Lit Abdul Karim
Program Studi Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tunggadewi Malang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PENGATURAN TERHADAP PEMBINAAN PEDAGANG KAKI LIMA DI KOTA MALANG Lit Abdul Karim; Sugeng Rusmiwari; Dody Setyawan
JISIP : Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Vol 3, No 2 (2014)
Publisher : Universitas Tribhuwana Tunggadewi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (151.052 KB) | DOI: 10.33366/jisip.v3i2.76

Abstract

Abstrak: Desentralisasi sebagai pelimpahan wewenang dan tanggung jawab atau kekuasaan untuk menyelenggarakan sebagian atau seluruh fungsi dan administrasi pemerintahan dari pemerintah pusat ke lembaga-lembaganya. Implementasi desentralisasi adalah dengan dikeluarkannya peraturan daerah (perda) tentang pengaturan dan pembinaan Pedagang Kaki Lima di wilayah Kota Malang tahun 2000. Akan tetapi, pelaksanaan terhadap peraturan daerah (perda) tersebut belum sepenuhnya berjalan dengan baik. Metode penelitian dilakukan dengan jenis penelitian deskriptif kuantitatif, dengan sumber data primer yang diperkuat data sekunder dengan alat pengambilan data angket, dokumen dan observasi, teknik sampling dengan menggunakan purposive sampling, analisa data dilakukan dengan proses reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan/verifikasi serta skala likert. Hasil penelitian Pengaturan Pedagang Kaki Lima di Kota Malang berjalan dengan baik 35%, dan Pembinaan berjalan dengan baik 35%. Bahwa pengaturan pedagang kaki lima yang baik membawa pada pembinaan pedagang kaki lima yang baik. Kata Kunci: Pengaturan, Pembinaan Pedagang Kaki Lima Abstract: Decentralization as devolution of authority and responsibility or authority to conduct some or all of the functions and administration of the central government to the institutions. Implementation of decentralization is the issuance of local regulations (regulations ) on setting and coaching hawkers in the city of Malang in 2000. However , the implementation of the local regulations (regulations ) have not been completely worked well. Methods of research conducted by quantitative descriptive type of research , the primary data source is amplified by means of secondary data pengmbilan questionnaire data , documents and observation , sampling techniques using purposive sampling , data analysis conducted with the data reduction , data presentation , and conclusion/verification and Likert scale. The results of the research setting Street Vendors in Malang runs fine 35% , and fostering runs fine 35% . That setting a good street vendor carries on building a good street vendors. Keywords: Settings , Development, Vendors Coaching