Ridho Maulana Simatupang
Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan, UIN Sumatera Utara Medan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

CARA MENGASAH RASA INGIN TAHU ANAK DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA Nurul Erika Putri Siregar; Yona Elya Siregar; Ridho Maulana Simatupang
Educenter : Jurnal Ilmiah Pendidikan Vol. 1 No. 1 (2022): Educenter : Jurnal Ilmiah Pendidikan
Publisher : ARKA INSTITUTE

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (215.623 KB) | DOI: 10.55904/educenter.v1i1.11

Abstract

Permendiknas Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi danPermendikbud Nomor 65 Tahun 2013 menyebutkan bahwa rasa ingin tahumenjadi salah satu kebutuhan yang harus dimiliki siswa agar tujuanpendidikan dapat tercapai. Rasa ingin tahu penting dalam menumbuhkembangkan pengetahuan dan pengalaman siswa, sehingga perludiciptakan iklim pembelajaran yang dapat menciptakan dan memelihararasa ingin tahu siswa dalam pembelajaran matematika. Fakta di lapanganmenunjukkan bahwa rasa ingin tahu siswa, khususnya dalam pembelajaranmatematika masih perlu ditingkatkan. Dari siswa yang berbeda dengan tingkatpendidikan yang sama diperoleh hasil yang berbeda. Hal tersebut dikarenakantingkat intelektualitas individu dalam perolehan belajarnya berbeda-beda.