Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search

Motivasi Pengembangan Literasi Anak di Sematang Borang Neisya; Dwi Hurriyati; Fitria Aprilia; Cita Hikmah Yanti
Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani Vol 2 No 1 (2022): Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani (JPMM)
Publisher : Sekolah Tinggi Ekonomi Bisnis Syariah Bina Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51805/jpmm.v2i1.65

Abstract

Melalui survey CCSU tentang pemeringkatan literasi dapat disimpulkan bahwa motivasi membaca dan menulis masyarakat Indonesia masih berada di level yang sangat rendah.  Penyediaan rumah baca dapat menjadi upaya untuk menaikkan tingkat literasi masyarakat. Tujuan pengabdian ini adalah memberikan sesi konseling literasi secara personal sehingga mampu melacak tingkat literasi anak di Sematang Borang sekaligus memberikan akses buku-buku di Rumah Baca Cinta Literasi. Metode yang digunakan adalah penyuluhan pemberian motivasi pengembangan diawali dengan penyebaran kuisioner tentang tingkat literasi, motivasi membaca, kebutuhan perpustakaan kepada peserta kegiatan pengabdian. Hasil kuisioner menunjukkan anak-anak lebih senang membaca buku fiksi namun intensitas waktu yang disediakan sangat rendah. Motivasi membaca anak pun sangat memprihatinkan. Selain itu anak merasa bahwa perpustakaan merupakan tempat yang lebih nyaman untuk membaca karena dapat membuat perhatian mereka terfokus. Kegiatan dilanjutkan dengan memberikan motivasi tentang pentingnya literasi keluarga seperti membiasakan anak untuk mengisi waktu luangnya dengan membaca. Tim memberikan motivasi dan deskripsi bagaimana menumbuhkan minat baca pada anak dan membuat kegiatan membaca menjadi sebuah rutinitas yang menyenangkan. Respon yang diberikan sangat positif, dengan bersemangatnya mereka membaca buku dan para orang tua pun antusias menanyakan bagaimana cara membacakan buku yang tepat untuk anak mereka sehingga membaca dapat menjadi kegiatan alternatif untuk mengisi waktu luang.
KONFORMITAS DENGAN BRAND SWITCHING PADA MEREK HANDPHONE REMAJA Dwi Hurriyati; Arif Mardiansyah
Nathiqiyyah Vol 4 No 1 (2021): Nathiqiyyah - Jurnal Psikologi Islam
Publisher : Program Studi Psikologi Islam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46781/nathiqiyyah.v4i1.217

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara konformitas dengan brand switching pada remaja di sukabangun I. Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah ada hubungan antara konformitas dengan brand switching pada remaja di sukabangun I. Jumlah populasi dalam penelitian ini sebanyak 150 remaja dan yang dijadikan sampel sebanyak 105 remaja yang didapat melalui teknik purposive random sampling. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala konformitas dan skala brand switching. Teknik analisis menggunakan teknik analisis regresi sederhana dengan bantuan SPSS versi 20. Hasil analisis data penelitian dengan komputer menggunakan program SPSS versi 20 for windows, menunjukkan koefisien korelasi (r) sebesar 0,261 koefisien determinasi (R Square) sebesar 0,068 serta nilai p = 0,007 p < 0,05 pada uji nova dua jalur. Hal ini menunjukan bahwa hipotesis diterima. Hasil analisis tersebut menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara konformitas dengan brand switching pada remaja di sukabangun I . sumbangan variabel bebas terhadap variabel terikat sebesar 6,8%. Kata Kunci: konformitas, Brand Switching, Remaja Abstract This study aims to determine the relationship between conformity and brand switching in adolescents in Sukabangun I. The hypothesis proposed in this study is that there is a relationship between conformity and brand switching in adolescents in Sukabangun I. The population in this study were 150 adolescents and 105 adolescents were sampled through purposive random sampling technique. The measuring instruments used in this research are conformity scale and brand switching scale. The analysis technique uses simple regression analysis techniques with the help of SPSS version 20. The results of research data analysis using the SPSS version 20 for windows program showed a correlation coefficient (r) of 0.261 coefficient of determination (R Square) of 0.068 and p = 0.007 p <0.05 in the two-way Nova test. This shows that the hypothesis is accepted. The results of the analysis indicate that there is a significant relationship between conformity and brand switching among adolescents in Sukabangun I. the contribution of the independent variable to the dependent variable is 6.8% Keywords : Conformity, Brand Switching, Adolescents
Penerapan Metode Reward Teknik Token Economy Untuk Meningkatkan Minat Belajar Anak di TK Melati Desa Air Rupik Dwi Hurriyati; Natallija Butar Butar; Desy Arisandy
Jumat Pendidikan: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 3 No 1 (2022): April
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UNWAHA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32764/abdimaspen.v3i1.2392

