Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Pelatihan Pembuatan Video Pembelajaran Kreatif dan Inovatif di Masa Pandemi Covid 19 Pada SMP N 2 Karanganyar Demak Nanik Susanti; Yudie Irawan; Wiwit Agus Triyanto
Muria Jurnal Layanan Masyarakat Vol 4, No 1 (2022): Maret 2022
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/mjlm.v4i1.6404

Abstract

The COVID-19 pandemic has brought changes to all sectors, including the education sector. The policy of learning from home in the midst of the Covid-19 pandemic has been carried out by schools in Indonesia. This policy is based on the Circular of the Minister of Education and Culture No. 4 of 2020 concerning the Implementation of Education Policies in the Emergency Period for the Spread of Covid-19. One of the contents of the SE is to provide an appeal to learn from home through online learning or distance learning. Like other schools, during this pandemic, SMP N 2 Karanganyar Demak is required to be able to organize distance learning that is good, easy to understand and not boring. Judging from the conditions in the field, there are still many teachers who have limitations in terms of access and use of existing technology. Because the material distributed in the form of presentation files and e-books requires a deeper explanation, learning videos are seen as the right solution. The effect of using video media in learning is very high because the more often teachers use learning videos, the stronger/higher the impact on student learning outcomes will be. Learning video training at SMP N 2 Karanganyar utilizes the Camtasia application which functions to record and edit recordings. Teachers are required to make learning videos according to the subjects they teach.
Pendampingan E-Commerce Bagi Pengrajin Tas Nanik Susanti; Yudie Irawan; Wiwit Agus Triyanto
Muria Jurnal Layanan Masyarakat Vol 1, No 2 (2019): September 2019
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (326.891 KB) | DOI: 10.24176/mjlm.v1i2.3756

Abstract

Craft bags in the village of Gulang has become a superior product of the village whose existence is able to lift the economy of the Gulang village community itself. There are at least 20 bag craftsmen in Gulang Village. One of them is Valya Bag’s bag craftsman who has been managed by Mr. Sutarno since 2008. So far, bag craftsmen in Gulang village including Valya Bag’s in producing bag crafts based on orders, entrepreneurs do not make products for stock. The product marketing system is also still manual, it still relies on communication media for direct interaction with consumers and is still centered on the location of certain places such as coming directly to the place of craftsman or when there is an exhibition. This kind of marketing model makes it difficult for potential buyers to access various information needs about the product, information about the latest prices due to limited promotional media. The bag craftsmen hope to expand the marketing area and add customers in order to increase the company's turnover and sustainable production. The purpose of community service is to help entrepreneurs in expanding marketing difficulties. Especially with e-marketing techniques as a means to optimize product marketing. In addition, this dedication team will provide training and assistance for managing e-marketing websites and make interesting product photos to support the website's appearance.
ANALISIS KINERJA ALGORITMA FREQUENT PATTERN GROWTH (FP-GROWTH) PADA PENAMBANGAN POLA ASOSIASI DATA TRANSAKSI Putri Kurnia Handayani; Nanik Susanti
Indonesian Journal of Technology, Informatics and Science (IJTIS) Vol 1, No 1 (2019): IJTIS Volume 1 No 1 (Desember 2019)
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/ijtis.v1i1.4596

Abstract

Data transaksi penjualan yang setiap hari bertambah menyebabkan banjir data dalam database. Data transaksi tersebut hanya digunakan sebagai laporan penjualan yang dicetak setiap bulannya. Data mining merupakan kegiatan menambang/menggali data untuk mengenali pola atau aturan tertentu dari sejumlah dataset yang sangat besar dan mempunyai dimensi tinggi. Asosiasi adalah teknik data mining untuk menemukan aturan suatu kombinasi item. Pola asosiasi yang berhasil diketahui dapat membantu pihak manajemen untuk mendukung pengambilan keputusan berkaitan dengan strategi penjualan, promosi produk, reward bagi pelanggan dan kendali stok. Penggalian pola asosiasi menggunakan algoritma FP-Growth melalui 3 tahap, yaitu pembangkitan conditional pattern base, conditional pattern tree dan pencarian frequent itemset. Metode perancangan sistem menggunakan UML. Tujuan penelitian ini adalah untuk menghasilkan sebuah sistem yang dapat mengenali pola asosiasi produk pada database.
Sistem Informasi Pelayanan Surat Keterangan pada Kantor Desa (SI SUKET) Muhammad Sholikhul Huda; Nanik Susanti
Indonesian Journal of Technology, Informatics and Science (IJTIS) Vol 2, No 2 (2021): IJTIS Volume 2 No 2 (Juni 2021)
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/ijtis.v2i2.6275

Abstract

Surat menyurat merupakan salah satu jenis pelayanan yang terpenting yang ada di setiap kantor desa. Terdapat sejumlah jenis surat yang biasanya dilayani oleh desa seperti surat pernyataan, surat keterangan kelahiran, surat keterangan kematian, surat keterangan tidak mampu, surat keterangan serbaguna, surat keterangan domisili , surat keterangan berkelakuan baik, surat keterangan usaha dan beberapa surat-surat lainnya. dalam pelaksanaannya terdapat kendala yaitu para Kaur Umum harus mengetik isi surat secara manual. Hal ini bisa menghambat kinerja pelayanan surat keterangan di balai Desa dan menyebabkan penumpukan antrian warga yang akan membuat surat keterangan. Selain itu, pengarsipan yang masih manual menggunakan buku menjadi masalah tersendiri. Pengarsipan secara manual dengan buku beresiko terjadi kehilangan data, misalnya apabila terjadi kebakaran, buku terselip, hilang dan sebagainya. Dari permasalahan tersebut perlu dikembangkan sistem informasi berbasis web yang dapat memberikan solusi untuk mengatasi permasalahan tersebut, utamanya pada kegiatan pelayanan surat menyurat pada kantor desa. Metode pengembangan yang diterapkan pada penelitian ini adalah dengan pengembangan metode SDLC (System Development Life Cycle). Dengan tahapan investigate, analyze, desain, implementasi dan perawatan. Dengan adanya aplikasi SI SUKET ini diharapkan bisa membantu pihak kantor desa dalam  menyediakan pelayanan pembuatan surat keterangan secara mandiri dan berbasis web (online).
PERANCANGAN E-COMMERCE JILBAB PADA WAYDEE PROJECT KUDUS Triya Adzani Maulidina; Nanik Susanti; Noor Latifah
Indonesian Journal of Technology, Informatics and Science (IJTIS) Vol 1, No 2 (2020): IJTIS Volume 1 No 2 (Juni 2020)
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/ijtis.v1i2.4943

Abstract

Waydee Project merupakan sebuah tempat yang menjual jilbab yang berada di Kota Kudus. Pashmina dan model segiempat merupakan produk andalan pada toko ini.  Penjualan produk masih dilakukan secara manual dengan cara konsumen datang langsung ke toko, meskipun sudah memanfaatkan media sosial namun masih terkendala dalam proses pengelolaanya. Tujuan dari penelitian ini adalah membantu waydee project dalam mengelola strategi pemasaran untuk mendapatkan konsumen sebanyak-banyaknya sehingga mampu meningkatkan penjualan produk. Metode penelitian dilakukan dengan cara pengumpulan data serta melakukan perancangan sistem informasi berorientasi objek menggunakan UML. Penelitian ini menghasilkan sebuah sistem informasi penjualan jilbab secara online (e-commerce)  yang mampu  memproses  seluruh  data  penjualan  serta pengelolaannya.