkan mata kuliah akuntansi di kelas, terutama dalam menghadapi generasi Z yang membutuhkan kondisi belajar yang menarik dan menyenangkan pada proses pembelajaran online di era pandemi seperti saat ini.
PELATIHAN USAHA MINUMAN “KEKINIAN” UNTUK MENINGKATKAN JIWA KEWIRAUSAHAAN SANTRI PPSQ ASY-SYADZILI
Fathimatus Zahro Fazda Oktavia;
Widi Dwi Ernawati;
Dyah Metha Nur Fitriasih;
Rika Wijayanti;
Rosy Aprieza Puspita Zandra
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (J-ABDIMAS) Vol 8 No 2 (2021): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT 2021
Publisher : Publisher UPT P2M Politeknik Negeri Malang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (261.465 KB)
|
DOI: 10.33795/jabdimas.v8i2.146
PPSQ Asy-Syadzili as one of the big boarding schools with a total of more than 1,000 students has extraordinary resources if used properly. So far, many resources have not been utilized optimally or are still managed by outsiders. Therefore, this service activity aims to help students take advantage of the internal and external resources and market share of the cottage and make it a place for direct learning how to be a polite and successful entrepreneurship. The concrete steps to be taken are to encourage students to have an entrepreneurial spirit. The business idea taken is a food and beverage business which is the basic needs of the students themselves. Because the activity was carried out during the pandemic, the training was carried out online by uploading tutorial videos on YouTube. The evaluation results after the training showed that participants had a high level of satisfaction, great benefits and the ability of participants to continue the results of the training in starting a business and teaching these skills to other residents. Participants give suggestions so that they can get other training in the future.
PELATIHAN ANALISIS BIAYA PRODUKSI UMKM DI DESA WRINGINSONGO
Ahmad Jarnuzi;
Annisa Fitriana;
Apit Miharso;
Bakhrudin;
Fathimatus Zahro Fazda Oktavia
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (J-ABDIMAS) Vol 8 No 2 (2021): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT 2021
Publisher : Publisher UPT P2M Politeknik Negeri Malang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33795/jabdimas.v8i2.149
This PPM is held to reformulate the determination of the basic water tariff on the clean water management unit that is part of BUMDes Desa Wringinsongo, a method used with a qualitative approach where the team identifies the problem of the partner, then determines the objectives, reformulates and implements the partner. PPM results recommend the use of water account applications as well as admin fee of Rp.1000
Pengembangan SDM Santri Yayasan Al Husna dalam Menghadapi Rekruitmen Kerja
Widi Dwi Ernawati;
Dyah Metha Nur Fitriasih;
Rika Wijayanti;
Rosy Aprieza Puspita Zandra;
Fathimatus Zahro Fazda Oktavia
Jurnal Pengabdian Polinema Kepada Masyarakat Vol. 9 No. 1 (2022): Jurnal Pengabdian Polinema Kepada Masyarakat
Publisher : UPT Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Politeknik Negeri Malang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33795/jppkm.v9i1.130
Yayasan Al Husna merupakan salah satu lembaga atau organisasi sosial dan keagamaan di Kota Malang yang mengayomi anak-anak yatim piatu dan anak-anak yang memiliki kesulitan ekonomi dari berbagai jenjang usia. Para anak asuh yang berada di jenjang Sekolah Menengah Atas (SMA) dituntut untuk dapat mandiri setelah lulus sekolah. Beberapa pendekatan telah dilakukan terhadap mereka, di antaranya adalah memberikan pelatihan tentang pencarian beasiswa bagi mereka yang hendak melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi dan pelatihan kewirausahaan untuk dapat meningkatkan keterampilan dan pengembangan ide dalam membangun usaha. Tim pelaksana PPM melihat bahwa masih ada satu pilihan yang dapat dilakukan oleh para anak asuh ini selepas lulus sekolah, yaitu mencari pekerjaan. Walaupun pilihan ini mungkin akan menjadi pilihan terakhir yang diambil oleh mereka, namun proses untuk mendapatkan pekerjaan pertama bukanlah hal yang mudah. Oleh sebab itu, tim pelaksana PPM memiliki tujuan untuk membantu para anak asuh ini mempersiapkan diri dalam memperoleh pekerjaan mereka. Tim pelaksana PPM berbagi segala informasi mengenai dunia kerja saat ini, menjelaskan bagaimana caranya mendapatkan informasi lowongan pekerjaan melalui website, dan melakukan simulasi wawancara kerja dengan peserta pelatihan. Hasil dari pelaksanaan PPM ini adalah para peserta pelatihan merasa puas dan mengaku bahwa pengetahuan mereka tentang dunia kerja menjadi bertambah.
