Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Penanaman Sikap Mitigasi Kebakaran Siswa SD Joseph Khatulistiwa Sintang Dengan Permainan “Gamikar” Nelly Wedyawati; Antonius Edy Setyawan
Publikasi Pendidikan Vol 10, No 2 (2020)
Publisher : Prodi PGSD FIP UNM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (864.253 KB) | DOI: 10.26858/publikan.v10i2.10845

Abstract

Sintang Region is an area of level II in the Kalimantan Barat (West Borneo). The wide area of the land are 21.635km2, most the area are forest and soil. Sintang Region Fire Department was stated that fire disaster, including soil, forest and settlement fire always became similar problem every year, especially at dry season. On the year 2015, fire was the huge disaster that happened in Sintang Region. Fire Department already tried hard to prevent that fire disaster. Socialization and Education already done by Fire Department but that was not effective and efficient. Sintang Region is an area of level II in the Kalimantan Barat (West Borneo). The wide area of the land are 21.635km2, most the area are forest and soil. Sintang Region Fire Department was stated that fire disaster, including soil, forest and settlement fire always became similar problem every year, especially at dry season. On the year 2015, fire was the huge disaster that happened in Sintang Region. Fire Department already tried hard to prevent that fire disaster. Socialization and Education already done by Fire Department but that was not effective and efficient. SD Joseph Khatulistiwa in Sintang  is one of the elementary schools that has never received material on fire mitigation. For this reason, the writer needs to take up the theme of this activity by choosing SD Joseph Khatulistiwa Sintang as a target partner for Community Service activities (PkM). The method used in this PkM is learning activities through games called Gamikar. The approved activities will be carried out for 2 days. The target output of this activity is an improvement in the students' understanding of disaster mitigation. There were improvements seen from the initial and final measurements of PkM activities.
EFEKTIVITAS E-LEARNING DALAM PEMBELAJARAN JARAK JAUH PADA MASA COVID-19 TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA SMP N 1 KAYAN HILIR Warkintin Warkintin; Antonius Edy Setyawan
JUTECH : Journal Education and Technology Vol 2, No 1 (2021): JUTECH JUNI
Publisher : STKIP Persada Khatulistiwa Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31932/jutech.v2i1.1180

Abstract

ABSTRACTThis study aims to determine how effective distance learning is in using the E-Learning application at SMP N 1 Kayan Hilir on student interest in learning at SMP N 1 Kayan Hilir. Respondents taken were students of SMP N 1 Kyan Hilir, subject teachers, and parents of students in SMP N 1 Kayan Hilir. This research uses qualitative research. This qualitative research is descriptive using qualitative analysis so that it provides easy-to-understand information exposure. Learning in junior high school (SMP) in this study uses formidable learning or commonly called distance learning (PJJ) with the guidance of parents from home and teachers at school. Students do online learning and interact with teachers using applications, one of the applications used such as e-Learning. The results showed that online formidable learning during the Covid-19 period greatly influenced students' interest in learning, namely students felt bored and bored because they did not meet their friends and teachers directly.Keywords: E-Learning; learning interestsABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa efektif pembelajaran jarak jauh dalam menggunakan aplikasi E-Learning SMP N 1 Kayan Hilir terhadap minat belajar siswa SMP N 1 Kayan Hilir. Responden yang diambil adalah siswa SMP N 1 Kayan Hilir, guru bidang studi, dan orang tua siswa di lingkungan SMP N 1 Kayan Hilir. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif. Penelitian kualitatif ini bersifat deskriptif menggunakan analisis kualitatif sehingga menjadi paparan informasi yang mudah dimengerti. Pembelajaran pada sekolah Menengah Pertama (SMP) dalam penelitian ini menggunakan pembelajaran formidable atau biasa disebut dengan pembelajaran jarak jauh (PJJ) dengan bimbingan orang tua dari rumah dan guru di sekolah. Siswa melakukan pembelajaran online dan berinteraksi dengan guru menggunakan aplikasi, salah satu aplikasi yang dipakai seperti e-Learning. Hasil penelitian menujukkan bahwa pembelajaran formidable secara online pada masa Covid-19 sangat berpengaruh terhadap minat belajar siswa, yaitu siswa merasa jenuh dan bosan karena tidak bertemu dengan teman dan gurunya secara langsung.Kata Kunci: E-Learning; minat belajar siswa. 
WORKSHOP PENGGUNAAN APLIKASI GOOGLE CLASSROOM SEBAGAI SOLUSI PEMBELAJARAN DI ERA NEW NORMAL Antonius Edy Setyawan; Anyan Anyan; Fatkhan Amirul Huda; P.E Chunoi
Jurnal Pengabdian Masyarakat Khatulistiwa Vol 4, No 2 (2021): NOPEMBER
Publisher : STKIP Persada Khatulistiwa Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31932/jpmk.v4i2.1445

