Bahrul Khair Amal
Program Studi Pendidikan Antropologi Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Medan, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Eksistensi Ulos pada Upacara Kematian Sari matua pada Masyarakat Batak Toba Irna Maria Situmorang; Bahrul Khair Amal
Anthropos: Jurnal Antropologi Sosial dan Budaya (Journal of Social and Cultural Anthropology) Vol 2, No 1 (2016): ANTHROPOS
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/antro.v2i1.7501

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui makna dan fungsi ulos, kapan diberikan dan siapa penerima ulos serta perubahan apa saja yang terjadi dimasa sekarang pada upacara kematian Sari matua. Penelitian ini dilaksanakan di desa Parsanggarahan kecamatan Simangumban kabupaten Tapanuli Utara. Penelitian yang dilakukan adalah penelitian deskriptif menggunakan metode kualitatif. Pengumpulan data yang digunakan adalah dengan penelitian lapangan berupa observasi dan wawancara kepada informan dan teknik wawancara. Hasil penelitian ini memperlihatkan bahwa pada upacara kematian Sari matua, ulos yang sering dipakai dalam berbagai kegiatan dalam upacara sekarang telah mengalami perubahan. Ulos sampe tua di masa sekarang tidak diberikan lagi dengan alasan terlalu berat konsekwensi yang akan diterima jika melanggar aturan yang diberikan, bahkan banyak masyarakat tidak mengetahui ulos sampe tua. Kalaupun tahu tetap saja ulos sampe tua tidak diberikan  karena banyak sekarang orang yang sudah diberikan ulos sampe tua tetapi kawin lagi. Padahal diberikan ulos sampe tua yang artinya harus sampai tua menjaga semua anaknya, agar jangan ada kawin lagi di kemudian hari.