Abstract

Kindergarten education is very important because it is a golden age for children to learn things that will determine their future. This must be supported by appropriate learning methods to support children's learning success. One of them is by applying the token economy technique. The purpose of this service is to increase interest in learning for TK Melati’s children. This service uses an experimental approach by applying the token economy technique. The results of this service indicate an increase in feelings of enjoyment, involvement, enthusiasm, and attentiveness in children during learning activities. Thus, it can be concluded that there is an increase in the interest in learning of TK Melati’s children at Desa Air Rupik through the application of token economy techniques
Tracer Study Berbasis Teknologi Informasi dan Psikologi Edi Supratman; Leon Abdillah; Dwi Hurriyati; Chairul Mukmin
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Bina Darma Vol 2 No 1 (2022): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Bina Darma
Publisher : DRPM-UBD

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/pengabdian.v2i1.1686

Abstract

Advances in Information Technology (IT) have provided many conveniences in various fields, such as government, business, and education. The global COVID-19 pandemic that has hit the world since 2019 has made many human activities limited due to a number of rules from health protocols. The tracer study process that was previously carried out conventionally has shifted to the digital mode by utilizing various information technology applications. The tracer study implementation process involves 3 (three) main stages, namely (1) the concept and instrument development stage; (2) Stages of collecting questionnaire data, and (3) Stages of data analysis and writing of tracer study reports. The Community Service Team (PKM) provides counseling to schools to empower a number of IT-based applications and psychological approaches for tracer studies. By using Google Forms, Facebook Groups, and WhatsApp Groups, tracer studies can still be carried out even though there are social limitations due to the pandemic. The results of the tracer study are very useful for the school to find out the distribution of alumni, and input from alumni regarding the various obstacles experienced by alumni.
PELATIHAN MANAJEMEN KOMITMEN DALAM BERORGANISASI PADA MAHASISWA Dwi Hurriyati; Desi Arisandy
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Bina Darma Vol 1 No 1 (2021): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Bina Darma
Publisher : DRPM-UBD

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (343.282 KB) | DOI: 10.33557/pengabdian.v1i1.1339

Abstract

Organisasi adalah tempat dimana terdapat kumpulan individu yang mempunyai tujuan sama. Dalam berorganisasi individu saling berinteraksi dan bekerja sama dalam melakukan suatu kegiatan, sehingga perlunya komitmen. Komitmen yang ada dalam diri setiap individu tidak semuanya terikat kuat dalam berorganisasi. Komitmen berorganisasi sangat penting dalam pengembangan suatu organiasai. Perlu adanya kesadaran dalam komitmen organiasasi agar individu memiliki rasa tanggung jawab dalam mengembangan organiasi yang diikuti. Pengembangan organiasi itu akan mengembang bila individu memiliki manajemen diri yang baik. Pengembangan manajem komitmen adalag tahaoan dimana individu untuk mengatur tindakannya agar dapat hidup dengan terstruktur dan produktif. Metode penelitian ini dilakukan melalui skala TNA (Training Need Analysis), dengan aspek kepemimpinan, kerjasama, komitmen, teamwork, dan manajemen diri yang diikuti oleh 8 peseerta. Hasil perhitungan yang didapat melalui skala manajemen diri sebelum dan sesudah dilakukan dengan memberikan pretest dan posttest kepada subjek pelatihan diberikan. Pengukuran ini dilakukan dengan memberikan penilaian pada lembar observasi yang telah di buat peneliti dan membandingkan hasilnya. Pengujian hasil yang dilakukan dengan menggunakan teknik analisis uji statistik wilcoxon match pairs mendapatkan hasil Thitung=1,0 dengan nilai signifikansi 0,05 dan pada Ttabel=4. Hal ini menunjukkan Thitung < Ttabel sehingga ada pengaruh yang signifikan dari pelatihan manajemn diri dalam komitmen berorganisasi pada mahasiswa.
COGNITIVE STYLE MENGENAI ORIENTASI MASA DEPAN KETIKA TAMAT SEKOLAH PADA SISWA SMK YP GAJAHMADA PALEMBANG Igo Apriyanto; Dwi Hurriyati
Jurnal Ilmiah Psyche Vol 14 No 2 (2020): Jurnal Ilmiah Psyche
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Darma Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (188.599 KB) | DOI: 10.33557/jpsyche.v14i2.1228

