Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Implementasi Alternatif Pemidanaan Sebagai Upaya Pencegahan Overcrowded Pada Lapas Kelas IIB Gunung Sugih Rizky Ramadhan Adi Wijaya; Mitro Subroto
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 4 No. 2 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (225.241 KB) | DOI: 10.31004/jpdk.v4i2.4127

Abstract

Jumlah tahanan dan narapidana yang semakin meningkat setiap tahunnya terjadi di indonesia, dengan banyaknya pelanggar hukum sangat berbanding terbalik dengan jumlah kapasitas lapas dan rutan. Dari data di atas menunjukan bahwa overcrowded terus bertambah setiap tahunnya dan membuktikan pada kita pemenjaraan bukan satu-satunya hal yang cara efektif untuk mengurangi overcrowded. Untuk mengatasi kondisi tersebut harus adanya peningkatan program pembinaan yang lebih efektif bagi setiap narapidana agar pelaksanaan pidana penjara tidak memberikan dampak negatif bagi tujuan pemidanaan. Maka dari itu sistem pemasyarakatan melaksanakan pembinaan dengan menerapkan konsep CBC (Community based corrections). Metode penelitian dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif untuk memberikan gambaran sebagai upaya menganalisis permasalah yang dihadapi agar dapat menemukan solusi yang paling efektif dan efisien. Berdasarkan hasil analisis, CBC bagi pemasyarakatan akan memberikan sejumlah dampak positif, dengan salah satunya beban jumlah narapidana dan tahanan yang berada di dalam lapas dan rutan.
ANALISIS HUKUMAN MATI DI INDONESIA DI TINJAU DARI PRESPEKTIF HAK ASASI MANUSIA Rizky Ramadhan Adi Wijaya; Mitro Subroto
RIO LAW JURNAL Vol 2, No 2 (2021): Desember
Publisher : Universitas Muara Bungo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36355/rlj.v2i2.701

Abstract

This study aims to determine the regulation of the death penalty in Indonesia, the regulation of human rights in Indonesia and the implementation of the death penalty in Indonesia from the perspective of human rights. This study uses a type of juridical-normative research through a status approach and library research by conducting an assessment of laws and regulations, books, and several scientific works related to this research. The results of this study indicate that the legislation in Indonesia still recognizes the death penalty as one of the main criminal offenses. The death penalty imposed by the Indonesian government has generated mixed controversies. The death penalty in Indonesia creates two conflicting camps between the pros and cons of the death penalty