Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

Pemanfaatan Gaphics Designer Software untuk Meningkatkan Kreativitas Promosi Produk para Pengusaha UMKM di Kota Tegal Muhammad Fikri Hidayattullah; M. Yoka Fathoni; Dairoh Dairoh; Yustia Hapsari
Jurnal PkM Pengabdian kepada Masyarakat Vol 3, No 3 (2020): Jurnal PkM: Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Indraprasta PGRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30998/jurnalpkm.v3i3.5481

Abstract

Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) memiliki peran yang cukup tinggi dalam perekonomian di Indonesia. UMKM mampu menyediakan lapangan pekerjaan dan menghasilkan output yang berguna bagi masyarakat. Akan tetapi dalam perkembangannya UMKM masih menemui berbagai kendala untuk memajukan usahanya. Salah satu kendala tersebut terkait pemasaran produk usahanya. Langkah solutif yang dapat ditempuh untuk meningkatkan promosi produknya adalah dengan membuat desain promosi yang menarik. Dari hasil analisis Tim Pengabdian Kepada Masyarakat Program Studi D IV Teknik Informatika Politeknik Harapan Bersama Tegal bahwa para pengusaha UMKM dapat diberikan pelatihan untuk mampu membuat sendiri segala bentuk promosi usahanya yang meliputi logo dan pamflet. Oleh karena itu dipilihlah graphicsdesigner software yang sangat mudah dan cepat dalam pengoperasiannya yaitu AAA Logo dan Canva. Pelatihan ini berlangsung selama dua hari pada tanggal 23-24 Desember 2017. Pelaksanaan pelatihan dalam rangka Pengabdian Kepada Masyarakatberjalan dengan sangat baik dan para peserta mampu membuat logo dan brosur produk usahanya secara mandiri.
Peningkatan Kualitas Gerakan Taman Baca “Pustaka Daun” melalui Penerapan Library Automatization Muhammad Fikri Hidayattullah; Taufiq Abidin; Dega Surono Wibowo; Dyah Apriliani; Yustia Hapsari
Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Vol 6 No 2 (2021)
Publisher : Universitas Mathla'ul Anwar Banten

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30653/002.202162.643

Abstract

IMPROVING THE QUALITY OF GARDEN READ MOVEMENT ”PUSTAKA DAUN” THROUGH THE IMPLEMENTATION OF AUTOMATED LIBRARY. Pustaka Daun is a reading park at the Politeknik Harapan Bersama Tegal which is managed by a group of students. The existence of this library is to enliven and enliven the tradition of traditional literacy. The traditional literacy tradition that discusses sitting together studying and discussing certain themes from a book then discussing it together. Until now Pustaka Daun already has quite a large collection of books. However, library management is still limited and has not been finalized, especially in the collection of collection books. Seeing this phenomenon emerged to help Pustaka Daun managers in managing their library automatically. For this reason, through Community Service activities will provide training to the Leaf Library administrators to manage the library automatically with SLiMS software. The software is a Contents Management System (CMS) web-based tool that can be used easily and is simply installed. Through the implementation of SLiMS, Pustaka Daun management process will be even more organized because everything has been automated by the system. Community Service activities are carried out by providing training using SLiMS, starting from installation to library management. This activities are carried out well thanks to teamwork between lecturers and students. The lecturer presents the material and students participate in assisting and assisting the participants who helped during the training. In addition, the Community Service team provided books to add to the Pustaka Daun collection. After attending the training, the management succeeded in implementing SLiMS in library management.
IMPROVING THE ABILITY OF INFORMATIC ENGINEERING STUDENTS IN ARTIFICIAL INTELLIGENCE APPLIED TECHNOLOGY BASED ON PEER TEACHING METHOD Muhammad Fikri Hidayattullah; Ardi Susanto; Ginanjar Wiro Sasmito
Abdimas Galuh Vol 4, No 1 (2022): Maret 2022
Publisher : Universitas Galuh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25157/ag.v4i1.7180

Abstract

Kurikulum pembelajaran yang saat ini diterapkan di Program Studi Sarjana Terapan Teknik Informatika ada dua versi, yaitu kurikulum tahun 2015 dan kurikuluam tahun 2020. Kurikulum tahun 2015 belum berorientasi ke arah pengembangan aplikasi berbasis kecerdasan buatan. Sedangkan kurikulum tahun 2020 sudah didesain ke arah pengembangan aplikasi berbasis kecerdasan buatan. Saat ini mahasiswa yang masih menggunakan kurikulum tahun 2015 adalah mahasiswa semester 7. Sebentar lagi para mahasiswa tersebut akan lulus kuliah. Sedangkan kebutuhan di dunia industri software saat ini mengharuskan penguasaan di bidang pengembangan aplikasi cerdas. Melihat fenomena tersebut, tim kegiatan pengabdian kepada masyarakat berinisiatif membekali para mahasiswa semester 7 dengan pelatihan pembuatan aplikasi cerdas untuk menjembatani gap dengan dunia industri. Metode pelatihan yang digunakan adalah peer teaching. Peer teaching merupakan metode pembelajaran dengan menjadikan sesama mahasiswa sebagai tutor. Pemilihan metode ini dirasa lebih efektif karena suasana pembelajaran akan terkesan lebih santai dan rileks sehingga materi dapat lebih cepat diserap. Berdasarkan hasil pengisian kuesioner dari para peserta, kegiatan ini mampu memberikan banyak manfaat bagi para peserta.
Peringkas Otomatis Teks Berbahasa Arab Menggunakan Algoritma TextRank Muhammad Fikri Hidayattullah; Ardhiyan Azizi
Jurnal Ilmiah Informatika Vol. 6 No. 1 (2021): Jurnal Ilmiah Informatika
Publisher : Department of Science and Technology Ibrahimy University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35316/jimi.v6i1.1231

