Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pendidikan dan Pelatihan Sebagai Strategi Public Relations Dalam Mengelola Reputasi Medion Tri Wulandari Asih; Diny Fitriawati; Yulia Sariwaty
Jurnal Digital Media dan Relationship Vol 1 No 1 (2019): Jurnal Digital Media & Relationship
Publisher : LPPM Universitas ARS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK Suatu perusahaan tidak akan pernah mendapatkan kepercayaan dari khalayak apabila reputasinya hilang atau tidak dikelola dengan tepat untuk mempertahankannya. Dalam membentuk reputasi suatu perusahaan memerlukan banyak waktu dan proses, sedangkan reputasi dapat hilang dengan seketika. Maka dari itu diperlukan peran Public Relations untuk membuat strategi yang dapat mempertahankan reputasi demi kelangsungan aktivitas perusahaan. Tujuan daripada penelitian ini untuk mengetahui perencanaan, pelaksanaan serta evaluasi dari manajemen strategi Public Relations dalam mengelola reputasi melalui program Diklat. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan studi kasus. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi lapangan dan wawancara semiterstruktur. Paradigma yang digunakan adalah konstruktivis ditunjang dengan Teori The IPPAR Model. Hasil penelitian ini menunjukkan hal perencanaan Corporate Communication mengedepankan kepentingan umum yang berkaitan dengan visi perusahaan dan kebutuhan sasarannya yaitu peternak, mengoptimalkan atribut-atribut perusahaan yakni identitas dan citra unuk disesuaikan dengan khalayaknya. Sementara itu dalam pelaksanaan Diklat Corporate Communication melakukan beberapa taktik perealisasian perencanaan yakni pengoptimalan sumberdaya, penyesuaian media komunikasi dan merealisasika solusi yang dibutuhkan peternak melalui materi-materi diklat yang proaktif. Dalam hal evaluasi Corporate Communication membaginya pada evaluasi perencanaan, pelaksaaan dan menyeluruh dengan beberapa indikator yaitu tujuan, sasaran, kelancaran dan hambatan, pengetahuan khalayak, pemahaman khalayak, opini khalayak serta sikap dan perilaku nyata khalayak untuk perusahaan. Kata kunci: Strategi; Public Relations; Diklat; Reputasi ABSTRACT A company can never gain public confidence if its reputation is lost or not managed properly to maintain his reputation as well. Building a company's reputation takes a lot of time and process, whereas reputation can be lost instantly. Therefore, the role of public relations is needed to make a strategy that can maintain reputation for the continued activities of the company. The purpose of this study is to know the planning, execution and evaluation of public relations strategy management in managing reputation through diklat program. The method of research ia using a qualitative approach with case study. Data collection techniques are used by field observation and semi-structured interviews. The paradigm using is constructivis and supported by the IPPAR model theory. The research shows that planning of corporate communication is a front of public interest that deals with the company's vision and the needs of his target for breeders, optimizing the company's attributes, That is the identity and image are adapted to the focus public Meanwhile in the execution of a corporate communication doing Perform some planning tactical optimization of the resource, media communication adjustment and making possible the solutions farmers need through proactive diklat materials. In terms of evaluation, Corporate communication shares it with planning, comprehensive and evaluation evaluations of goals, targets, Fluency and constraints, public knowledge, audience understanding, public opinion and real attitude and conduct for the company. Keyword: Strategy; Public Relations; Training and Education Program; Reputation