An Exploration of Enterprise Resource Planning Systems Success Measurement Model
Fathimatus Zahro Fazda Oktavia
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen Vol 4, No 3 (2020)
Publisher : Jur. Akuntansi, Politeknik Negeri Malang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33795/jraam.v4i3.002
AbstractThe aim of this research is to explore and confirm whether the measurement instrument proposed by Ifinedo was a better fit for assessing ERP success in Indonesia using the factor analysis. Data analysis was performed using 6 dimensions with 47 variables tested. The results show that 4 dimensions do not match the evaluation. Elimination and retesting are needed to build a new assessment instrument. The results of this study are expected to help organizations choose the most ideal measurement model of their ERP systems. AbstrakTujuan dari penelitian ini adalah untuk mengeksplorasi dan mengkonfirmasi apakah instrumen pengukuran yang diusulkan oleh Ifinedo lebih cocok untuk menilai keberhasilan ERP di Indonesia menggunakan analisis faktor. Analisis data dilakukan menggunakan 6 dimensi dengan 47 variabel diuji. Hasilnya menunjukkan bahwa 4 dimensi tidak sesuai dengan evaluasi. Eliminasi dan pengujian ulang diperlukan untuk membangun instrumen penilaian baru. Hasil penelitian ini diharapkan dapat membantu organisasi memilih model pengukuran paling ideal bagi sistem ERP mereka.
PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN PRODUKSI KERAJINAN TANGAN HOME DÉCOR SERTA OPTIMALISASI PEMASARAN PRODUK MELALUI SOSIAL MEDIA DAN MARKET PLACE PADA IBU-IBU PKK KEC. AMPELGADING KAB. MALANG
Widi Dwi Ernawati;
Fathimatus Zahro Fazda Oktavia;
Dharmawan Iqbal Akbar;
Farisa Nur Maula;
Vuvut Selviana
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (J-ABDIMAS) Vol 9 No 2 (2022): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT 2022
Publisher : Publisher UPT P2M Politeknik Negeri Malang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.33795/jabdimas.v9i2.208
Kaum perempuan dalam masyarakat bisa menjadi satu indikator untuk meningkatkan kesejahteraan dan PKK adalah suatu wadah organisasi perempuan. Ibu-ibu PKK Kecamatan Ampelgading mempunyai latar belakang pendidikan yang sangat bervariasi dengan perekonomian keluarga menengah ke bawah. Dewasa ini, perkembangan teknologi menjadi tantangan tersendiri bagi ibu-ibu. Jika ibu-ibu mampu mengoptimalkan perkembangan teknologi yang dimiliki maka bisa meningkatkan kesejahteraan keluarga mereka. Keterampilan yang dimiliki bisa dikolaborasikan dengan kemandirian mereka untuk dapat mengembangkan berbagai macam peluang usaha. Oleh karena itu, dengan masalah dan potensi yang dimiliki oleh ibu-ibu PKK Ampelgading, pelatihan kewirausahaan produksi kerajinan tangan home décor serta optimalisasi pemasaran produk melalui sosial media dan market place pada ibu-ibu PKK Kecamatan Ampelgading, Kabupaten Malang diharapkan bisa menjadi solusi sehingga dapat meningkatkan taraf kesejahteraan ibu-ibu PKK tersebut.
