Robert Manullang
Universitas Negeri Medan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PELATIHAN LITERASI SUMBER BELAJAR ONLINE DI SMK PARULIAN 3 MEDAN Sapitri Januariyansah; Binsar Maruli Tua Pakpahan; Robert Manullang
Jurnal PkM Pengabdian kepada Masyarakat Vol 5, No 2 (2022): Jurnal PkM: Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Indraprasta PGRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30998/jurnalpkm.v5i2.8346

Abstract

Sumber belajar merupakan prangkat pembelajaran penting yang wajib dimiliki oleh siswa. Pada saat pandemi Covid-19, siswa SMK Parulian 3 mengalami kesulitan untuk memperoleh sumber belajar dikarenakan tempat-tempat untuk memperoleh sumber belajar ditutup, seperti perpustakaan sekolah maupun perpustakaan daerah. Tujuan pelatihan ini adalah untuk memberikan siswa SMK Parulian 3 keterampilan literasi sumber belajar online yang valid dan benar. Metode pelaksanaan yang digunakan dalam pelatihan ini melalui tiga tahapan yaitu tahapan persiapan, tahapan pelaksanaan, dan tahapan evaluasi. Hasil pelatihan menunjukkan bahwa secara umum hasil evaluasi termasuk dalam kategori baik (mean hitung> mean idela (10)). Secara terperinci hasil evaluasi pelatihan hanya berada dalam dua kategori yaitu sangat baik dan baik. Siswa sangat terbantu dengan pelatihan ini dan siswa meminta agar pelatihan-pelatihan seperti ini dapat selalu diselenggarakan. Kegiatan ini juga menghasilakan buku panduan literasi sumber belajar online dalam bentuk cetak dan elektronik sebagai pedoman bagi siswa. Sumber belajar online menjadi solusi alternatif terhadap permasalahan siswa yang sulit dalam memperoleh sumber belajar. Melalui pelatihan literasi sumber belajar online siswa dapat memperoleh sumber belajar yang valid dan benar.