This Author published in this journals
All Journal Wawasan Pendidikan
Dhimas Wahyu Prasetya
SDN Kemijen 03 Kota Semarang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA DENGAN MATERI BAGIAN-BAGIAN TUMBUHAN MELALUI METODE PEMBELAJARAN MAKE A MATCH BERBANTUAN MEDIA GAMBAR Dhimas Wahyu Prasetya
Wawasan Pendidikan Vol 1, No 1 (2021)
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/wp.v1i1.9208

Abstract

Perbaikan pembelajaran IPA pada tema lingkungan dengan materi bagian-bagian tumbuhan, sebagian besar siswa mendapatkan nilai dibawah KKM yaitu 70. Oleh karena itu guru berupaya melakukan perbaikan pembelajaran dengan menggunakan metode pembelajaran make a match (mencari pasangan) berbantuan media gambar. Tujuan perbaikan pembelajaran ini diharapkan dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Untuk hasil belajar pada pra siklus ketuntasan siswa 40%  kemudian ketuntasan pada siklus I meningkat menjadi 65% dan pada siklus II meningkat lagi sebesar 93%. Kesimpulan dari penelitian ini adalah penggunaan metode make a match (mencari pasangan) berbantuan media gambar dapat meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPA tema lingkungan dengan materi pokok bagian-bagian tumbuhan di kelas IIA Semester I SD N Kemijen 03 Kecamatan Semarang Timur Kota Semarang Tahun Pelajaran 2019/2020.