Abstract

Increasingly, the amount of data in the form of text documents scattered on the internet is getting bigger. It took a very long time to get the information from each of these documents. For this reason, several researchers developed the Automatic Text Summarizer to summarize text automatically, so that the time needed to get important information from the entire document can be faster. Research that focuses on automatic summarization of Arabic texts is very rare. In fact, there are more than 300 million Arabic speakers in the world and Arabic is the official language at the United Nations. Therefore, this study develops a model that can perform text summarization automatically using the TextRank algorithm. The test results using Q&A Evaluation show very good results with details of the suitability of the summary results with the original text by 90%, the suitability of the summary results with Arabic grammar is 91.43%, the suitability of the summary results is 90%, the ease of understanding the summary results is 90%. and the useful aspects of the model developed were 91.43%.
OPTIMALISASI PENINGKATAN KEMAMPUAN PROGRAMMING SISWA TKJ SMK BHAKTI PRAJA TALANG MELALUI PENGENALAN ANDROID STUDIO Muhammad Fikri Hidayattullah; Ginanjar Wiro Sasmito; Musnadil Firdaus; Elang Bimantoro; Yustia Hapsari
Abdimas Galuh Vol 4, No 2 (2022): September 2022
Publisher : Universitas Galuh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25157/ag.v4i2.8450

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat di SMK Bhakti Praja Talang ditujukan untuk meningkatkan kemampuan programming para siswa prodi TKJ kelas X dan XI. Hal tersebut disebabkan karena proporsi mata pelajaran seputar pemrograman tidak terlalu banyak. Sedangkan kebutuhan tenaga kerja di lapangan  membutuhkan banyak programmer. Gap ini akan dicoba diminimalisir oleh tim pengabdian kepada masyarakat dengan memberikan pelatihan seputar pengenalan Android Studio. Kegiatan berlangsung selama dua hari. Berdasarkan hasil penilaian kuesioner dari para peserta didapatkan hasil bahwa kegiatan pengabdian ini berjalan dengan cukup baik.
PEMANFAATAN APLIKASI MOBILE LEARNING SEBAGAI ASISTEN PENDAMPING PEMBELAJARAN SISWA SMK BHAKTI PRAJA TALANG Muhammad Fikri Hidayattullah; Ginanjar Wiro Sasmito; Ardi Susanto; Musnadil Firdaus; Elang Bimantoro; Yustia Hapsari
Abdimas Galuh Vol 5, No 1 (2023): Maret 2023
Publisher : Universitas Galuh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25157/ag.v5i1.10052

Abstract

SMK Bhakti Praja Talang merupakan salah satu sekolah unggulan di daerah Kabupaten Tegal, namun sayangnya sekolah ini belum memiliki aplikasi e-learning mandiri. Mayoritas siswanya memiliki smartphone. Seringkali para siswa tersebut menggunakan smartphone yang dimilikinya sebatas untuk bermain game dan mengakses media sosial. Padahal tugas mereka untuk belajar belum terlaksana secara optimal. Melihat fenomena ini, tim Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) berinisiatif membuat sebuah aplikasi berbasis mobile yang dapat membantu proses pembelajaran para siswa. Oleh karena itu, dibuatlah sebuah aplikasi mobile learning untuk membantu para siswa belajar agar lebih optimal dan mudah. Aplikasi ini dibuat dalam waktu sekitar 20 hari, kemudian disosialisasikan ke para guru. Berdasarkan hasil penilaian kuesioner menunjukan bahwa kegiatan PkM ini dapat memberikan dampak positif dan sumbangsih kepada peserta sekaligus  pihak sekolah.
Klasifikasi Opini Publik di Twitter Terhadap Bakal Calon Presiden Indonesia Tahun 2024 Menggunakan LSTM Secara Realtime Berbasis Website Muhammad Rizki; Muhammad Fikri Hidayattullah; Dwi Intan Af'idah
Infotekmesin Vol 14 No 2 (2023): Infotekmesin: Juli, 2023
Publisher : P3M Politeknik Negeri Cilacap

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35970/infotekmesin.v14i2.1908