An Exploration of Enterprise Resource Planning Systems Success Measurement Model
Fathimatus Zahro Fazda Oktavia
Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen Vol. 4 No. 3 (2020): Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Malang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (412.786 KB)
|
DOI: 10.33795/jraam.v4i3.002
The aim of this research is to explore and confirm whether the measurement instrument proposed by Ifinedo was a better fit for assessing ERP success in Indonesia using the factor analysis. Data analysis was performed using 6 dimensions with 47 variables tested. The results show that 4 dimensions do not match the evaluation. Elimination and retesting are needed to build a new assessment instrument. The results of this study are expected to help organizations choose the most ideal measurement model of their ERP systems. Abstrak Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengeksplorasi dan mengkonfirmasi apakah instrumen pengukuran yang diusulkan oleh Ifinedo lebih cocok untuk menilai keberhasilan ERP di Indonesia menggunakan analisis faktor. Analisis data dilakukan menggunakan 6 dimensi dengan 47 variabel diuji. Hasilnya menunjukkan bahwa 4 dimensi tidak sesuai dengan evaluasi. Eliminasi dan pengujian ulang diperlukan untuk membangun instrumen penilaian baru. Hasil penelitian ini diharapkan dapat membantu organisasi memilih model pengukuran paling ideal bagi sistem ERP mereka.
FACTORS AFFECTING USER SATISFACTION ON e-FILING SYSTEM IN INDONESIA
Fathimatus Zahro Fazda Oktavia
Kompartemen : Jurnal Ilmiah Akuntansi KOMPARTEMEN, Vol. 20 No.2, September 2022
Publisher : Lembaga Publikasi Ilmiah dan Penerbitan (LPIP)
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.30595/kompartemen.v20i2.13564
One of the electronic tax systems used in Indonesia is e-Filing which results in an increase in the number of users. However, the high intensity of using the system does not guarantee that the system is successful and fully supports user needs. This study was conducted to determine the determinants of e-Filing user satisfaction by adopting several models of measuring system success formulated by Delone and Mclean. This research contributes to measuring and providing improvements to the entire tax information system in Indonesia. The study was conducted using a survey method (questionnaire) and purposive sampling on 562 lecturers of the State Polytechnic of Malang. Using the multiple linear regression statistical method and in accordance with the hypothesis in the study, the results showed that partially System Quality, Information Quality and Service Quality had a positive effect. and significant to User Satisfaction. In addition, simultaneously System Quality, Information Quality and Service Quality have a positive and significant effect on User Satisfaction.
PELATIHAN USAHA MINUMAN “KEKINIAN” UNTUK MENINGKATKAN JIWA KEWIRAUSAHAAN SANTRI PPSQ ASY-SYADZILI
Widi Dwi Ernawati;
Dyah Metha Nurftriasih;
Rika Wijayanti;
Rosy Aprieza Puspita Zandra;
Fathimatus Zahro Fazda Oktavia
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 8 No. 2 (2021): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT 2021
Publisher : P3M Politeknik Negeri Malang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
PPSQ Asy-Syadzili as one of the big boarding schools with a total of more than 1,000 students has extraordinary resources if used properly. So far, many resources have not been utilized optimally or are still managed by outsiders. Therefore, this service activity aims to help students take advantage of the internal and external resources and market share of the cottage and make it a place for direct learning how to be a polite and successful entrepreneurship. The concrete steps to be taken are to encourage students to have an entrepreneurial spirit. The business idea taken is a food and beverage business which is the basic needs of the students themselves. Because the activity was carried out during the pandemic, the training was carried out online by uploading tutorial videos on YouTube. The evaluation results after the training showed that participants had a high level of satisfaction, great benefits and the ability of participants to continue the results of the training in starting a business and teaching these skills to other residents. Participants give suggestions so that they can get other training in the future.
PELATIHAN ANALISIS BIAYA PRODUKSI UMKM DI DESA WRINGINSONGO
Ahmad Jarnuzi;
Annisa Fitriana;
Apit Miharso;
Bakhrudin Bakhrudin;
Fathimatus Zahro Fazda Oktavia
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 8 No. 2 (2021): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT 2021
Publisher : P3M Politeknik Negeri Malang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
This PPM is held to reformulate the determination of the basic water tariff on the clean water management unit that is part of BUMDes Desa Wringinsongo, a method used with a qualitative approach where the team identifies the problem of the partner, then determines the objectives, reformulates and implements the partner. PPM results recommend the use of water account applications as well as admin fee of Rp.1000