Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisa Pengeringan Gabah Dengan Alat Pengering Tipe Bak (Batch Dryer) Rizal Alamsyah; Abdullah Kamarudin; Eriyanto -
Warta Industri Hasil Pertanian Vol 1, No 1 (1984)
Publisher : Balai Besar Industri Agro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2241.416 KB) | DOI: 10.32765/warta ihp.v1i1.1993

Abstract

Pendekatan simulasi dengan membentuk model matematik dari pengeringan gabah pada alat pengering tipe bak (batch dryer) merupakan suatu cara yang dapat menggambarkan penampilan alat pengeing tanpa melakukan percobaan terlebih dahulu. Penurunan model pengeingan didasarkan atas keseimbangan energy dan massa udara pengeing dengan memperhatikan sifat-sifat udara seperti panas laten pennguapan (hfg), panas jenis udara pengeing (cp), juga perubahan-perubahan parameter  pengeringan seperti konstanta pengeingan (k) dan kadar air keseimbangan gabah (Me).Penampilan pengeringan gabah hasil perhitungan ternyata mendekati karakteristik pengeringan gabah hasil pengamatan percobaan.