Abstract

The analysis of public opinions from Indonesian netizens regarding the potential presidential candidates for Indonesia in 2024 on Twitter is challenging. Human-based classification of the candidates on Twitter has limitations as it requires expertise and a considerable amount of time to process the data. Therefore, a system that provides realtime visualization of public opinion classification is necessary. Previous research only focused on model evaluation, while this study aims to implement the best model on a website. The objective of this research is to develop a system for monitoring the Twitter-based public opinion classification of the potential presidential candidates for Indonesia in 2024 within specific time frames. The training process utilizes the LSTM method, resulting in a model with an accuracy of 76%. Parameters such as batch size, dropout, and learning rate were tested. The data used in this study was obtained by crawling Twitter using the keywords Ganjar Pranowo, Anies Baswedan, and Prabowo Subianto. The LSTM model was then implemented in a website-based system that generates a dashboard with features such as a color-coded map displaying the highest levels of positive sentiment for each candidate in each province, the overall classification count for each candidate, and filters for sentiment classification based on province and specific time frames.
Automatic Face Mask Detector menggunakan Algoritma Viola and Jones Muhammad Fikri Hidayattullah; Yustia Hapsari; Mohammad Humam; M Nishom
Jurnal Informatika: Jurnal Pengembangan IT Vol 7, No 1 (2022): JPIT, Januari 2022
Publisher : Politeknik Harapan Bersama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30591/jpit.v7i1.3563

Abstract

Salah satu bentuk protokol kesehatan yang harus ditaati selama masa pandemi Covid-19 adalah kewajiban memakai masker di tempat umum. Namun kenyataannya masih sering dijumpai anggota masyarakat yang tidak mematuhi aturan tersebut. Mereka hanya mau taat jika ada pengawasan dari Satgas Covid-19. Penelitian ini mengembangkan sebuah prototipe untuk melakukan deteksi masker wajah secara realtime menggunakan algoritma Viola and Jones. Algoritma Viola and Jones terbukti handal dan cepat dalam mendeteksi objek. Prototipe tersebut bekerja dengan mendeteksi area hidung dan mulut. Jika ditemukan area hidung dan mulut di area wajah maka akan disimpulkan bahwa objek tidak memakai masker. Jika tidak ditemukan area hidung dan mulut, maka akan disimpulkan objek memakai masker. Berdasarkan hasil pengujian diketahui bahwa prototipe ini mampu bekerja dengan baik pada pencahayaan yang rendah dan jarak 1 meter.
Studi Komparasi Algoritma SVM Dan Random Forest Pada Analisis Sentimen Komentar Youtube BTS Anisa Nur Syafia; Muhammad Fikri Hidayattullah; Wirmanto Suteddy
Jurnal Informatika: Jurnal Pengembangan IT Vol 8, No 3 (2023): JPIT, September 2023
Publisher : Politeknik Harapan Bersama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30591/jpit.v8i3.5064

Abstract

Sentiment analysis of YouTube boy group BTS comments uses the NLP approach to detect emotional patterns based on two category labels, namely positive and negative. With NLP, positive or negative polarity in an entity can be allocated as well as predicted high and low performance from various classification sentiments. The machine learning algorithms used to measure the accuracy of sentiment analysis developed are the Support Vector Machine and Random Forest algorithms. The steps taken start from the data collection obtained from the BTS YouTube Comment dataset and then go through the data preprocessing stage. Then proceed to the feature extraction stage by converting text into digital vectors or Bag of Words (BOW) and classified using machine learning algorithms until the evaluation stage. From the results comparison of the evaluated algorithms, the accuracy value between the two algorithms is 96% for training data and 85% for data testing using the SVM algorithm, while for the Random Forest algorithm it is 82% for training data and 80% for data testing. This shows that the SVM algorithm produces a higher accuracy value than the Random Forest for sentiment analysis of YouTube boy group BTS comments.
Analisis Data Penjualan Pasca COVID-19 Menggunakan Algoritma K-Means Yustia Hapsari; Muhammad Fikri Hidayattullah; M Shidiq Erdi W; Dega Surono Wibowo; M Nishom
Jurnal Informatika: Jurnal Pengembangan IT Vol 7, No 2 (2022): JPIT, Mei 2022
Publisher : Politeknik Harapan Bersama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30591/jpit.v7i2.3810

Abstract

Pandemi Covid-19 memberikan dampak buruk ke berbagai sektor. Tak terkecuali sektor ekonomi. Bahkan negara-negara maju sekali pun ikut terkena dampak yang sangat serius di sektor ekonomi dari adanya pandemi ini. Para pelaku usaha dalam berbagai lini melakukan transformasi yang massif untuk bangkit dari keterpurukan tersebut. Salah satu langkah strategis yang dilakukan adalah dengan mengubah sistem marketing dan transaksi penjualan dari yang sebelumnya offline ke online. Penelitian ini akan melakukan analisis penjualan pasca Covid-19 dengan menggunakan dataset dari Narasio Data. Produk yang akan dianalisis berupa penjualan produk sport dan apparel. Hasil analisis akan menampilkan produk apa saja yang paling cepat terjual, pengaruh rating produk dan pemberian diskon dengan tingkat penjualan, serta keterkatian antara banyaknya variasi brand dengan tingkat penjualan. Proses analisis menggunakan pendekatan segemntasi produk. Algoritma yang digunakan untuk melakukan segmentasi adalah K-Means. Algoritma tersebut sangat handal untuk kasus clustering produk.