Abstract

This study aims to look at the relationship between cognitive styles by encouraging the future in class XII students of SMK YP Gajah Mada Palembang. The number of participants in this study were 250 students, as many as 118 students were sampled as try outs and 152 samples were taken by research through random sampling techniques. The measuring instrument used in this study is the Cognitiv style scale with future orientation. The analysis technique used is a simple regression analysis technique with the help of SPSS version 20.0. The results of the analysis of research data with a computer using SPSS 20.0 for windows, the correlation coefficient (r) of = 0.988, the coefficient of determination (r2) of = 0.975 and the value of p = 0.000, p <0.01 in the simple regression test. These results indicate that there is a very significant relationship between cognitive style with future orientation in class XII students of SMK YP Gajah Mada Palembang. The effective contribution of the independent variable to the independent variable was 97.5%.
Kesadaran, Persepsi dan Tindakan Cyberbullying Oleh Siswa Sekolah Menengah Atas Charli Sitinjak; Dwi Hurriyati
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 4 No. 4 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (288.719 KB) | DOI: 10.31004/jpdk.v4i4.5436

Abstract

Saat ini dunia sedang bergeser ke arah dunia modern dimana segala sesuatu dapat dilakukan secara online, terutama bagi anak-anak dan remaja untuk belajar menggunakan internet. Cyberbullying adalah salah satu pelanggaran yang dapat mempengaruhi kesehatan mental dan gaya hidup mereka yang di-bully, dan dalam banyak kasus korbannya mengalami depresi, takut pada masyarakat dan, dalam kasus terburuk, berakhir dengan ide bunuh diri. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui persepsi, persepsi dan perilaku siswa tentang cyberbullying agar dapat menemukan cara untuk mencegah cyberbullying di masa depan. Survei ini menggunakan survei potong lintang, yaitu data yang dikumpulkan pada tahun 2021 dari delapan SMP Negeri Samarinda. Kami menggunakan uji chi-kuadrat untuk membandingkan perbedaan antara kelompok. Dari 300 siswa, kami menemukan bahwa siswa laki-laki lebih kecil kemungkinannya untuk terlibat dalam cyberbullying dan siswa perempuan lebih mungkin untuk terlibat dalam cyberbullying. Survei juga menemukan bahwa siswa yang tinggal bersama orang tua mereka lebih mungkin tidak terlibat dalam cyberbullying. Penyebab paling umum dari cyberbullying adalah untuk mengganggu target orang. Korban cyberbullying yang paling umum adalah mengirim pesan yang konyol atau menegur. Solusi paling populer untuk mengambil tindakan melawan cyberbullying-adalah berteman yang menerima siapa Anda, tanpa meninggalkan jejak di media sosial. Hasil kami menunjukkan bahwa sebagian besar pelaku cyberbullying tidak menyadari bahwa tindakan mereka memiliki konsekuensi serius dan hanya memilih keluar dari cyberbullying karena mereka ingin merayu korban. Ini adalah informasi yang berguna untuk pusat solusi cyberbullying, guru dan orang tua untuk menemukan cara untuk membuat siswa mereka sadar akan dampak cyberbullying pada korban mereka
JOB INSECURITY DITINJAU DARI MOTIVASI KERJA PADA PEGAWAI PERJANJIAN KERJA WAKTU TERTENTU Dwi Hurriyati; Apriyanti Apriyanti
Jurnal Ilmiah Psyche Vol 16 No 2 (2022): Jurnal Ilmiah Psyche
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Darma Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/jpsyche.v16i2.2105

Abstract

The application of the contract employee system so far has had several problems, one of which is due to the employment relationship which is always in the form of non-permanent or contractual ones. Make workers feel insecure because of status uncertainty that can interfere with work motivation. Researchers are interested in conducting research to find out the relationship between job insecurity and work motivation in employees with work agreements for a certain time in a city of Palembang. The research sample used a purposive random sampling technique with a total sample of 111 people. Data collection uses a job insecurity scale and a motivation scale. Data processing techniques using simple regretion analysis techniques. The results of the analysis of the research data show that the general correlation coefficient is r = 0.748 with an R square = 0.560 and p = 0.000 where p≤ 0.01. This shows that the hypothesis is accepted. The results of the study state that there is a very significant relationship between job insecurity and work motivation in employees with work agreements for a certain time
Type Of Personality Theory Of Personality Through Employees With The Eysenk Work Dwi Hurriyati; Merry Agustina; Jemakmun Jemakmun
Psikologia : Jurnal Psikologi Vol 4 No 2 (2019): July
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (184.986 KB) | DOI: 10.21070/psikologia.v4i2.744

