Sulthon Maulana
Universitas Singaperbangsa Karawang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH LATIHAN PLYOMETRICS TERHADAP POWER TUNGKAI ATLET PENCAK SILAT ILMU KEOLAHRAGAAN UNSIKA Sulthon Maulana; Deden Akbar Izzuddin; R Retna Kinanti Dewi
Jurnal Olahraga Kebugaran dan Rehabilitasi (JOKER) Vol 1 No 2 (2021): Jurnal Olahraga Kebugaran dan Rehabilitasi (JOKER)
Publisher : Universitas Singaperbangsa Karawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35706/joker.v1i2.5778

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahuai Pengaruh Latihan Plyometrics Terhadap Power Tungkai Atlet Pencak Silat Ilmu Keolahragaan Unsika. Penelitian ini adalah pra eksperimental, Pendekatan One-group pra-post test design. Populasi adalah keseluruhan objek yang akan diteliti. Dalam penelitian ini yang dijadikan sebagai populasi adalah Atlet Pencak Silat Mahasiswa Ilmu Keolahragaan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Singaperbangsa, yang berjumlah 15 Orang. Sampel adalah sebagian atau wakil dari populasi. Peneliti ingin mengetahui   Pengaruh Latihan Plyometrics Terhadap Power Tungkai Atlet Pencak Silat Ilmu Keolahragaan Unsika. Dengan keterbatasan tenaga, waktu, maka peneliti mengumpulkan data dan sampel dengan menggunakan teknik Total Sampling atau sampling jenuh. Instrumen atau alat yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes dan pengukuran, yaitu tes kemmpuan pasing atas, dalam penelitian ini instrumen yang digunakan adalah tes vertical Jump. statistic t = 26.74 dengan df =14 serta angka sig. dan p-value = 0,00 < 0,05 atau H0 ditolak. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan hasil Power Tungkai Atlet Pencak Silat Ilmu Keolahragaan UNSIKA sebelum dan setelah diberikan perlakuan Latihan Plyometrics   Kata kunci: Plyometrics, Power Tungkai, Pencak Silat   ABSTRACT The purpose of this study was to find out the Effect of Plyometrics Exercise on Leg Power of Pencak Silat Athletes in Unsika Sports Science. This study is a pre-experimental, One-group approach pre-post test design. Population is the whole object to be studied. In this study, the population was Pencak Silat Athletes, Students of Sports Science, Faculty of Health, Singaperbangsa University, totaling 15 people. The sample is part or representative of the population. Researchers want to know the Effect of Plyometrics Exercise on Leg Power of Pencak Silat Athletes in Unsika Sports Science. With limited manpower and time, the researchers collected data and samples using the Total Sampling technique or saturated sampling. The instruments or tools used in this study were tests and measurements, namely the upper pass ability test, in this study the instrument used was the vertical jump test. statistic t = 26.74 with df = 14 and sig. and p-value = 0.00 < 0.05 or H0 is rejected. Thus it can be concluded that there are differences in the results of the Leg Power of the Pencak Silat Athletes in UNSIKA Sports Science before and after being given Plyometrics Exercise treatment.   Keywords: Plyometrics, Power Legs, Pencak Silat