Abstract

Pandemi covid-19 yang melanda negara Indonesia telah memberikan dampak yang luar bisa di berbagai bidang termasuk juga bidang pendidikan. Sejak pandemi covid-19 di awal tahun 2020, seluruh jenjang sekolah ditutup untuk menghindari kerumunan dan memutus rantai penyebaran virus tersebut. Aktivitas pembelajaran yang seharusnya dilakukan di sekolah digantikan dengan sistem belajar dari rumah (BDR). Di masa pandemi covid-19 ini, sistem belajar dari rumah (BDR) belum berjalan secara optimal karena sebagian besar guru belum mampu memanfaatkan teknologi untuk pembelajaran. Oleh alasan inilah, penulis merasa perlu untuk mengangkat tema kegiatan ini dengan memilih SMP Bukit Raya sebagai sasaran mitra kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM). Metode yang digunakan dalam PKM ini adalah berupa kegiatan workshop melalui ceramah, diskusi, dan praktikum selama 2 hari. Luaran yang menjadi target dari kegiatan ini adalah peningkatan pemahaman dan keterampilan dalam menggunakan aplikasi Google Classroom. Dari kegiatan PKM ini diperoleh hasil bahwa terjadi peningkatan pemahaman guru terhadap penggunaan aplikasi Google Classroom dengan skor normalisasi gain 0.59 berada pada kategori sedang dan respon peserta terhadap materi workshop adalah sebesar 85,02% berada pada kategori sangat baik.
PENERAPAN MODEL PAKEM UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA Novid Eliani; Antonius Edy Setyawan
JURNAL PENDIDIKAN DASAR PERKHASA: Jurnal Penelitian Pendidikan Dasar Vol 4, No 1 (2018): Jurnal Pendidikan Dasar Perkhasa
Publisher : STKIP Persada Khatulistiwa Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31932/jpdp.v4i1.13

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa pada mata pelajar IPA melalui model PAKEM pada siswa kelas IV SD Negeri 1 Kayan Hulu Tahun Pelajaran 2017/2018. Penelitian ini dilakukan dikelas IV SD Negeri 1 Kayan Hulu Tahun Pelajaran 2017/2018, dengan jumlah siswa 22 orang yang terdiri dari siswa laki-laki 10 orang dan siswa perempuan 12 orang. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) dengan langkah-langkah kegiatan meliputi perencanaan tindakan, pelaksanaan, observasi dan refleksi yang merupakan satu siklus, penelitian ini dilaksanakan dalam 2 siklus. Alat pengumpul data meliputi observasi, soal tes dan angket. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif yang digunakan untuk meneliti objek alamiah. Teknik analisis data yang digunakan adalah kualitatif secara interaktif yang meliputi penggumpulan data, reduksi data, sajian data dan kesimpulan. Hasil yang diperoleh adalah aktivitas guru siklus I dan siklus II dengan presentase yaitu 100% serta aktivitas siswa siklus I yaitu 80,00% dan siklus II 100%. Sementara itu peningkatan motivasi siswa dengan menggunakan angket berdasarkan data yang diperoleh, ditunjukkan bahwa jumlah rata-rata presentase seluruh siswa adalah 75, 67% di siklus I dan meningkat di siklus II menjadi 83 90%. Sedangkan peningkatan prestasi belajar siswa dari siklus I ke siklus II. Pada siklus I diperoleh nilai tertinggi 86 dan nilai terendah 46 terjadi peningkatan pada siklus II dengan nilai tertinggi 93 dan nilai terendah 53. Pada siklus I nilai rata-rata kelas 66,61 dengan ketuntasan klasikal dalam belajar 66,11% siklus II rata-rata kelas meningkat menjadi 77,11 dengan ketuntasan klasikal dalam belajar 88,89% dari hasil siklus, nilai rata-rata meningkat 10,5 dan ketuntasan klasikal meningkat 27,78%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penelitian ini berhasil.
EVALUASI MANAJEMEN LABORATORIUM KOMPUTER PADA PAKET KEAHLIAN TKJ DI SMK KABUPATEN WONOGIRI Antonius Edy Setyawan; Thomas Sukardi
VOX EDUKASI: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Vol 9, No 2 (2018): NOPEMBER
Publisher : STKIP Persada Khatulistiwa Sintang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (677.702 KB) | DOI: 10.31932/ve.v9i2.199

Abstract

The research aims to describe the effectiveness of computer laboratory management on Computer and Networking Engineering program at Vocational High Schools in Wonogiri Regency from Context, Input, Process and Product aspects. This was an evaluation study employing the quantitative approach. The evaluation model employed was the CIPP (Context, Input, Process, Product) that was suggested by Stufflebeam. The respondents consisted of 9 headmasters, 9 infrastructure vice principals, 9 heads of program, 4 heads of the computer laboratory, 3 technicians, 21 teachers and 225 students of class XI. The data analysis technique used was the descriptive statistics using the SPSS software IBM 23 version.The results of the research show that: (1) based on context aspect, the effectiveness of computer laboratory management on Computer and Networking  Engineering program at Vocational High Schools in Wonogiri Regency is good with a score 84.19%; (2) based on input aspect the effectiveness of computer laboratory management on Computer and Networking  Engineering program at Vocational High Schools in Wonogiri Regency is good with a score 79.69%; (3) based on process aspect  the effectiveness of computer laboratory management on Computer and Networking  Engineering program at Vocational High Schools in Wonogiri Regency is good with a score 84.17%; and (4) based on product aspect  the effectiveness of computer laboratory management on Computer and Networking  Engineering program at Vocational High Schools in Wonogiri Regency is good enough with achievement a score 69.41%.