Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peranan Objek Wisata Kimal Park Terhadap Keadaan Ekonomi Keluarga di Desa Wonomarto Anita Pertiwi; Budiyono Budiyono; Rahma Kurnia Sri Utami
JPG (Jurnal Penelitian Geografi) Vol 5, No 2 (2017): Jurnal Penelitian Geografi (JPG)
Publisher : JPG (Jurnal Penelitian Geografi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (466.177 KB)

Abstract

The purpose of this research was to examine the role of Kimal Park Tourism Object towards the economy condition of family in Wonomarto Village North Kotabumi District North Lampung Region. This research used descriptive method. Data analysis used percentage table. The results showed that: (1) A total of 2.65% of household heads are absorbed into labor at Kimal Park Attraction (2) A total of 1.06% of household heads are absorbed into entrepreneurs in Tourism Objects. (3) The average income of head of household before work in Tourism Object is Rp 11.213.714, - / KK / year, and the average income of head of household after work in Tourism Object is Rp 19.998.000-./KK/year. (4) 64.29% of KK before working in the Objects of basic needs are not met, as many as 90.48% KK after working in the Objects of the minimum basic needs are met.Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji peran Objek Wisata Kimal Park terhadap keadaan ekonomi keluarga di Desa Wonomarto Kecamatan Kotabumi Utara Kabupaten Lampung Utara. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif. Analisis data dengan tabelpersentase.Hasil didapatkanbahwa: (1) Sebanyak 2,65% kepalakeluargaterserap menjadi tenaga kerja di Objek Wisata Kimal Park (2) Sebanyak 1,06% kepala keluarga terserap menjadi wirausaha di Objek Wisata. (3) Rata-rata penghasilan kepala keluarga sebelum bekerja di Objek Wisata sebanyak Rp 11.213.714,-/KK/tahun, dan rata-rata pendapatan kepala keluarga setelah bekerja di Objek Wisata sebesar Rp 19.998.000-./KK/tahun. (4) Sebanyak 64,29% KK sebelum bekerja di Objek Wisata kebutuhan pokok minimumnya tidak terpenuhi, sebanyak 90,48% KK setelah bekerja di Objek Wisata kebutuhan pokok minimumnya terpenuhi.Kata kunci: ekonomi, keluarga, objek wisata, peranan