Abstract

Every company will use personality tests as a way to measure and evaluate potential employees. It is understood that there are several personality types that exist in each employee having a good type, trait, trait that will have an impact on the progress and excellence of an organization, and they ensure they make good choices. Therefore the purpose of this study is to find out the personality types that exist in the employees of Bina Darma University Palembang. This study uses 57 Eysenck Personality Inventory measuring instruments. This study uses quantitative methods. The sample used in this study were 320 employees of the University of Palembang Bina Darma. From the results of this study it was found that 70 employees had stable extroverted personality types in work, 64 employees had an introvert stable personality type, 56 employees had unstable introverted personality types, 40 employees had unstable extroverted personality types at work.
PSIKOEDUKASI PENCEGAHAN BULLYING UNTUK MENINGKATKAN SELF AWARENESS PADA REMAJA DI SMP MUHAMMADIYAH 1 TANJUNG ENIM KABUPATEN MUARA ENIM Dwi Hurriyati; Risqika Lailati Fitri
SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan Vol 7, No 1 (2023): March
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jpmb.v7i1.13652

Abstract

ABSTRAKPerilaku bullying di SMP Muhammadiyah 1 Tanjung Enim seringkali terjadi di kalangan siswa dikarenakan masih minimnya pengetahuan siswa mengenai topik bullying. Tujuan kegiatan pengabdian ini adalah untuk memberikan informasi psikologi edukasi tentang bullying dan upaya pencegahannya ke siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP), sehingga mampu meningkatkan pengetahuan siswa tentang bullying, dan mampu meningkatkan kesadaran diri siswa untuk memahami dirinya sendiri. Metode pelaksanaan kegiatan pengabdian ini dilakukan dengan beberapa tahapan diantaranya:  persiapan, pelaksanaan, monitoring dan evaluasi kegiatan. Sasaran dalam kegiatan pengabdian sebanyak 20 siswa dari kelas 7, 8, dan 9 di SMP Muhammadiyah 1 Tanjung Enim. Evaluasi kegiatan pengabdian dilakukan dengan memberikan pre-test dan post-test untuk mengetahui pengaruh dilakukannya psikoedukasi. Selain itu, evaluasi juga dilakukan dengan menggunakan form menganalisa diri untuk mengetahui kesadaran diri siswa dalam memahami kekurangan diri dan potensi yang dimiliki sehingga siswa mampu memahami kemampuan yang mereka miliki. Hasil kegiatan pengabdian menunjukkan bahwa terjadinya peningkatan pengetahuan perilaku bullying sebelum dan sesudah dilakukan psikoedukasi pencegahan bullying. Nilai rata-rata siswa ketika pre-test adalah 40%  sedangkan  nilai rata-rata siswa ketika post-test meningkat menjadi 72,5% dan melalui form menganalisa diri, siswa dapat menuliskan  kekurangan yang mereka miliki dan cara mengatasinya serta kelebihan diri yang mereka miliki dan bagaimana cara mereka mengembangkan kelebihan tersebut. Kata kunci: perundungan; remaja; kesadaran diri ABSTRACTBullying behavior at JHS Muhammadiyah 1 Tanjung Enim often occurs among students due to the lack of student knowledge regarding the topic of bullying. The purpose of this service activity is to provide educational psychology information about bullying and its prevention efforts to junior high school (JHS) students, so as to be able to increase students' knowledge about bullying, and to be able to increase students' self-awareness to understand themselves. The method of implementing this community service activity is carried out in several stages: preparation, implementation, monitoring and evaluation of activities including. The target in the community service activities was 20 students from grades 7, 8 and 9 at JHS Muhammadiyah 1 Tanjung Enim. Evaluation of service activities is carried out by giving a pre-test and post-test to determine the effect of psychoeducation. In addition, the evaluation was also carried out using a self-analyzing form to determine students' self-awareness in understanding their own deficiencies and potential so that students are able to understand their abilities. The results of community service activities show that there is an increase in knowledge of bullying behavior before and after psychoeducation on bullying prevention is carried out. The average score of students during the pre-test was 40% while the average score of students during the post-test increased to 72,5% and through the self-analyzing form, students can write down the weaknesses they have and how to overcome them and the strengths they have. and how do they develop those strengths Keywords: bullying; teenager; self awareness